Dukungan PSI dinilai tambah kekuatan Jokowi di Pilpres 2019
Merdeka.com - Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Grace Natalie menyatakan dukungan jika Joko Widodo maju menjadi calon presiden di 2019. Dukungan ini dinilai berpengaruh positif untuk menaikkan perolehan suara.
"Indonesia kan menganut multipartai demokrasi dengan sistem presidensial. Kalau PSI dukung Jokowi pada 2019 akan menambah kekuatan pada partai-partai koalisi," kata Pengamat Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Irine Gayatri kepada merdeka.com, Jumat (14/4).
Menurutnya, dukungan partai jelas diperlukan sebagai modal sosial politik agar dapat menjalankan program-program yang dikampanyekan. Selain itu, jika nantinya Jokowi kembali terpilih dapat kembali melanjutkan program yang dikerjakan pada periode pertama.
-
Siapa yang mendukung Prabowo di Pilkada? Prabowo tak mempermasalahkan jika rekan satu koalisi harus bersebrangan saat Pilkada.
-
Siapa yang mendukung Prabowo di Pilpres 2019? Prabowo diusung oleh Koalisi Indonesia Adil Makmur dan Jokowi didukung Koalisi Indonesia Kerja.
-
Siapa yang diusulkan ke PDI Perjuangan untuk calon gubernur di Jakarta? 'Nama-nama akan tersaring sesuai dengan usulan dari daerah-daerah. Mohon maaf, belum bisa kami sebut karena masih melakukan proses pencermatan,' kata Hasto di Posko Pemenangan, Jakarta, Senin (6/5) malam.Ia pun tak memungkiri Ahok dan Anies adalah tokoh yang diusulkan kepada PDI Perjuangan untuk diusung sebagai kepala daerah di Jakarta.
-
Siapa calon gubernur dari Koalisi Indonesia Maju? 'Pak Andika bagus, kemudian dari segi perfom, pernah sama-sama [tugas]. Saya Kapolres beliau Komandan Paspampres, tak perlu risaukan, demokrasi harus rangkulan dan perbedaan merupakan rahmat yang harus dijalankan sama-sama,' ungkapnya.
-
Siapa yang diusung Golkar sebagai Cawapres Prabowo? Partai Golkar resmi mengusung Gibran Rakabuming sebagai Cawapres Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
-
Siapa yang dukung Prabowo? Konferda Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Pro Jokowi (Projo) Sumatera Barat (Sumbar) memutuskan mendukung Prabowo Subianto sebagai calon presiden pada Pilpres 2024 mendatang.
"Motivasi PSI ya karena mereka memang setuju dengan program-program Pak Jokowi. Sejauh program baik, realistis, tidak berunsur diskriminasi Sara justru pilihan yang tepat," tuturnya.
Apakah pengaruh suara PSI signifikan untuk Jokowi? "Ya iyalah. Jokowi bagus kok. Dan namanya parpol sudah pasti hitungannya politis lah, ini bukan hal buruk. Apalagi ditunjang dengan SDM parpolnya sendiri," jelasnya.
Dia menilai secara platform PSI beririsan dengan program Jokowi. Dia melihat satu hal wajar dengan adanya kesamaan itu membuat PSI cepat mendeklarasikan dukungan.
"Masyarakat perlu diedukasi bahwa itu proses wajar. Perhatikan platform ideologi dan program partai-partai koalisi itu penting," tandasnya.
(mdk/did)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PSI memberi sinyal dukungan kepada Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaSikap politik PSI dinilai tak berbeda dari gestur Presiden Jokowi yang mengendorse Prabowo.
Baca SelengkapnyaSekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani meyakini Partai Solidaritas Indonesia (PSI) akan mendukung Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo.
Baca SelengkapnyaPSI yakin Prabowo akan melanjutkan warisan Jokowi di pemerintahan.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi terlihat sering bertemu dengan Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep.
Baca SelengkapnyaKehadiran Kaesang menjadikan PSI sebagai representasi partai yang dipilih oleh Presiden Joko Widodo.
Baca SelengkapnyaNamun Grace tidak secara gambalang menyebut nama salah seorang calon presiden
Baca SelengkapnyaSuara PSI melejit mencapai 2.403.023 atau 3,13 persen
Baca SelengkapnyaPada tahun 2019 silam, PSI hanya memperoleh satu kursi DPRD Kota Tangerang.
Baca SelengkapnyaKetum Gerindra Prabowo Subianto tampak akrab dengan Wakil Ketua Dewan Pembina, Grace Natalie, Rabu (2/8). Keduanya bertemu dan saling memuji satu sama lain.
Baca SelengkapnyaPartai koalisi pengusung bacapres Ganjar Pranowo diyakini semakin solid. Koalisi saat ini, fokus menyusun dan menjalankan strategi untuk memenangkan Pilpres.
Baca SelengkapnyaUsai mendengar niat baik Prabowo, Grace mengaku lega. Sebab dengan demikian maka masa depan Indonesia bisa lebih cerah.
Baca Selengkapnya