Yorrys Sebut Bambang Soesatyo Senior dan Berpeluang Jadi ketum Golkar
Merdeka.com - Politikus Bambang Soesatyo (Bamsoet) menjadi salah satu nama yang berpeluang maju sebagai calon ketua umum partai Golkar pada Desember nanti. Politisi Partai Golkar Yorrys Raweyai pun tidak menampik hal tersebut. Bambang kata dia, memiliki pengalaman politik. Dan memiliki posisi strategis, sebagai seorang aktivis serta merakyat.
"Artinya dia termasuk senior, sekarang punya posisi strategis dan dia sebagai sebagai seorang aktivis, merakyat, ke mana-mana dia lihat. Politik kan punya itu. Kesempatan ada di situ," kata Yorrys di Kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (22/6).
Tidak hanya Bamsoet, menurut Yorrys yang berpeluang untuk masuk dalam bursa ketua umum partai berlambang pohon beringin adalah Aziz Syamsuddin, Zainudin Amali, hingga Agus Gumiwang.
-
Siapa ketua umum Partai Golkar saat ini? Airlangga Hartarto menjadi Ketua Umum Partai Golkar ke-11 sejak pertama kali dipimpin Djuhartono tahun 1964.
-
Siapa Ketua Umum Partai Golkar? Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bersilaturahmi dengan pimpinan ormas Hasta Karya atau pendiri, ormas yang didirikan, dan organisasi sayap partai berlambang pohon beringin, Minggu (6/8/2023).
-
Siapa yang akan menjadi pemimpin Golkar di masa depan? Selanjutnya Menko Airlangga mengatakan bahwa calon ASN yang direkrut tentu bisa mengisi posisi kunci sebagai future leaders dan memegang jabatan kritikal yang akan menjalankan birokrasi berkelas dunia dalam Visi Indonesia Maju 2045.
-
Siapa yang memimpin Golkar? Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendampingi Presiden Joko Widodo yang memimpin jalannya KTT di Jakarta Convention Center (JCC) Jakarta, Rabu (6/9).
-
Siapa yang diusung Golkar untuk Pilgub Banten? '(Golkar usung) Ibu Airin (di Pilkada Banten),' kata Airlangga kepada wartawan di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Jumat (5/4).
"Tokoh-tokoh semua yang punya kompetensi lah. Tinggal bagaimana daerah memilih," ungkap Yorrys.
Menurutnya, beberapa kriteria ketua umum partai adalah memiliki jiwa kepemimpinan ke depan, serta strategi untuk partai.
"Dia punya leadership aja, kepemimpinan mampu berpikir jauh ke depan, punya strategi ke depan dan secara kolektif bukan individual. Jadi bukan hanya berfokus pada ketua umum saja susah. Sudah harus berpikir kolektifnya," ungkap Yorrys. (mdk/cob)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pada Munas sebelumnya, Bamsoet mengaku tidak masuk gelanggang demi menjaga keutuhan Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaWaketum Golkar Bamsoet menegaskan partainya terbuka untuk siapa saja yang ingin bergabung
Baca SelengkapnyaDia menyebut tak menjamin Airlangga akan terpilih menjadi ketua umum kembali.
Baca SelengkapnyaTak menutup kemungkinan akan ada Munaslub apabila ada peristiwa besar di Partai Golkar.Reporter: Lisza Egeham
Baca SelengkapnyaPengamat politik sekaligus Direktur Eksekutif Indo Barometer M. Qodari mengatakan Gibran Rakabuming Raka berpeluang jadi Ketua Umum Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaBamsoet mengaku kondisi Golkar saat ini baik-baik saja. Menurutnya, partai beringin masih terkonsolidasi dengan baik.
Baca SelengkapnyaAce menilai Bahlil sangat layak memimpin partai berlambang beringin.
Baca SelengkapnyaBamsoet masih belum memastikan apakah dirinya akan ikut bertarung di Munas Golkar.
Baca SelengkapnyaBamsoet menyapa para ketua umum partai politik dalam sidang tahunan MPR/DPR/DPD RI. Bamsoet sempat mencari-cari Menteri Investasi Indonesia Bahlil Lahadalia.
Baca SelengkapnyaKeputusan untuk mengusung Surya menjadi bakal calon wakil gubernur dari Bobby juga telah disepakati oleh Ketum Partai Golkar, Airlangga Hartarto.
Baca SelengkapnyaWaketum Partai Golkar Bambang Soesatyo sebelumnya mengungkapkan ada empat nama yang akan menjadi calon ketua umum.
Baca SelengkapnyaSenior Golkar Musfihin Dahlan mengusulkan Jokowi menjadi Ketua Umum Golkar bersama Bahlil Lahadalia sebagai Sekjen.
Baca Selengkapnya