Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Siagakan Penembak Jitu di Jalur Mudik Jawa Barat, Polisi Antisipasi Ancaman Terorisme

Siagakan Penembak Jitu di Jalur Mudik Jawa Barat, Polisi Antisipasi Ancaman Terorisme Volume Kendaraan Pemudik di Jalur Selatan Cianjur Meningkat. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Polda Jawa Barat menurunkan sejumlah personel penembak jitu atau sniper di seluruh jalur mudik yang ada di Provinsi Jawa Barat. Langkah tersebut dilakukan untuk mengantisipasi adanya ancaman keamanan terhadap pemudik.

"Semua dengan prediksi yang sudah ada, beberapa ancaman memang sesuai dengan prediksi operasi tetapi sudah kita siapkan juga CB (cara bertindak) untuk mengatasi beberapa ancaman tersebut dengan teknis masing-masing," kata Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Ibrahim Tompo di Garut, Selasa (18/4).

Dia menjelaskan bahwa untuk mengantisipasi kejahatan keras dan terorisme, polisi menyiapkan sejumlah personel penembak jitu. "Tetapi ini didasarkan dengan pertimbangan dari personel yang melaksanakan tugas, yaitu dengan menggunakan asas diskresinya mereka," ujar dia.

Orang lain juga bertanya?

Disebar di Beberapa Tempat

Untuk penembak jitu itu, menurut polisi disiagakan di beberapa spot untuk mengantisipasi kejahatan. Namun untuk jumlah personel yang disiagakan dan titiknya, polisi tidak menyebutnya.

"(Penembak jitu ada di) jalur selatan iya, di jalur utara iya, jalur tengah iya. Khusus untuk jalur selatan pantai selatan itu memang alternatif jalan, karena memang fasilitas jalannya masih terbatas dan masih kecil kita sudah menyiapkan di sana personel Polri dan TNI untuk menjaga jalur sepanjang jalur selatan tersebut, jadi masyarakat dapat menggunakan alternatif jalur tersebut," tandasnya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Strategi Jenderal Bintang Dua Tangkal Teror & Sabotase di Kota Jakarta saat Ditinggal Mudik Warganya
Strategi Jenderal Bintang Dua Tangkal Teror & Sabotase di Kota Jakarta saat Ditinggal Mudik Warganya

Strategi Jenderal Bintang Dua Tangkal Teror & Sabotase di Kota Jakarta saat Ditinggal Mudik Warganya

Baca Selengkapnya
Arus Balik Lebaran, Ini Jalur Alternatif di Jabar Bisa Jadi Pilihan Pemudik
Arus Balik Lebaran, Ini Jalur Alternatif di Jabar Bisa Jadi Pilihan Pemudik

Jalur alternatif ini disiapkan untuk pilihan para pemudik sekaligus mengurangi kepadatan di jalur utama.

Baca Selengkapnya
Intelijen Disebar untuk Amankan Arus Balik Lebaran di Sumsel
Intelijen Disebar untuk Amankan Arus Balik Lebaran di Sumsel

Puluhan anggota intelijen Polres OKU Timur diterjunkan di sejumlah tempat keramaian

Baca Selengkapnya
Polri Bentuk Tim Urai Kemacetan Saat Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024
Polri Bentuk Tim Urai Kemacetan Saat Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024

Kepala Korlantas Polri, Irjen Pol. Aan Suhanan mengatakan, tim pengurai akan ada di setiap polda bertugas menyelesaikan permasalahan arus lalu lintas.

Baca Selengkapnya
Pemudik Diprediksi Meningkat, Polda Jabar Siapkan Skema One Way dan Contra Flow
Pemudik Diprediksi Meningkat, Polda Jabar Siapkan Skema One Way dan Contra Flow

Pihak Kepolisian dan Pemprov Jawa Barat menyiapkan petugas, sarana prasarana, hingga rekayasa lalu lintas mengantisipasi peningkatan pemudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya
Kapolri Tegaskan TNI-Polri Komitmen Beri Rasa Aman ke Warga yang Mudik
Kapolri Tegaskan TNI-Polri Komitmen Beri Rasa Aman ke Warga yang Mudik

Sigit memastikan, TNI-Polri dalam keadaan siap untuk menciptakan rasa aman masyarakat dari gangguan kriminalitas selama arus mudik dan balik

Baca Selengkapnya
Satgas Urai Kemacetan Polri Disebar di Setiap Polda Mulai Banten hingga Jatim Sesuai Jam Rawan Macet
Satgas Urai Kemacetan Polri Disebar di Setiap Polda Mulai Banten hingga Jatim Sesuai Jam Rawan Macet

Petugas juga melakukan pemetaan sejumlah titik rawan macet.

Baca Selengkapnya
67.955 Prajurit TNI Dikerahkan Amankan Lebaran dan Arus Mudik
67.955 Prajurit TNI Dikerahkan Amankan Lebaran dan Arus Mudik

Pergerakan masyarakat selama libur lebaran tahun ini diprediksi akan mengalami peningkatan.

Baca Selengkapnya
Cara Polda Metro Cegah Kemacetan Saat Arus Balik Lebaran 2024
Cara Polda Metro Cegah Kemacetan Saat Arus Balik Lebaran 2024

Dirlantas Polda Metro Jaya mempersiapkan beberapa langkah untuk mencegah kemacetan kendaraan yang akan menuju Jakarta dan sekitarnya saat arus balik.

Baca Selengkapnya
Satu Juta Kendaraan Pemudik Diprediksi Masuk Jakarta Tanggal 13-16 April 2024
Satu Juta Kendaraan Pemudik Diprediksi Masuk Jakarta Tanggal 13-16 April 2024

Pemudik diminta mempersiapkan fisik dan juga kendaraan sebelum kembali ke Jakarta.

Baca Selengkapnya
Densus 88 Tangkap 9 Orang Terduga Teroris Jaringan JI di Jateng
Densus 88 Tangkap 9 Orang Terduga Teroris Jaringan JI di Jateng

Sembilan orang yang ditangkap masih menjalani pemeriksaan. Belum ada penjelasan detail soal kegiatan para terduga teroris ini.

Baca Selengkapnya
Mudik Lebaran 2023, Naik Sepeda Motor Bakal Disetop Polisi
Mudik Lebaran 2023, Naik Sepeda Motor Bakal Disetop Polisi

Kepolisian melihat banyak bahaya mengintai pemudik menggunakan sepeda motor. Terlebih bagi yang membawa anak-anak.

Baca Selengkapnya