Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jika menang, Sandi bakal ciptakan peluang bisnis berbasis teknologi

Jika menang, Sandi bakal ciptakan peluang bisnis berbasis teknologi Sandiaga Uno. ©2016 Merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga, Sandiaga Salahudin Uno, berjanji jika terpilih di pilkada DKI akan mengembangkan bisnis yang berbau teknologi sehingga dekat dengan kehidupan anak muda saat ini. Hal itu disampaikan saat bertemu dengan CEO perusahaan bubu.com, Shinta Dhanuwardoyo.

"Kita akan menjadi mitra untuk membangun ekosistem dari digital dan teknologi perusahaan-perusahaan seperti perusahaan rintisan," ucap Sandiaga Uno kepada awak media di Jalan Wijaya IX, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (27/12).

"Hari ini kita terima kasih dukungannya dari Mbak Shinta bisa bekerja sama dengan Mbak Shinta, untuk memonitoring anak-anak muda memulai usaha," lanjutnya.

Menurutnya, pelajaran tersebut sangat membantu sekali bagi pengusaha yang akan dihadapkan dengan banyak persaingan ke depannya. "Ini salah satu contoh pengusaha diberikan mentor ship. Akses terhadap pendanaan, mereka akan bisa berkembang dan mudah-mudahan jadi nanti menjadi perusahaan yang besar," papar Sandiaga.

Dia kemudian mencontohkan salah satu perusahaan online yang fokus pada bidang kegiatan olahraga. Ide semacam itu, kata dia, harus dikembangkan dan dapat mencetak pengusaha baru.

"Together ini bisnisnya menggabungkan, kegiatan-kegiatan olahraga seperti futsal, basket, melalui aplikasi teknologi dan digital. Jadi ide-ide seperti ini kalau kita kembangkan bisa ciptakan mudah-mudahan target kita 200ribu pengusaha baru," tuturnya.

Dalam kesempatan yang sama, Shinta berharap agar perusahaan di Indonesia semakin berkembang dan dapat dikenal di belahan negara manapun.

"Jadi mendukung startup baru di Indonesia untuk bisa tumbuh. Memberikan mentorship, akses untuk pendanaan kepada startup ini. Saya harap lebih banyak lagi entrepreneur di Indonesia, berkembang di world class company," tutup Shinta.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gandeng Milenial, Ini Cara Sandiaga Buka Lapangan Kerja Baru di Makassar
Gandeng Milenial, Ini Cara Sandiaga Buka Lapangan Kerja Baru di Makassar

Sandiaga membagikan ilmunya tentang kriteria yang diperlukan untuk menjadi pengusaha muda.

Baca Selengkapnya
Sandiaga Dorong Gen Z Ciptakan Lapangan Kerja Baru
Sandiaga Dorong Gen Z Ciptakan Lapangan Kerja Baru

Sandiaga Uno secara lugas berbagi pengetahuan kepada para audiens terkait ekonomi kreatif.

Baca Selengkapnya
Menparekraf Sandiaga Uno Bagikan Tips Jitu jadi Pengusaha Sukses
Menparekraf Sandiaga Uno Bagikan Tips Jitu jadi Pengusaha Sukses

Dalam pelatihan ini semua peserta terlibat dalam proses pembuatan untuk mendapatkan ide-ide berwirausaha.

Baca Selengkapnya
Bertemu UMKM, Sandiaga Janji Bantu Pemasaran dan Layanan Aplikasi agar Ekonomi Kreatif Bangkit
Bertemu UMKM, Sandiaga Janji Bantu Pemasaran dan Layanan Aplikasi agar Ekonomi Kreatif Bangkit

Sandiaga mengatakan, kebangkitan ekonomi untuk para komunitas adalah salah satu prioritas yang penting dalam memajukan perekonomian suatu daerah

Baca Selengkapnya
Program Relawan Sandiaga Uno Ciptakan Pemimpin Muda
Program Relawan Sandiaga Uno Ciptakan Pemimpin Muda

Mereka mengucapkan terima kasih kepada Sandiaga Uno dan Sandination atas inisiatif in.

Baca Selengkapnya
Jagoan Bisnis Banyuwangi 2023 Hadirkan Pengusaha Sukses Local Heroes
Jagoan Bisnis Banyuwangi 2023 Hadirkan Pengusaha Sukses Local Heroes

Jagoan Bisnis merupakan program yang diluncurkan Pemkab Banyuwangi untuk mencetak ratusan anak muda setempat menjadi pengusaha.

Baca Selengkapnya
Sandiaga Hadiri Peresmian Kantor Baru Perusahaan Energi yang Diisi Milenial dan Gen Z
Sandiaga Hadiri Peresmian Kantor Baru Perusahaan Energi yang Diisi Milenial dan Gen Z

Sandiaga ingin semakin banyak industri kreatif bermunculan guna membuka lapangan kerja

Baca Selengkapnya
Dulu Miskin hingga Tak Mampu Beli Susu Anak, Sekarang Jadi Menteri Terkaya Berharta Rp10,9 Triliun
Dulu Miskin hingga Tak Mampu Beli Susu Anak, Sekarang Jadi Menteri Terkaya Berharta Rp10,9 Triliun

Bak sudah jatuh, tertimpa tangga. Dia menjadi seorang pengangguran dan kembali ke Tanah Air saat terjadi krisis moneter.

Baca Selengkapnya
Matangkan Skill Bisnis Start Up Anak Muda dengan Jagoan Digital Banyuwangi
Matangkan Skill Bisnis Start Up Anak Muda dengan Jagoan Digital Banyuwangi

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani ikut menyaksikan secara langsung presentasi dari para tim peserta.

Baca Selengkapnya
Sandiaga Rangkul Eks Napi dan Anggota Gank Motor jadi Bagian Pergerakan Ekonomi Indonesia
Sandiaga Rangkul Eks Napi dan Anggota Gank Motor jadi Bagian Pergerakan Ekonomi Indonesia

Sandiaga berharap kegiatan seperti yang dilakukan Sandinesia ini terus bergerak dan banyak menyentuh kalangan yang termarjinalkan.

Baca Selengkapnya
Perluas Implementasi SDGs dan Inovasi di Sektor Energi, Pertamuda 2023 Resmi Dibuka
Perluas Implementasi SDGs dan Inovasi di Sektor Energi, Pertamuda 2023 Resmi Dibuka

Pertamuda merupakan kompetisi ide bisnis yang diselenggarakan oleh Pertamina untuk mahasiswa di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Memasuki Tahun Politik, Sandiaga Optimis Ada 4,4 Juta Lapangan Kerja Baru
Memasuki Tahun Politik, Sandiaga Optimis Ada 4,4 Juta Lapangan Kerja Baru

Sandiaga pun yakin seluruh targetnya bisa tercapai berkat antusiasme yang luar biasa dari para pelaku usaha UMKM.

Baca Selengkapnya