Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ahok minta warga aktif lapor masalah ibu kota lewat aplikasi Qlue

Ahok minta warga aktif lapor masalah ibu kota lewat aplikasi Qlue Aplikasi Qlue. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut dua Basuki Tjahaja Purnama meminta warga untuk aktif melaporkan permasalahannya kepada Pemprov DKI Jakarta. Cara termudah adalah membuat laporan dan dikirimkan melalui aplikasi Qlue.

Imbauan ini disampaikan Basuki atau akrab disapa Ahok saat melakukan blusukan ke kawasan Jalan Pademangan Timur, Jakarta Utara. Saat melintasi jalan, dia melihat kondisi kali kecil yang jorok dan berbau tak sedap.

"Ini mesti lapor Qlue ini. Supaya nanti Pemprov DKI bisa keruk. Pokoknya jangan sampai banjir," katanya kepada warga setempat, Jumat (18/11).

Orang lain juga bertanya?

Selain itu, mantan Bupati Belitung Timur itu juga menyayangkan semrawutnya kabel-kabel di sepanjang kali tersebut. Bahkan dia juga melihat masih adanya bongkahan beton yang belum diangkat.

Salah seorang warga Tri Winarsih (51) mengungkapkan, sebelumnya kali ini merupakan sungai yang lebih luas. Namun, karena penduduk mulai memadati kawasan tersebut, akhirnya tali air tersebut ditimbun sebagai pemukiman.

"Dulu ini sungai besar, cuma karena kita keruk-keruk keruk ya sudah jadi ditinggalin," katanya sambil tertawa. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ahok Beri Tips buat Gubernur Jakarta Berikutnya Atasi Anak Buah Nakal agar Tak Berani Macam-Macam
Ahok Beri Tips buat Gubernur Jakarta Berikutnya Atasi Anak Buah Nakal agar Tak Berani Macam-Macam

Ahok pernah menjabat sebagai Gubernur Jakarta pada 2014 silam

Baca Selengkapnya
FOTO: Gibran Buka Layanan Aduan 'Lapor Mas Wapres', Warga Bisa Datang Langsung ke Istana atau Chat via WA di Nomor Ini
FOTO: Gibran Buka Layanan Aduan 'Lapor Mas Wapres', Warga Bisa Datang Langsung ke Istana atau Chat via WA di Nomor Ini

Melalui program 'Lapor Mas Wapres', Gibran membuka pintu Istana Wakil Presiden untuk masyarakat umum yang ingin menyampaikan keluhan, saran maupun gagasan.

Baca Selengkapnya
Gebrakan Gibran Lewat 'Lapor Mas Wapres', Solusi Buat Rakyat atau Cuma Gimmick?
Gebrakan Gibran Lewat 'Lapor Mas Wapres', Solusi Buat Rakyat atau Cuma Gimmick?

Program 'Lapor Mas Wapres' digagas Gibran setelah ditunjuk menjadi Plt Presiden menggantikan Presiden Prabowo Subianto selama lawatan dua pekan ke luar negeri.

Baca Selengkapnya
Masyarakat Jombang Bisa Adukan Keluhan Via Instagram Pj Bupati Sugiat
Masyarakat Jombang Bisa Adukan Keluhan Via Instagram Pj Bupati Sugiat

Pj Bupati Jombang Sugiat mengaktifkan IG untuk membuka kebekuan komunikasi yang terjadi antara publik dan pejabat pemerintahan.

Baca Selengkapnya
4 Hari Pelayanan Lapor Mas Wapres, Gibran Terima 269 Aduan Masyarakat
4 Hari Pelayanan Lapor Mas Wapres, Gibran Terima 269 Aduan Masyarakat

Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO) melaporkan perkembangan aduan masyarakat melalui program Lapor Mas Wapres.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil Bakal Buka Posko Aduan ala Ahok Jika Jadi Gubernur Jakarta
Ridwan Kamil Bakal Buka Posko Aduan ala Ahok Jika Jadi Gubernur Jakarta

Program serupa juga pernah Ridwan Kamil terapkan di rumah dinas saat menjabat Gubernur Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Begini Cara Warga Jakarta Beri Masukan ke Bakal Cagub Cawagub
Begini Cara Warga Jakarta Beri Masukan ke Bakal Cagub Cawagub

KPU Jakarta membuka ruang bagi warga untuk memberikan masukan hingga tanggapan kepada bakal Cagub Cawagub

Baca Selengkapnya
Anies Banggakan Aplikasi JAKI Saat Debat Capres, PDIP Bandingkan dengan Qlue Era Ahok
Anies Banggakan Aplikasi JAKI Saat Debat Capres, PDIP Bandingkan dengan Qlue Era Ahok

"Pelayanan publik di Jakarta yang disampaikan Pak Anies yaitu 'JAKI' sebelumnya sudah dijalankan oleh Pak Ahok yakni: Qlue, ganti nama saja," kata Ima.

Baca Selengkapnya
Momen Gibran Tinjau Langsung 'Lapor Mas Wapres'
Momen Gibran Tinjau Langsung 'Lapor Mas Wapres'

Gibran tiba sekitar pukul 11.10 WIB dengan mengenakan pakaian batik lengan panjang.

Baca Selengkapnya
Catat Tata Tertib dan Alur Penanganan Lapor Mas Wapres, Ini Berkas yang Harus Disiapkan
Catat Tata Tertib dan Alur Penanganan Lapor Mas Wapres, Ini Berkas yang Harus Disiapkan

Selain datang langsung tanpa diwakili, pelapor juga harus membawa berkas yang diperlukan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: DPR Soroti Program Lapor Mas Wapres Gibran, Minta ini Ke Para Menteri Prabowo
VIDEO: DPR Soroti Program Lapor Mas Wapres Gibran, Minta ini Ke Para Menteri Prabowo

Wakil Ketua DPR RI, Adies Kadir mengapresiasi program Lapor Mas Wapres yang telah dibuat oleh Giban Rakabuming Raka

Baca Selengkapnya
Mengintip Alur Pengaduan di Posko 'Lapor Mas Wapres', 20 Warga Sudah Curhat Masalah ke Istana Wapres
Mengintip Alur Pengaduan di Posko 'Lapor Mas Wapres', 20 Warga Sudah Curhat Masalah ke Istana Wapres

Hari ini menjadi perdana program kerja aduan tersebut berlangsung.

Baca Selengkapnya