Pertama dalam Sejarah NTT, Polwan jadi Kapolres
Merdeka.com - Kepala Biro Operasional (Karo Ops) Polda NTT dan 7 Kapolres jajaran lingkup Polda NTT dimutasi. Tujuh Kapolres yang dimutasi yakni Kapolres Manggarai Barat, Alor, Kupang, Sumba Barat, Belu, Manggarai dan Lembata.
Kapolri kemudian mempercayakan polisi wanita (Polwan) menjadi Kapolres di Lembata. Polwan bernama AKBP Josephien Vivick Tjangkung yang sebelumnya bertugas di Dit Binmas Polda Metro Jaya, menggantikan AKBP Dwi Handono Prasanto yang dimutasi sebagai Waka Polresta Bandung, Polda Jawa Barat.
Waka Polda NTT Brigjen Pol Heri Sulistianto kepada wartawan membenarkan adanya mutasi sejumlah Kapolres di NTT dan Karo Ops Polda NTT.
-
Mengapa Wakapolda Banten dimutasi? Serah terima jabatan juga merupakan bagian dari proses pembinaan sumber daya manusia, dalam rangka regenerasi yang dilakukan berdasarkan penilaian dan evaluasi dengan mempertimbangkan aspek profesionalitas, komitmen dan integritas.
-
Siapa Polwan yang baru naik pangkat? Kenaikan pangkat 31 personel ini berdasarkan surat telegram nomor STR/1768/VI/KEP/2024, dan telegram nomor STR/1686/VI/KEP/2024.Satu di antara 31 personel Pati Polri yang mendapatkan promosi kenaikan pangkat adalah Kombes Dr. dr. Sumy Hastry Purwanti, D.F.M.,Sp.F.
-
Siapa yang berhasil menjadi Polwan? SSDM Polri membagikan sebuah kisah inspiratif di akun media sosial miliknya. Kisah ini memperlihatkan seorang anak nelayan dari Pulau terluar bernama Kiki Wulandari berhasil menjadi Polwan.
-
Dimana mutasi Kapolda Metro Jaya dilakukan? Berikut 34 daftar mutasi mulai dari tingkat pejabat Polres sampai Kapolsek di wilayah hukum Polda Metro Jaya yang dirotasi:
-
Kapan Wakapolda Banten bertugas di tempat baru? Suasana haru menyelimuti Markas Polda Banten pada hari Senin (8/7) ketika seluruh personel dengan penuh penghormatan mengantarkan kepergian Wakapolda Banten, Brigjen Pol Sabilul Alif yang akan melanjutkan pengabdian sebagai Wakapolda Kalimantan Timur.
-
Dimana Polwan cantik ini bertugas? Bripda Indria Larasati bertugas di Satuan Reserse Narkoba Polres Pelalawan, Polda Riau.
"Benar ada mutasi dari mabes Polri," katanya singkat, Rabu (29/3).
Pada mutasi kali ini, Karo Ops Polda NTT Kombes Pol Widoni Fedri pindah menjadi Karo Rena Polda Maluku menggantikan Kombes Pol Sus Edy Tafif yang dimutasi ke Dit Binmas Korbinmas Baharkam Polri.
Kombes Pol Deonijiu De Fatima yang baru menyelesaikan pendidikan Sesko TNI TA 2022 menjadi Karo Ops Polda NTT. Ia pernah menjabat sebagai Kasat Brimob Polda NTT dan Kasat Brimob Polda Metro Jaya.
Kapolres Manggarai Barat, AKBP Felli Hermanto dimutasi sebagai Kasubbaganevdalpro Biro Jianstra SSDM Polri. Ia juga pernah menjabat sebagai Kapolres Rote Ndao.
Jabatan Kapolres Manggarai Barat dipercayakan kepada AKBP Ari Satmoko yang saat ini menjabat sebagai Kapolres Alor. Sedangkan AKBP Supriadi Rahman Danyon A Resimen II Pas Pelopor Korbrimob Polri diangkat menjadi Kapolres Alor.
Kapolres Kupang AKBP FX Irwan Arianto dimutasi sebagai Kabag Dalops Biro Ops Polda NTT. Penggantinya adalah AKBP Anak Agung Gde Anom Wirata yang saat ini menjabat sebagai Kapolres Sumba Barat.
AKBP Benny Miniani Arief, Kasubdit VIP Dit Pamobvit Polda NTT ditunjuk menjadi Kapolres Sumba Barat. Selanjutnya Kapolres Belu AKBP Yosep Krisbianto dimutasi sebagai Wadir Lantas Polda NTT.
AKBP Richo Nataldo Devallas Simanjuntak yang merupakan Kasubdit 2 Dit Reskrimum Polda Kepulauan Bangka Belitung ditunjuk menjadi Kapolres Belu.
AKBP Yoce Marten Kapolres Manggarai dimutasi sebagai wadir Reskrimsus Polda NTT. Ia diganti oleh AKBP Edwin Saleh dari Baintelkam Polri.
(mdk/tin)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ada sosok polwan pertama yang memegang jabatan mentereng. Sosoknya pun memiliki kecantikan alami.
Baca SelengkapnyaBerikut sosok polisi wanita (Polwan) bukan jebolan Akademi Kepolisian yang kini berpangkat Jenderal Bintang 2 Polri.
Baca SelengkapnyaBrigjen Nurul menjadi Polisi wanita pertama yang pernah menjabat sebagai juru bicara (jubir) Polri.
Baca SelengkapnyaIrjen Umar Faroq menjadi Kapolda NTB dan Irjen Tornagogo Sihombing menjadi Kapolda Kepulauan Babel.
Baca SelengkapnyaMantan Ajudan Jokowi, Brigjen Johnny Eddizon Isir mendapat promosi. Dia dipercaya menjadi Kapolda Papua Barat.
Baca SelengkapnyaPelantikan Brigjen Dwi Irianto berdasarkan Surat Telegram Rahasia (STR) Mutasi Nomor: ST/759/IV/KEP./2024 tanggal 26 April 2024.
Baca SelengkapnyaSurat telegram ditandatangani langsung oleh Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia (ASDM)
Baca SelengkapnyaDalam upacara tersebut Sigit melantik dan mengukuhkan dua jabatan baru Astamaops dan Astamarena
Baca SelengkapnyaKemudian, untuk posisi yang ditinggalkan oleh Dofiri sebagai Irwasum Polri, nantinya akan ditempati oleh Irjen Dedi Prasetyo.
Baca SelengkapnyaAdapun sejumlah pejabat yang melakukan sertijab yakni Komjen Syahardiantono yang kini menjabat sebagai Dirintelkam Polri.
Baca SelengkapnyaBrigjen Pol (Purn) Jeanne Mandagi mencatatkan sejarah sebagai Polwan pertama yang berhasil raih pangkat Jenderal. Sosoknya bukanlah orang sembarangan.
Baca SelengkapnyaIa baru saja dilantik menjadi Kapolda Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Senin (29/4). Sebelumnya, Dwi Irianto sudah mengemban berbagai jabatan penting.
Baca Selengkapnya