Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bertemu Kopwan, Puti tawarkan program unggulan khusus perempuan

Bertemu Kopwan, Puti tawarkan program unggulan khusus perempuan Puti Guntur Soekarno saat berkunjung ke Kantor Koperasi Wanita Waspada. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Calon wakil gubernur Jawa Timur nomor urut dua, Puti Guntur Soekarno dalam kampanyenya di Surabaya, Selasa (22/5) bertemu dengan para koperasi wanita (Kopwan).

Di depan puluhan penggerak koperasi wanita, Cucu Presiden RI Pertama ini menawarkan program unggulan untuk perempuan. Program yang khusus untuk perempuan bernama Superstar (Sentra UMKM dan Startup).

"Program ini adalah memberdayakan kaum perempuan di Jawa Timur bagaimana para ibu-ibu tidak hanya sekedar duduk diam di rumah. Sambil ngurus rumah tangga, ibu-ibu juga bisa berbisnis. Nah inilah yang nanti akan kita garap bersama Gus Ipul," katanya.

Ditambahkan Puti, pemberdayaan para perempuan dalam bidang UMKM nantinya juga tidak akan sendirian. Ini akan dikaitkan dengan program Startup yang digerakkan oleh kaum muda milenial.

"Saya berharap ada konektivitas antara ekonomi mikro yang digerakkan oleh perempuan dengan startup digerakkan dari kalangan anak muda. Ini untuk memberikan efek positif memajukan pertumbuhan ekonomi di Surabaya dan Jawa Timur," ujar Puti Guntur Soekarno.

Puti mengaku bersyukur bisa bertemu dengan perempuan hebat, yang menjadi penggerak ekonomi. Apalagi di Jawa Timur itu banyak perempuan menjadi tulang punggung keluarga, untuk membantu ekonomi.

"Dengan keberadaan program Superstar ini ke depannya menjadikan perempuan bisa maju bersama-sama. Karena kita kabeh sedulur, kabeh makmur untuk Jawa Timur," ungkapnya.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Khofifah soal Marzuki Mustamar Masuk Bursa Pilkada Jatim 2024: Kami Berkawan Membangun Jawa Timur
Khofifah soal Marzuki Mustamar Masuk Bursa Pilkada Jatim 2024: Kami Berkawan Membangun Jawa Timur

PKB tengah membahas nama untuk menjadi penantang Khofifah, salah satu nama yang muncul adalah Marzuki Mustamar.

Baca Selengkapnya
Atikoh Ganjar Ajak Warga Senam: Kalau Perempuan Kuat, Insyaallah Masalah Bangsa Bisa Kelar
Atikoh Ganjar Ajak Warga Senam: Kalau Perempuan Kuat, Insyaallah Masalah Bangsa Bisa Kelar

Di berbagai kesempatan, Atikoh menegaskan kekuatan perempuan dan perannya sebagai tiang negara.

Baca Selengkapnya
Jokowi, Megawati dan Ganjar Bisik-Bisik soal Cawapres, Bahas Nama Khofifah?
Jokowi, Megawati dan Ganjar Bisik-Bisik soal Cawapres, Bahas Nama Khofifah?

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengungkapkan, Jokowi, Megawati dan Ganjar sudah bisik-bisik bahas Cawapres.

Baca Selengkapnya
Safari Politik, Khofifah Borong Dagangan Pedagang Pasar di Lumajang
Safari Politik, Khofifah Borong Dagangan Pedagang Pasar di Lumajang

Khofifah memborong berbagai dagangan penjual seperti ayam, sayur mayur, telur asin, hingga makanan produk olahan para emak-emak.

Baca Selengkapnya
Jadwal Kampanye Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka 16 Desember 2023
Jadwal Kampanye Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka 16 Desember 2023

Gibran Rakabuming Raka akan mengunjungi Ibu Kota Nusantara (IKN).

Baca Selengkapnya
Begini Pentingnya Peran Perempuan di Industri Pertanian, Termasuk untuk Jaga Ketahanan Pangan
Begini Pentingnya Peran Perempuan di Industri Pertanian, Termasuk untuk Jaga Ketahanan Pangan

Progam ini dirancang untuk memberdayakan keterlibatan perempuan dalam aktivitas pertanian, baik dalam aspek on-farm maupun off-farm.

Baca Selengkapnya
Momen Krisdayanti saat Cium Tangan Megawati,Singgung Saripati Perjuangan di Hari Pahlawan
Momen Krisdayanti saat Cium Tangan Megawati,Singgung Saripati Perjuangan di Hari Pahlawan

Krisdayanti dan Megawati Soekarnoputri bertemu dalam sebuah momen langka saat konsolidasi dan penguatan internal PDIP yang berlangsung di Surabaya.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah Sebut Megawati Pompa Semangat Calon Yang Diusung PDIP di Jatim
Said Abdullah Sebut Megawati Pompa Semangat Calon Yang Diusung PDIP di Jatim

Kehadiran Mega di Jatim juga menunjukkan keseriusan PDIP dalam mewujudkan kemenangan di kontestasi Pilkada Jatim.

Baca Selengkapnya
Peringati Hari Kartini, Gus Ipul dan Fatma Kompak Suarakan Pentingnya Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
Peringati Hari Kartini, Gus Ipul dan Fatma Kompak Suarakan Pentingnya Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah

Peringatan Hari Kartini di Kota Pasuruan di tahun ini berlangsung meriah.

Baca Selengkapnya
Puan di Kampanye Ganjar-Mahfud: Saya Dipanggil Solid karena Putrinya Emak Banteng
Puan di Kampanye Ganjar-Mahfud: Saya Dipanggil Solid karena Putrinya Emak Banteng

Puan dalam orasinya menyatakan, jika nantinya pasangan Ganjar-Mahfud menang, maka ada tiga hal yang akan dimintanya.

Baca Selengkapnya
Gibran: Kami Kenalkan Makan Siang dan Susu Gratis untuk Anak Sekolah, Biasanya Memang Dikawal Ibu-Ibu
Gibran: Kami Kenalkan Makan Siang dan Susu Gratis untuk Anak Sekolah, Biasanya Memang Dikawal Ibu-Ibu

Gibran juga menanggapi perihal 9 isu yang dititipkan soal stunting, kewirausahaan, hingga perlindungan perempuan dan anak.

Baca Selengkapnya
Sosok Relawan Prabowo-Gibran Curi Perhatian Emak-Emak, Parasnya jadi Sasaran Foto Bareng
Sosok Relawan Prabowo-Gibran Curi Perhatian Emak-Emak, Parasnya jadi Sasaran Foto Bareng

Prabowo sempat menyentil Ganjar Pranowo soal Kartu Tani di Jawa Tengah

Baca Selengkapnya