Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Api Masih Berkobar, Kebakaran di Pelabuhan Muara Baru Hanguskan 18 Kapal

Api Masih Berkobar, Kebakaran di Pelabuhan Muara Baru Hanguskan 18 Kapal kapal nelayan terbakar di muara baru. ©2019 Istimewa

Merdeka.com - Api masih berkobar di Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara. Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu melaporkan ada 18 kapal hangus akibat kebakaran di dermaga Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara, sejak Sabtu (23/2) sore ini.

"Hingga saat ini ada 18 kapal yang terbakar," kata Kasudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Satriadi Gunawan, lewat pesan singkat.

Hingga berita ini diturunkan api belum bisa dipadamkan meski 15 unit kendaraan pemadam diterjunkan memadamkan si jago merah ke lokasi. 15 unit kendaraan itu terdiri dari tujuh unit pompa, tujuh unit pendukung dan 1 unit kapal pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan sumber api tersebut.

Sebelumnya, kapal nelayan terbakar di Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara. Tepatnya di depan Kantor Syahbandar. Kebakaran terjadi sekitar pukul 15.19 WIB, Sabtu (23/2). Kebakaran kapal sudah mendapat penanganan dari damkar dengan mengerahkan 15 mobil pemadam.

Kasudin Damkar Jakarta Utara Satriadi menyebut sempat terjadi ledakan saat kapal nelayan di Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara terbakar.

"Pukul 15.44 WIB terjadi ledakan dari objek," ujar Satriadi saat dikonfirmasi, sabtu (23/2).

Menurut dia, ada sekitar tiga kapal yang terbakar. Hingga kini pemadaman masih berlangsung. Belum diketahui apa penyebab kebakaran dan kemungkinan korban jiwa dalam peristiwa tersebut.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kronologi 13 Kapal di Pelabuhan Pekalongan Terbakar, Ternyata Ini Pemicunya
Kronologi 13 Kapal di Pelabuhan Pekalongan Terbakar, Ternyata Ini Pemicunya

Dipastikan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
Kapal Kargo Terbakar di Dermaga Sunda Kelapa, Ini Kronologinya
Kapal Kargo Terbakar di Dermaga Sunda Kelapa, Ini Kronologinya

Penyebab kebakaran masih diselidiki termasuk nilai kerugian dari peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
Kebakaran Hebat Permukiman di Tambora Padam, 95 Personel dan 20 Mobil Pemadam Dikerahkan
Kebakaran Hebat Permukiman di Tambora Padam, 95 Personel dan 20 Mobil Pemadam Dikerahkan

Laporan kebakaran tersebut diterima sekitar pukul 18.40 WIB.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kebakaran Dahsyat Hanguskan Gudang di Muara Baru, Puluhan Mobil Damkar Diterjunkan
FOTO: Kebakaran Dahsyat Hanguskan Gudang di Muara Baru, Puluhan Mobil Damkar Diterjunkan

Sebanyak 26 unit pemadam dengan 145 personel dikerahkan untuk memadamkan kebakaran dahsyat yang menghanguskan gudang distributor wallpaper di Muara Baru.

Baca Selengkapnya
Kapal Pengangkut BBM Terbakar di Pelabuhan KBN
Kapal Pengangkut BBM Terbakar di Pelabuhan KBN

Ada 45 personel yang turun berjibaku memadamkan api.

Baca Selengkapnya
Fakta Baru Kebakaran KMP Mutiara Berkah I: Api Diduga Berasal dari Dek Kendaraan
Fakta Baru Kebakaran KMP Mutiara Berkah I: Api Diduga Berasal dari Dek Kendaraan

Kebakaran kemungkinan besar bermula dari dek kendaraan di dalam kapal.

Baca Selengkapnya
Asap Kebakaran TPA Suwung Denpasar Ganggu Pengguna Jalan, Helikopter Water Bombing Mulai Padamkan Api
Asap Kebakaran TPA Suwung Denpasar Ganggu Pengguna Jalan, Helikopter Water Bombing Mulai Padamkan Api

Pemadaman dari udara dilakukan helikopter As 350B3 dari BNPB.

Baca Selengkapnya
Halte TransJakarta Tendean Terbakar
Halte TransJakarta Tendean Terbakar

Proses pemadaman hingga kini masih dilakukan petugas.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kebakaran Lalap Permukiman Padat di Taman Sari Jakbar, Ratusan Orang Terdampak
FOTO: Kebakaran Lalap Permukiman Padat di Taman Sari Jakbar, Ratusan Orang Terdampak

Kebakaran dahsyat yang terjadi pada Selasa (2/1) malam itu menghanguskan 15 rumah di Taman Sari, Jakarta Barat.

Baca Selengkapnya
Gunung Jayanti Terbakar, Kobaran Api Mengarah ke Gedung BMKG Pelabuhan Ratu
Gunung Jayanti Terbakar, Kobaran Api Mengarah ke Gedung BMKG Pelabuhan Ratu

Kebakaran terjadi pada Jumat sore. Area yang terbakar semakin meluas.

Baca Selengkapnya
Pabrik di Jakarta Utara Terbakar, 100 Personel Damkar Dikerahkan
Pabrik di Jakarta Utara Terbakar, 100 Personel Damkar Dikerahkan

Kebakaran melahap sebuah pabrik yang terletak di Jalan Kapuk Muara, Penjaringan, Jakarta Utara, Jumat (15/9) siang.

Baca Selengkapnya
FOTO: Puluhan Gerobak PKL di Kramat Jati Terbakar, 14 Unit Mobil Damkar Dikerahkan
FOTO: Puluhan Gerobak PKL di Kramat Jati Terbakar, 14 Unit Mobil Damkar Dikerahkan

Puluhan gerobak PKL ludes akibat kebakaran ini. Kerugian diperkirakan mencapai Rp200 juta.

Baca Selengkapnya