Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Momen Ganjar Pranowo Sambut Kedatangan Biksu Thudong, Penuh Kehangatan

Momen Ganjar Pranowo Sambut Kedatangan Biksu Thudong, Penuh Kehangatan Momen Ganjar Pranowo bersama biksu Thudong. ©Instagram/@ganjar_ku

Merdeka.com - Perjalanan para biksu dari Thailand menuju Candi Borobudur kini telah tiba di Kota Semarang. Di kota terbesar di Jawa Tengah itu, mereka disambut para tokoh setempat. Di antara mereka ada Gubernur Jateng Ganjar Pranowo. Pada Selasa (30/5), ia berkesempatan menyapa para biksu.

Dalam kesempatan itu, Ganjar mengatakan bahwa antusiasme warga Jateng menyambut 32 biksu yang sedang melakukan ritual Tudhong itu merupakan cermin keramahan Indonesia.

“Hari ini mereka istirahat di musala. Betapa sebuah cerminan yang sangat bagus masyarakat membantu menyambut para biksu dari Thailand yang sudah berjalan sangat-sangat jauh,” kata Ganjar dikutip dari ANTARA.

Orang lain juga bertanya?

Memberikan Kenyamanan

momen ganjar pranowo bersama biksu thudong

©Instagram/@ganjar_ku

Ganjar berharap suasana dan keramahan yang ditunjukkan masyarakat Jateng di beberapa daerah itu bisa memberikan kenyamanan bagi para biksu hingga selesai menjalani ritual Thudong di Candi Borobudur.

“Sebentar lagi mereka akan sampai di Borobudur. Di sana mereka akan melakukan prosesi ritual keagamaan. Ya kita tentu menyambut dengan senang tamu-tamu kita. Mudah-mudahan ini cermin keramahan Indonesia bagi siapapun,” kata Ganjar.

Ganjar mengatakan sambutan yang diberikan warga Jateng terhadap para biksu dari Thailand itu merupakan cerminan toleransi. Apalagi mereka memberikan bekal pada para biksu serta menyediakan tempat bermalam di setiap daerah.

“Mereka sudah hampir sampai di Borobudur. Mereka jalan kurang lebih 1.300 kilometer. Tentu saja sambutan masyarakat sangat bagus sekali,” ungkap Ganjar.

Penuh Kehangatan

momen ganjar pranowo bersama biksu thudong

©Instagram/@ganjar_ku

Momen Ganjar bersama para biksu itu berlangsung dengan penuh kehangatan. Saat menyapa para biksu, tampak Ganjar akrab berbincang dengan mereka menggunakan Bahasa Inggris.

“Dari perjalanan para biksu yang menjalani ritual Thudong ini kita belajar arti ketulusan dan cinta kasih. Selamat datang saudaraku, doa kami dalam setiap langkahmu,” tulis Ganjar dalam akun Instagramnya. (mdk/shr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Bhikkhu Thudong Bertemu Cucu Jenderal Gatot Subroto Saat Tiba di Semarang
Momen Bhikkhu Thudong Bertemu Cucu Jenderal Gatot Subroto Saat Tiba di Semarang

Mereka akan melakukan ritual Thudong menuju Vihara Sima 2500 Buddha Jayanti yang ada di tengah lembah Bukit Kassapa Pakintelan

Baca Selengkapnya
Ramai-Ramai Kiai Se-Jateng Doa Bersama untuk Masa Depan Ganjar setelah Purnatugas
Ramai-Ramai Kiai Se-Jateng Doa Bersama untuk Masa Depan Ganjar setelah Purnatugas

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo akan purnatugas pada 5 September mendatang.

Baca Selengkapnya
Momen Hangat Ganjar Sowan ke Gubernur Jabar Era 70-an, Langsung Diangkat jadi Keluarga
Momen Hangat Ganjar Sowan ke Gubernur Jabar Era 70-an, Langsung Diangkat jadi Keluarga

Ganjar merasa beruntung karena melalui silaturahmi bisa pengalaman baru yang tidak terduga.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Peluk Mesra ASN Jateng Hingga Nangis Kejer saat Berpisah dengan Ganjar Pranowo
VIDEO: Peluk Mesra ASN Jateng Hingga Nangis Kejer saat Berpisah dengan Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo dan Taj Yasin Maemoen pamit sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah di Gor Jatidiri Semarang, Selasa (5/9).

Baca Selengkapnya
Dikalungkan Bunga, Potret Baim Wong Diarak Warga Ramai Banget 'Akhirnya Ngerasain Kalau jadi Cawagub'
Dikalungkan Bunga, Potret Baim Wong Diarak Warga Ramai Banget 'Akhirnya Ngerasain Kalau jadi Cawagub'

Potret Baim Wong saat diarak oleh warga untuk menghadiri suatu acara di Grobogan. Baim Wong tampak bersama Joko Suranto.

Baca Selengkapnya
Momen Ganjar Bermalam di Ndalem Gus Abu Khoir Klawen
Momen Ganjar Bermalam di Ndalem Gus Abu Khoir Klawen

Ganjar disambut meriah warga yang ingin bersalaman dan berswafoto.

Baca Selengkapnya
Tawa Lepas Ganjar saat Bertemu KH Said Aqil Siradj
Tawa Lepas Ganjar saat Bertemu KH Said Aqil Siradj

Ganjar Pranowo sowan ke KH Idris Hamid, Pengasuh Pondok Pesantren Salafiyah Pasuruan dan KH Muhammad Syaeful Huda, Pengasuh Ponpes Nurul Islam Pasuruan.

Baca Selengkapnya
Kala Ganjar Dibuat Ketagihan Pijat Tunanetra: Penak Rasane
Kala Ganjar Dibuat Ketagihan Pijat Tunanetra: Penak Rasane

Gubernur Ganjar Pranowo hari ini melakukan kunjungan kerja ke Solo raya.

Baca Selengkapnya
Jateng dan Thailand Jajaki Kerja Sama di Berbagai Bidang, Ini Penjelasan Ganjar Pranowo
Jateng dan Thailand Jajaki Kerja Sama di Berbagai Bidang, Ini Penjelasan Ganjar Pranowo

Dubes Thailand mengaku terkesan dengan kunjungan pertama kali ke Semarang.

Baca Selengkapnya
Dapat Kenang-Kenangan dari Petani hingga Seniman, Ini Momen Haru Perpisahan Ganjar Pranowo Sebagai Gubernur Jateng
Dapat Kenang-Kenangan dari Petani hingga Seniman, Ini Momen Haru Perpisahan Ganjar Pranowo Sebagai Gubernur Jateng

Berbagai elemen masyarakat memberikan kenang-kenangan perpisahan pada Gubernur Jateng

Baca Selengkapnya
Ganjar Dialog dengan Keuskupan Bogor Demi Bangun Indonesia Adil dan Makmur
Ganjar Dialog dengan Keuskupan Bogor Demi Bangun Indonesia Adil dan Makmur

Keuskupan Bogor itu, Ganjar adalah pemimpin yang akan memperjuangkan aspirasi rakyat

Baca Selengkapnya
Ganjar Pranowo Hadir Dies Natalis ke-74 UGM, Pakai Baju Adat Jawa
Ganjar Pranowo Hadir Dies Natalis ke-74 UGM, Pakai Baju Adat Jawa

Ganjar terlihat memberikan salam kepada Pratikno. Pratikno tersenyum.

Baca Selengkapnya