VIDEO: Komisi VI Tuntut Tindakan Lebih Beradab Pemerintah Konflik Polisi Vs Warga Rempang
Anggota Komisi VI DPR Fraksi PDIP, Harris Turino menuntut, penyelesaian pemerintah atas konflik di Pulau Rempang
Komisi VI Tuntut Tindakan Lebih Beradab Pemerintah Hadapi Konflik Polisi Vs Warga Rempang
Anggota Komisi VI DPR Fraksi PDIP, Harris Turino menuntut, penyelesaian pemerintah atas konflik di Pulau Rempang. Penyelesaian ini demi memperlancar investasi yang masuk ke Indonesia.
Harris meminta perlakuan lebih beradab pada masyarakat Pulau Rempang. Menteri Bahlil didesak bisa segera mendatangi Pulau Rempang dan menyelesaikan konflik tersebut.