Hadiri ultah Mega, Emil dapat pesan 'Pemimpin jangan banyak curhat'
Merdeka.com - Wali Kota Bandung Ridwan Kamil merasa terhormat mendapat undangan menghadiri perayaan ulang tahun Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri ke-70 di Taman Ismail Marzuki (TIM), Menteng, Jakarta Pusat, Senin (23/1). Kang Emil sapaan akrabnya, mengaku mendapatkan pelajaran penting untuk dibawa pulang ke Bandung.
"Di dalamnya (teater) saya pulang banyak oleh-oleh, jadi banyak sindiran pada pemimpin agar pemimpin supaya lebih adil, jangan banyak curhat, harus tangguh," katanya usai acara di TIM, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (23/1).
Pelajaran berharga lain yang diperoleh Kang Emil, perbedaan pendapat yang berujung pada perseteruan karena kurangnya berkesenian. Sehingga, Emil merasa perlu untuk memperbanyak acara kebudayaan dan kesenian agar suasana lebih tenang.
-
Siapa yang memberi wejangan pada Ridwan Kamil? Bakal Calon Gubernur (Bacagub), Jakarta Ridwan Kamil (RK) menemui mantan Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo alias Foke.
-
Gimana menurut Kartika Putri cara ngeliat pemimpin yg baik? Bahkan, menurut wanita kelahiran 20 Januari 1991, daripada hanya debat saja, mengaji menjadi sarana yang bagus untuk melihat sosok pemimpin yang baik.
-
Bagaimana cara 'jadi pamingpin sing adil'? 'Jadi pamingpin sing adil, tong cueut kanu hideung ponténg kanu konéng.' Artinya : Jadilah pemimpin yang adil dan tidak memihak pada golongan atau kelompok tertentu saja.
-
Kenapa Ridwan Kamil pede dalam debat Pilgub Jakarta? Jika tidak optimis, bagaimana bisa menjadi pemimpin? Saya selalu memiliki sikap optimis berkat pengalaman 10 tahun di Bandung dan Jabar,' ungkap RK kepada awak media di Posko Bang Mul, Jakarta Utara, pada hari Minggu.
-
Wejangan apa yang diberikan Fauzi Bowo pada Ridwan Kamil? 'Wejangan-wejangannya, satu, tentu harus amanah ya jadi pemimpin. Kedua, harus mencintai masyarakat dengan segala permasalahannya,' kata Foke kepada wartawan, Jakarta, Rabu (4/9).
-
Siapa yang mengapresiasi Ridwan Kamil? Kendati demikian, dirinya mengapresiasi Ridwan Kamil yang memberi perhatian terkait kesehatan mental di Jakarta.
"Pulang dari sini saya mengingatkan ternyata kita banyak berantem karena kita kurang berkesenian. Pulang dari sini saya ada hikmah mau memperbanyak kegiatan budaya berkesenian. Jangan-jangan itu obatnya," terangnya.
Kang Emil tak lupa mendoakan Megawati agar selalu sehat walaupun kini usianya sudah tak lagi muda. Dia berharap, putri proklamator itu masih bersedia memberikan wejangan agar Indonesia bisa lebih baik.
"Saya doakan Bu Mega di usia 07 istilahnya. Atau 70 selalu menjadi ibu kita semua memberikan arahan pada kita semuanya. Dan ujung-ujungnya menjadikan Indonesia yang kita impikan ini menjadi lebih baik," tutupnya. (mdk/noe)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ridwan Kamil mengatakan pemimpin adalah pengambil keputusan sehingga penting memiliki penasihat.
Baca SelengkapnyaJK menilai seorang pemimpin harus tenang, baik, sopan dan tidak emosional
Baca SelengkapnyaMenurut Ridwan Kamil, menjaga kesehatan mental menjadi hal utama menjaga kesehatan.
Baca SelengkapnyaMegawati meminta agar para kadernya tidak cengeng dengan kondisi politik saat ini
Baca SelengkapnyaMenurut JK, seorang pemimpin itu harus tenang, dan tidak emosional
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil bilang debat Pilkada Jakarta bukan lah ring tinju.
Baca SelengkapnyaKetum PDIP Megawati Soekarnoputri mengingatkan untuk tidak menjadi sosok yang egois.
Baca SelengkapnyaSeharusnya, kata Jokowi, yang disajikan dalam tahun politik adalah pertarungan gagasan.
Baca SelengkapnyaMegawati mengingatkan sejatinya amanat dari rakyat adalah tugas berat.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan Pak Bhabin yang berani menentang arahan dari jenderal polisi bintang 2 bilang bahwa pemimpin harus jumawa.
Baca SelengkapnyaMegawati mengingatkan bahaya seorang pemimpin, apalagi pemimpin yang lahir dari pujian dan jalan pintas
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil beri klarifikasi usai ramai dikritik netizen setelah cuitan lamanya di platform media sosial X kembali viral.
Baca Selengkapnya