32 Kata-Kata Lucu Jokowi, Sederhana tapi Menghibur
Kutipan kata-kata Presiden Indonesia yang lucu dan inspiratif.
Kutipan kata-kata Presiden Indonesia yang lucu dan inspiratif.
32 Kata-Kata Lucu Jokowi, Sederhana tapi Menghibur
Joko Widodo (lebih dikenal sebagai Jokowi) adalah seorang Presiden Republik Indonesia periode 2019-2024. Orang nomor satu di Indonesia merupakan pria kelahiran Solo 21 Juni 1961 yang dikenal sebagai sosok yang sederhana dan merakyat.
Bahkan, Jokowi juga dikenal dekat dengan rakyat. Melalui program blusukkan yang dilakukan sejak menjadi Walikota Surakarta, kemudian Gubernur DKI Jakarta, hingga saat ini menjadi Kepala Negara. Selain sosoknya yang ramah dan sederhana, Jokowi juga terkenal dengan kata-katanya yang lucu dan menghibur.
-
Apa kata-kata lucu yang membuat orang tertawa? Teka-teki lucu bisa menjadi salah satu bentuk hiburan saat merasa penat menjalni hari-hari.
-
Bagaimana caranya membuat kata-kata lucu yang bermakna? Dalam kitab kehidupan, jawabannya tidak ada di belakang. – Charles Schulz
-
Apa yang dibilang Jokowi soal kampanye? 'presiden boleh berkampanye.''
-
Bagaimana kata-kata lucu bisa membuat orang tertawa? Melalui kata-kata lucu, pengguna dapat berbagi cerita atau pandangan tentang kehidupan sehari-hari dengan cara yang ringan dan menyenangkan.
-
Kenapa Jokowi dikritik? Khususnya terhadap keluarga Jokowi yang ikut dalam kontestasi politik baik Pilpres maupun pilkada.
-
Kenapa kata-kata lucu menghibur? Hidup jangan terlalu dibawa serius. Sebagai manusia, kita terkadang juga perlu hiburan agar tidak merasa stres dan penuh tekanan.Belum lagi masalah silih berganti datang menghampiri akan membuat kita semakin jenuh.
Kata-Kata Lucu Jokowi: Menghibur Penuh Inspirasi
Berikut kata-kata lucu Jokowi yang menghibur dan penuh inspirasi bisa Anda simak: 1. “Ternyata, semut tidak selalu kalah dengan gajah.” 2. “Butuh keberanian: mencabut kumis harimau.” 3. “Jangan berhenti sebelum lelah.”
4. “Saya hanyalah semut yang harus melawan gajah-gajah yang punya segalanya.” 5. “Kampanye hitam itu harus kita hilangkan dari proses-proses demokrasi” 6. “Keindahan alam Raja Ampat yang selalu memanggil-manggil untuk kembali.” 7. “Kondisi perekoomian saat ini menuju perang tak terbatas atau infinity war.” 8. “Karena ia percaya sumber daya planet bumi terbatas. Akan tetapi, ternyata Thanos keliru.”
9. “Jangan bangun permusuhan, jangan membangun ujaran kebencian, jangan membangun fitnah-fitnah, tidak usah suka mencela, tidak usah suka menjelekkan orang. Tapi, kalau diajak berantem juga berani.” 10. “Kalau ada tunjukkan kepada kita, kepada saya. Saya gebuk detik itu juga. Upaya hukumnya jelas, sudah dilarang. Apalagi sampai disorong-sorongkan ke saya, seolah-olah saya melindungi.” 11. “Kalau kebenaran itu tidak kita lakukan, ya kita akan ragu-ragu terus. Kenapa takut?”
Kata-Kata Lucu Jokowi: Penuh Makna
Berikut kata-kata lucu Jokowi yang penuh makna bisa Anda simak: 1. “Kalau ada tunjukkan kepada kita, kepada saya. Saya gebuk detik itu juga. Upaya hukumnya jelas, sudah dilarang. Apalagi sampai disorong-sorongkan ke saya, seolah-olah saya melindungi.”
3. “Menghormati guru, seperti menghormati orang tua sendiri. Itulah nilai-nilai bangsa Indonesia yang harus kita jaga.” 4. “Hukum jangan sampai bisa diperjualbelikan. Jangan diperdagangkan.” 5. “Tidak ada tempat bagi mereka yang tidak mampu bertoleransi di negara kita, Indonesia. Apalagi dengan cara-cara kekerasan.” 6. “Jangan sampai kita lupa nikmatnya kerukunan, karena kita selama ini selalu rukun.”
7. “Tanpa perdamaian, tidak akan ada kesejahteraan. Tanpa kesejahteraan, perdamaian tidak akan lestari.” 8. “Masa depan terbentang di hadapan kita sebagai kesempatan dan tantangan. Kita akan tetap melaju di dunia yang kian cepat berubah.” 9. “Untuk menjadi negara maju, Indonesia tidak boleh lagi hanya bergantung pada kekayaan sumber daya alam yang dimiliki.”
10. “Setiap regulasi adalah pisau bermata dua, bisa jadi obyek transaksi dan korupsi. Pangkas regulasi yang membebani masyarakat.”
Kata-Kata Lucu Jokowi: Penuh Motivasi
Berikut kata-kata lucu Jokowi yang penuh motivasi bisa Anda simak: 1. “Mulailah sebuah perjalanan dengan tujuan akhir yang jelas.” 2. “Pemimpin yang terlahirkan hanyalah mitos, sebab kepemimpinan bagi pemimpin sejati bisa diajarkan dan dibentuk.”
3. “Bukan kesulitan yang membuat kita takut, tapi sering ketakutanlah yang membuat jadi sulit. Jadi, jangan mudah menyerah.” 4. “Pembangunan infrastruktur adalah masalah pemerataan dan keadilan.” 5. “Kebijakan apapun itu, selalu perlu waktu untuk pembelajaran. Tapi arahnya jelas.” 6. “Kalau perbatasan tidak dibangun, kita jadi minder. Sekarang tidak boleh minder lagi, kita sudah lebih baik.” 7. “Tidak mungkin kita menjadi negara yang kompetitif ketika biaya logistik kita mahal.” 8. “Tanpa infrastruktur, jangan mimpi negara ini bisa bersaing.” 9. “Melihat dengan mata kita. Mendengar dengan telinga kita. Berbicara dengan suara kita. Pemimpin rakyat lahir dari rakyat.”10. “Pendidikan adalah jalan panjang yang ditempuh sebuah bangsa yang menghadapi tantangan untuk membangun identitas, karakter dan martabatnya.” 11. “Tol Trans Jawa adalah jalur angkutan orang dan logistik, yang membuat mudik jadi asyik.”