Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

RNA dan DNA - mirip tapi nggak sama, apa bedanya?

RNA dan DNA - mirip tapi nggak sama, apa bedanya?

Merdeka.com - Semua tubuh manusia terdiri dari banyak sel dan hormon. Tidak lupa juga terdiri dari darah. Pernahkah kamu mendengar tentang tes DNA? DNA adalah salah satu komponen yang ada dalam darah. DNA kita pasti sama dengan DNA orang tua kita. Namun, nggak banyak orang yang tahu tentang RNA. RNA adalah asam ribunocleic acid ini fungsinya buat penyalur dan penyimpan genetik tubuh kita. Lalu, apa bedanya RNA dan DNA? Kali ini Kelas Merdeka akan membahas tentang perbedaan DNA dan RNA.

Yang pertama adalah letaknya. DNA terletak di nukleus, mitokondria, dan plastisida. Kalau RNA, terletak di nukleus, ribosom, dan sitoplasma. Perbedaan yang lain ada di bentuknya. RNA berbentuk mono helix dan pendek.

Berbeda dengan DNA yang bentuknya double helix dan panjang-panjang. Bentuk DNA dan RNA ini tentunya cuma bisa dilihat dari mikroskop. Selain dari letak dan bentuknya, kedua hal ini juga punya perbedaan di fungsinya. RNA hanya berfungsi untuk sintetis protein, lain dengan DNA yang berfungsi untuk sintetis protein dan penurunan sifat. Karena RNA hanya berfungsi di sintetis protein, kadar RNA ini ditentukan oleh sintetis protein. Kalau DNA nggak ditentukan oleh sintetis protein.

Orang lain juga bertanya?

Gula pentose yang ada di RNA terdiri dari ribose, kalau DNA terdiri dari deoksribosa. Yang terakhir, basa dan purin piridimin RNA berdasarkan Adenin, guanine, urasil, dan sitosin. Lain dengan DNA yang berdasarkan adenine, guanine, timin dan sitosin.

Sudah jelas kan, ternyata? Kalau sebelum membaca ini kamu belum tahu, sekarang kamu bisa kasih tahu temanmu yang lain tentang perbedaan DNA dan RNA. Bagaimana, Biologi itu menarik sekali untuk dipelajari kan? (mdk/iwe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fungsi Asam Nukleat dan Jenis-jenisnya, Pahami Penjelasannya
Fungsi Asam Nukleat dan Jenis-jenisnya, Pahami Penjelasannya

Asam nukleat dapat didefinisikan sebagai molekul organik yang ada dalam sel hidup. Ini memainkan faktor kunci dalam mentransfer informasi genetik.

Baca Selengkapnya
10 Fakta Golongan Darah yang Menarik Diketahui, Pelajari Karakteristiknya
10 Fakta Golongan Darah yang Menarik Diketahui, Pelajari Karakteristiknya

Fakta menarik tentang golongan darah tidak hanya terbatas pada aspek medis, tetapi juga berkaitan dengan kepribadian dan budaya.

Baca Selengkapnya
13 Fakta Unik Tubuh Manusia yang Begitu Menakjubkan & Bikin Tercengang
13 Fakta Unik Tubuh Manusia yang Begitu Menakjubkan & Bikin Tercengang

Berikut kumpulan fakta unik tubuh manusia yang begitu menakjubkan dan bikin tercengang.

Baca Selengkapnya
Cara Mengetahui Golongan Darah yang Mudah dan Praktis
Cara Mengetahui Golongan Darah yang Mudah dan Praktis

Memahami golongan darah dapat memberikan manfaat yang penting bagi kesehatan. Mulai dari keperluan tranfusi darah hingga antisipasi penyakit.

Baca Selengkapnya
Ciri-Ciri Virus dan Bentuknya, Berikut Penjelasannya
Ciri-Ciri Virus dan Bentuknya, Berikut Penjelasannya

Pemahaman mengenai ciri-ciri dan bentuk virus menjadi kunci penting dalam mengungkap misteri tentang bagaimana virus itu sebenarnya.

Baca Selengkapnya
Melihat Kepribadian Seseorang dari Golongan Darah, Seperti Apa Dirimu?
Melihat Kepribadian Seseorang dari Golongan Darah, Seperti Apa Dirimu?

Setiap golongan darah diyakini memiliki karakteristik unik yang bisa mencerminkan sifat dan perilaku individu.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Tiongkok Temukan Golongan Darah Tipe P, Jenis Paling Langka di Dunia
Ilmuwan Tiongkok Temukan Golongan Darah Tipe P, Jenis Paling Langka di Dunia

Fakta Seputar Golongan Darah Tipe P yang Ditemukan di Tiongkok, China

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Ungkap Virus Purba Punya Peran Besar dalam Evolusi Manusia, Nenek Moyang Kita Jadi Bisa Berkembang
Ilmuwan Ungkap Virus Purba Punya Peran Besar dalam Evolusi Manusia, Nenek Moyang Kita Jadi Bisa Berkembang

Penemuan ini menunjukkan virus mungkin memainkan peran lebih besar dalam evolusi kita daripada yang kita sadari.

Baca Selengkapnya
12 Istilah Kedokteran dan Penjelasannya, Perlu Diketahui
12 Istilah Kedokteran dan Penjelasannya, Perlu Diketahui

Dengan mengetahui istilah kedokteran, seseorang bisa lebih mudah memahami saat melakukan tes pemeriksaan kesehatan.

Baca Selengkapnya