Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemprov DKI akan Revitalisasi Terminal Kampung Rambutan dengan Biaya Rp170 M

Pemprov DKI akan Revitalisasi Terminal Kampung Rambutan dengan Biaya Rp170 M Pemudik di Terminal Kampung Rambutan. ©2018 Liputan6.com

Merdeka.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana merevitalisasi Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur. Rencananya, revitalisasi ini akan menghabiskan biaya sebesar Rp170 miliar.

Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan Terminal Kampung Rambutan akan dibuat menjadi pusat integrasi transportasi umum.

Dia menjelaskan, revitalisasi untuk mengintegrasikan angkutan umum ini akan dijadikan contoh untuk terminal-terminal lain. Rencananya, setiap stasiun akan terintegrasi langsung dengan angkutan jalan.

Orang lain juga bertanya?

"Revitalisasi Terminal Kampung Rambutan di sana sebagai piloting DKI karena banyak integrasi secara utuh antara LRT Jabodebek dengan terminal ini nanti yang akan kita jadikan semacam contoh," kata Syafrin Liputo di Balai Kota Jakarta, Senin (9/12).

Kampung Rambutan akan Dilewati LRT

Syafrin menyebut, Terminal Kampung Rambutan akan dilalui oleh LRT. Sehingga, dia berharap dapat menarik minat masyarakat untuk berpindah dari kendaraan pribadi ke moda transportasi umum.

Proyek revitalisasi Terminal Kampung Rambutan ini, kata dia, ditargetkan bisa rampung tahun depan dan beroperasi pada 2021.

"Setahun selesai kan harus cepet kasian warga, jadi 2021 operasional," tandas Syafrin.

Sebelumnya, Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan peningkatan manajemen dan rekayasa lalu lintas menjadi program prioritas di tahun 2020. Hal itu disampaikan usai proses penandatanganan kerja sama integrasi transportasi umum antara MRT dan KAI.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemprov DKI Berencana Gabungkan MRT dan LRT
Pemprov DKI Berencana Gabungkan MRT dan LRT

Iwan juga menyebut bahwa kajian tersebut tengah dimatangkan agar dua transportasi berbasis rel ini siap dijadikan satu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bakal Dimodernisasi, Terminal Blok M Nantinya Terkoneksi MRT hingga Lahan Terbuka Hijau
FOTO: Bakal Dimodernisasi, Terminal Blok M Nantinya Terkoneksi MRT hingga Lahan Terbuka Hijau

PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta berencana menjadikan kawasan Blok M menjadi berorientasi transit (transit oriented development/TOD).

Baca Selengkapnya
Stasiun Tanah Abang Bakal Soft Launching Bulan Depan
Stasiun Tanah Abang Bakal Soft Launching Bulan Depan

Soft launching stasiun Tanah Abang yaitu penambahan jalur, peron, dan integrasi antarmoda.

Baca Selengkapnya
Perhatian, Jalur Naik Turun Penumpang KRL Stasiun Rangkasbitung Ultime Dialihkan, Ini Alurnya
Perhatian, Jalur Naik Turun Penumpang KRL Stasiun Rangkasbitung Ultime Dialihkan, Ini Alurnya

Pengguna KRL Commuter Line yang akan masuk dan keluar di Stasiun Rangkasbitung dan jalur kereta akan disesuaikan.

Baca Selengkapnya
Kemenhub Resmi Tetapkan Tarif LRT Jabodebek: Rp5.000 untuk 1 Km Pertama, Tarif Paling Jauh Rp24.600
Kemenhub Resmi Tetapkan Tarif LRT Jabodebek: Rp5.000 untuk 1 Km Pertama, Tarif Paling Jauh Rp24.600

Tarif komersial ini ditetapkan seiring akan dioperasikan LRT Jabodebek pada Agustus tahun 2023.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Terkini Proyek Perluasan Stasiun Tanah Abang, Ditargetkan Rampung Akhir 2024
FOTO: Kondisi Terkini Proyek Perluasan Stasiun Tanah Abang, Ditargetkan Rampung Akhir 2024

Stasiun Tanah Abang akan dibangun dengan bangunan utama seluas 12.000 meter persegi yang dilengkapi area komersil, fasilitas pendukung, & fasilitas disabilitas.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Stasiun Kota Tangerang dari Udara yang Siap Ditata Ulang dengan Fasilitas Integrasi Antarmoda di Tahun 2025
FOTO: Potret Stasiun Kota Tangerang dari Udara yang Siap Ditata Ulang dengan Fasilitas Integrasi Antarmoda di Tahun 2025

Kemenhub bersiap akan menata kawasan Stasiun Tangerang dengan Fasilitas Integrasi Antarmoda di 2025.

Baca Selengkapnya
Menhub Tawarkan Proyek Kereta Api Kota Bandung dan IKN Nusantara ke China
Menhub Tawarkan Proyek Kereta Api Kota Bandung dan IKN Nusantara ke China

KA Perkotaan Bandung dipilih menjadi salah satu proyek yang ditawarkan mengingat perannya sangat strategis menghubungkan layanan Kereta Cepat Whoosh.

Baca Selengkapnya
Diresmikan Besok, Begini Rute Perjalanan LRT Jabodebek
Diresmikan Besok, Begini Rute Perjalanan LRT Jabodebek

LRT Jabodebek akan menambah alternatif transportasi publik dalam kota bagi pelanggan KA Jarak Jauh di wilayah kerja KAI Daop 1 Jakarta.

Baca Selengkapnya
Ini yang Terjadi Jika Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota Indonesia
Ini yang Terjadi Jika Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota Indonesia

DKI Jakarta bakal berganti menjadi Daerah Khusus Jakarta (DKJ) setelah tak menjadi Ibu Kota Indonesia.

Baca Selengkapnya
Pemkab Bekasi Siapkan Transportasi Umum Menuju Stasiun LRT Jatimulya
Pemkab Bekasi Siapkan Transportasi Umum Menuju Stasiun LRT Jatimulya

LRT Jabodebek memiliki 18 stasiun sebagai titik pemberhentian.

Baca Selengkapnya
Pramono Siapkan Rp26 Triliun untuk Perbaikan dan Subsidi Transportasi Jakarta
Pramono Siapkan Rp26 Triliun untuk Perbaikan dan Subsidi Transportasi Jakarta

Pramono Anung akan menganggarkan dana sebesar Rp26 Triliun untuk membangun sistem transportasi di Jakarta.

Baca Selengkapnya