Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lawatan ke AS, Jokowi serahkan masalah kabut asap ke Jusuf Kalla

Lawatan ke AS, Jokowi serahkan masalah kabut asap ke Jusuf Kalla Presiden Jokowi. ©Setpres RI/Cahyo

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo beserta Ibu Negara Iriana Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Amerika Serikat selama 5 hari. Walaupun di Negeri Paman Sam, Jokowi akan terus memantau perkembangan di Tanah Air setiap saat.

"Terakhir meskipun saya tinggalkan Tanah Air, saya akan terus pantau perkembangan kondisi ekonomi, kondisi politik dan keamanan dari menit ke menit, jam ke jam. Dari hari ke hari terutama dalam pengendalian kebakaran hutan dan lahan gambut. Serta penanganan kabut asap," kata Jokowi di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Sabtu (24/10).

Sampai saat ini, kabut asap akibat kebakaran lahan dan hutan masih terjadi di Sumatera dan Kalimantan. Selama di Amerika, Jokowi menugaskan penanganan kabut asap kepada Wakil Presiden Jusuf Kalla.

"Saya telah meminta, Wapres dibantu Menko Polhukam dan menteri lain terkait untuk ambil langkah-langkah yang diperlukan dalam penanganan kebakaran hutan dan lahan gambut serta asap," jelas Jokowi.

Untuk diketahui, turut menghantarkan lawatan Presiden Jokowi sampai Bandara Halim Perdanakusuma seperti Wakil Presiden Jusuf Kalla, Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo, Kapolri Jenderal Badrodin Haiti dan Sekretaris Kabinet Pramono Anung. Selanjutnya Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama, serta menteri-menteri kabinet kerja lainnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sandiaga Sebut Presiden Jokowi sudah 4 Minggu Batuk Akibat Udara Buruk
Sandiaga Sebut Presiden Jokowi sudah 4 Minggu Batuk Akibat Udara Buruk

Sandiaga menyebut dokter kepresidenan menjelaskan salah satunya karena kualitas udara buruk.

Baca Selengkapnya
Malaysia Protes Kabut Asap, Jokowi: Saya Perintahkan Kapolri & Panglima Tangani Api Sekecil Apapun!
Malaysia Protes Kabut Asap, Jokowi: Saya Perintahkan Kapolri & Panglima Tangani Api Sekecil Apapun!

Jokowi telah memerintahkan Kapolri Jenderal Listyo Sigit dan Panglima TNI Laksamana Yudo Margono untuk menangani kabut asap.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Jokowi Kembali Pakai Masker di Tengah Buruknya Polusi Udara Jakarta
FOTO: Momen Jokowi Kembali Pakai Masker di Tengah Buruknya Polusi Udara Jakarta

Presiden Jokowi tampil berbeda ketika meninjau kesiapan penyelenggaraan KTT ASEAN di JCC Senayan, pada Jumat (1/9) kemarin. Dia terlihat kembali memakai masker.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Curhat Tiap Hari Hujan Deras Banget di IKN, Pekerjaan Banyak Mundur
Presiden Jokowi Curhat Tiap Hari Hujan Deras Banget di IKN, Pekerjaan Banyak Mundur

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sempat memastikan akan pindah kantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Juli 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Kualitas Udara di Jabodetabek Sangat-Sangat Buruk Sepekan Terakhir
Jokowi: Kualitas Udara di Jabodetabek Sangat-Sangat Buruk Sepekan Terakhir

Jokowi mengatakan ada beberapa faktor yang menyebabkan polusi udara di Jabodetabek.

Baca Selengkapnya
Usai Bahas Konflik Gaza di KTT OKI, Jokowi Temui Joe Biden
Usai Bahas Konflik Gaza di KTT OKI, Jokowi Temui Joe Biden

Jokowi akan menemui Presiden Amerika Serikat Joe Biden di negeri Paman Sam.

Baca Selengkapnya
Jenderal Dudung Abdurachman soal Penanganan Karhutla: Sebelum Presiden Copot Lebih Baik Kasad Dulu yang Copot
Jenderal Dudung Abdurachman soal Penanganan Karhutla: Sebelum Presiden Copot Lebih Baik Kasad Dulu yang Copot

Jenderal Dudung sebelumnya meninjau langsung proses penanganan antisipasi kebakaran hutan dan lahan di Jambi.

Baca Selengkapnya
Terbang ke Riyadh, Jokowi Hadiri KTT Luar Biasa OKI untuk Dorong Gencatan Senjata Israel-Palestina
Terbang ke Riyadh, Jokowi Hadiri KTT Luar Biasa OKI untuk Dorong Gencatan Senjata Israel-Palestina

Presiden Joko Widodo qtqu Jokowi bersama delegasi terbatas bertolak menuju Riyadh, Arab Saudi hadiri KTT OKI bahas situasi Gaza Palestina

Baca Selengkapnya
KTT AIS, Jokowi Beberkan Ancaman Negara terhadap Perubahan Iklim hingga Pencemaran Laut
KTT AIS, Jokowi Beberkan Ancaman Negara terhadap Perubahan Iklim hingga Pencemaran Laut

Pelaksanaan KTT AIS ini merupakan salah satu komitmen Indonesia untuk bekerja sama di level yang lebih tinggi

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Abu Dhabi, Ma'ruf Amin Jadi Presiden Selama 2 Hari
Jokowi ke Abu Dhabi, Ma'ruf Amin Jadi Presiden Selama 2 Hari

Penugasan ini menyusul Presiden Joko Widodo atau Jokowi yang sedang melakukan kunjungan kerja ke Abu Dhabi, Uni Emirate Arab.

Baca Selengkapnya
Awal Agustus, Presiden Jokowi Bakal Ajak Relawan ke IKN
Awal Agustus, Presiden Jokowi Bakal Ajak Relawan ke IKN

Utje menjelaskan, agenda relawan berkunjung ke IKN, lantaran IKN salah satu warisan pemerintahan Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya