FOTO: Menyambut Hari Kartini, Karyawati Taman Impian Jaya Ancol Tampil Anggun dengan Kebaya Menyambut Pengunjung
Dalam rangka memperingati Hari Kartini, para karyawati Taman Impian Jaya Ancol tampil berkebaya.
Petugas melayani pengunjung yang tiba di gerbang pintu Ancol Jakarta, Minggu (21/4/2024).
FOTO: Menyambut Hari Kartini, Karyawati Taman Impian Jaya Ancol Tampil Anggun dengan Kebaya Menyambut Pengunjung
Dalam Rangka memperingati hari Kartini setiap 21 April 2024, Taman Impian Jaya Ancol memberlakukan karyawannya dengan memakai busana kebaya. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Seperti diketahui, Hari Kartini diperingati setiap tahun pada tanggal 21 April 2024. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Peringatan Hari Kartini diadakan untuk mengenang jasa RA Kartini dalam memperjuangkan hak-hak perempuan. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Peringatan Hari Kartini identik dengan penggunaan busana tradisional, khususnya kebaya. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Hal ini dikarenakan, RA Kartini, merupakan tokoh emansipasi perempuan yang semasa hidupnya kerap menggenakan kebaya. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Selain itu, penggunaan kebaya pada peringatan Hari Kartini juga bertujuan pelestarian pengenaan busana tradisional. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Selain untuk pelayanan umum, penggunaan busana kebaya di hari peringatannya ini biasanya juga diterapkan untuk acara kontes maupun perlombaan di sekolah-sekolah seluruh Indonesia. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Karyawati Taman Impian Jaya Ancol saat melayani pengunjung yang akan masuk ke dalam kawasan Ancol di Gerbang timur.