Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PON 2020 Resmi Diundur, Ini Kata Menpora

PON 2020 Resmi Diundur, Ini Kata Menpora Menpora Zainudin Amali. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo memutuskan menunda perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 Papua. Keputusan ini diambil ketika Presiden Jokowi menggelar Rapat Terbatas dengan Menpora, Zainudin Amali.

Dari hasil Ratas kali ini, PON 2020 ditunda hingga Bulan Oktober 2021 di lokasi yang sama yakni Papua. Menanggapi hal ini Menpora Zainudin Amali menerima keputusan dari Presiden Jokowi.

"Bapak Presiden memutuskan untuk pelaksanaan PON ke-20 di Papua yang tadinya direncanakan Oktober 2020 ditunda menjadi Oktober 2021," kata Menpora Zainudin Amali.

Menteri asal Gorontalo ini menilai ada beberapa alasan mengapa PON 2020 terpaksa ditunda. Di mana salah satunya karena penyebaran Covid-19 di Indonesia.

"Karena bahan-bahan sekarang ini sudah kurang tersedia, kemudian pendistribusian bahan-bahan untuk pembangunan yang didatangkan dari luar papua juga mengalami hambatan, sebagaimana kita tahu bahwa sekarang ini provinsi Papua memberlakukan penutupan," kata Zainudin.

Selian itu, imbas dari penyebaran Covid-19 atau virus Corona membuat pengadaan peralatan terhambat. Sebab negara produsen terkena pandemi virus Corona.

"Sehingga mereka juga dalam produksinya terkendala. Belum lagi kalau kita bicara distribusi dan pengirimannya dan berbagai hal yang juga menyangkut itu," jelas ia.

"Persiapan atlet di situasi ini juga terganggu. Mereka sekarang melakukan latihan secara mandiri, itu tentu hanya menjaga kebugaran saja, namun untuk prestasi maksimal kita tidak bisa harapkan," tukas ia. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Alasan Jokowi Tak Hadiri Penutupan PON Aceh-Sumut Hari Ini
Alasan Jokowi Tak Hadiri Penutupan PON Aceh-Sumut Hari Ini

Jokowi menunjuk Menko PMK Muhadjir Effendy untuk menghadiri penutupan PON Aceh-Sumut.

Baca Selengkapnya
DPR Minta Ketegasan Pemerintah Pastikan Jadwal PON 2024 karena Bentrok dengan Pilkada Serentak
DPR Minta Ketegasan Pemerintah Pastikan Jadwal PON 2024 karena Bentrok dengan Pilkada Serentak

Dede menilai kepastian regulasi yang mendukung anggaran PON 2024 diperlukan karena menyangkut persiapan dan teknis penyelenggaraan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Klarifikasi Menpora Dito Jalan ke GOR Voli di PON Aceh-Sumut Berlumpur, Pak Bas Turun Tangan
VIDEO: Klarifikasi Menpora Dito Jalan ke GOR Voli di PON Aceh-Sumut Berlumpur, Pak Bas Turun Tangan

Dito menjelaskan, masalah tersebut seharusnya menjadi tanggung jawab daerah sebagai tuan

Baca Selengkapnya
VIDEO: Detik-detik Atap Venue Menembak di PON Aceh Roboh Kena Hujan, Menpora Beri Klarifikasi
VIDEO: Detik-detik Atap Venue Menembak di PON Aceh Roboh Kena Hujan, Menpora Beri Klarifikasi

Dalam video tersebut atap tak mampu menahan debit air hujan hingga akhirnya roboh.

Baca Selengkapnya
Venue dan Akses PON Aceh-Sumut Memprihatinkan, Menpora Minta Maaf
Venue dan Akses PON Aceh-Sumut Memprihatinkan, Menpora Minta Maaf

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo langsung turun tangan untuk mengecek kondisi tersebut.

Baca Selengkapnya
Karut Marut Fasilitas Atlet PON XXI Sumut-Aceh Hingga Polri Turun Tangan Usut Dugaan Penyelewengan
Karut Marut Fasilitas Atlet PON XXI Sumut-Aceh Hingga Polri Turun Tangan Usut Dugaan Penyelewengan

Tahun ini, untuk pertama kalinya PON digelar di dua provinsi. Yakni Sumatera Utara dan Aceh.

Baca Selengkapnya
Atap PON Aceh Ambruk, Menteri PUPR dan Menpora Dipanggil Menko PMK untuk Rapat Evaluasi
Atap PON Aceh Ambruk, Menteri PUPR dan Menpora Dipanggil Menko PMK untuk Rapat Evaluasi

Kementerian PUPR telah menurunkan tim ke lokasi untuk mengecek informasi tersebut.

Baca Selengkapnya
Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni: Seluruh Panitia Telah Bekerja Keras dalam Pelaksanaan PON XXI
Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni: Seluruh Panitia Telah Bekerja Keras dalam Pelaksanaan PON XXI

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Ario Bimo Nandito Ariotedjo menyebut kesiapan Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dalam pelaksanaan PON sangatlah luar biasa.

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Carut Marut PON Aceh-Sumut: Setiap Event Besar Pasti Ada Koreksi dan Perbaikan
Jokowi soal Carut Marut PON Aceh-Sumut: Setiap Event Besar Pasti Ada Koreksi dan Perbaikan

Jokowi mengatakan, setiap event besar pasti ada kesalahan yang terjadi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Karut-marut PON Aceh-Sumut: Makanan Basi, Venue Becek hingga Wasit Ditinju Diduga Curang
VIDEO: Karut-marut PON Aceh-Sumut: Makanan Basi, Venue Becek hingga Wasit Ditinju Diduga Curang

Sayangnya ajang nasional ini masih ditemukan banyak karut marut selama PON berlangsung.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Viral PON Carut Marut, Jokowi Batal Datangi Penutupan Pilih Datangi Hajatan Khofifah
VIDEO: Viral PON Carut Marut, Jokowi Batal Datangi Penutupan Pilih Datangi Hajatan Khofifah

Presiden Jokowi tidak menghadiri penutupan PON XXI Aceh-Sumut

Baca Selengkapnya
Membedah Anggaran PON di Tengah Ramai Menu Konsumsi yang Bikin Miris
Membedah Anggaran PON di Tengah Ramai Menu Konsumsi yang Bikin Miris

PON Aceh-Sumut 2024 mempertandingkan sebanyak 33 cabang olahraga (cabor) dengan 42 disiplin dan 510 nomor pertandingan.

Baca Selengkapnya