Ketum PAN Bocorkan Lobi-Lobi Politik dengan Prabowo Sore Nanti
Merdeka.com - Pembentukan Koalisi Besar kian menguat. Ketum PAN Zulkifli Hasan berencana bertemu dengan Ketum Gerindra Prabowo Subianto sore nanti.
Zulkifli mengatakan, hingga kini para ketua partai yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) masih berusaha membangun pembicaraan untuk mewujudkan koalisi kebangsaan.
Komunikasi yang dibangun itu diakuinya untuk beberapa partai seperti Gerindra, PKB maupun dengan PDIP.
-
Siapa yang mendampingi Zulkifli Hasan? Dalam peninjauan, Mendag Zulhas didampingi Direktur Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting Kemendag Bambang Wisnubroto, Bupati Sumbawa Mahmud Abdullah dan jajarannya serta Anggota DPR RI Dapil NTB Muhammad Syafruddin. Turut hadir Kepala Biro Hubungan Masyarakat (Humas) Kemendag Ani Mulyati.
-
Siapa yang menunggu Zulkifli Hasan? 'Kelihatannya memang satu aja itu (pematangan cawapres),' ujar Ketua DPW PAN Jakarta, Eko Hendro Purnomo atau Eko Patrio di Jalan Kertanegara Nomor IV, Jakarta Selatan, Rabu (18/10). 'Ya harusnya dari kemarin sudah ketemu. Kaya semalam saja saya sudah ke Pak Prabowo dan menginformasikan bahwa 'pak mohon maaf harusnya ada pertemuan antarketum' tapi Pak Prabowo mengatakan 'harus saya menunggu ketum, yaitu Pak Zulkifli Hasan'. jadi artinya beliau memang menunggu pak Zul.'
-
Kapan Presiden Prabowo memanggil ketua umum partai? Seperti diketahui, hari ini Presiden Prabowo Subianto memanggil sejumlah ketua umum partai politik ke Istana Negara, Jakarta.
-
Jabatan apa yang akan diisi Zulkifli Hasan di kabinet Prabowo-Gibran? Salah satunya adalah Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan, yang dikabarkan akan kembali menduduki kursi Menteri Koordinator Perekonomian, yang saat ini dipegang oleh Airlangga Hartarto.
-
Siapa yang memimpin Barisan Muda PAN? Uya Kuya Pasha Ungu terpilih menjadi Ketua Barisan Muda Penegak Amanat Nasional (BM PAN) periode 2021-2026.
-
Apa yang Zulhas katakan tentang PAN? “Memang PAN lahir dari rahim Muhammadiyah, tetapi sejatinya perjuangan Muhammadiyah adalah untuk bangsa. Maka inklusivitas PAN hari ini adalah mandat perjuangan yang niscaya. PAN juga milik NU, bahkan melintasi batas-batas ormas, agama, suku, bahasa, warna kulit. PAN adalah partai milik semua anak bangsa. Matahari yang selalu menyinari tanpa membeda-bedakan.“ Tutur Zulhas dalam pidato politiknya pada Peringatan HUT ke-25 PAN di Jakarta (28/8).
"Golkar, PAN, PPP, sedang berusaha lagi pembicaraan agar bisa membuat koalisi kebangsaan dengan Gerindra, PKB, dan PDI Perjuangan," ujarnya, Jumat (7/4).
Berunding Dulu
Dia menambahkan, pada Sabtu (8/4), pihaknya akan melakukan pertemuan dengan Prabowo Subianto. Salah satu agenda yang dibahas antara lain adalah soal koalisi besar.
"Iya besok hari Sabtu (hari ini). (Materi yang dibahas) Ya kan ketemu dulu, lagi pembicaraan dulu. (Tawar menawar?) Belum, lagi bicara," tegasnya.
Disinggung soal syarat yang diajukan oleh PDIP jika nantinya tergabung dalam Koalisi Kebangsaan, Zulhas masih enggan berkomentar.
Dia menyebut lebih mengedepankan pertemuan antar partai terlebih dahulu. Diketahui, PDIP mengajukan syarat jika Calon Presiden harus berasal dari partainya jika ingin melakukan koalisi.
"(Syarat PDI?)Ya kan ngomong dulu. Ketemu dulu, koalisi jadi, baru nanti dirunding siapa capres ya, siapa wapres," tandasnya.
Target PAN Jatim
Sementara itu Ketua PAN Jatim Riski Sadig menyebut, di Jawa Timur kondisi partainya cukup kokoh. Ia optimis dalam Pileg 2024, PAN memiliki 11 kursi di DPR.
Riski mengaku, hingga hari ini simpul-simpul relawan PAN makin bertambah, baik dari kalangan Nahdliyin hingga tokoh-tokoh millenial seperti Tomliwafa.
"Respon masyarakat dan para kiai dan petinggi, termasuk keluarga besar Muhammadiyah juga mendukung, dan ini salah satu modal di DPW PAN Jatim untuk memberikan slot seluas-luasnya kepada organisasi perwakilan manapun untuk mengisi slot yang ada," kata Rizki.
Bahkan riski percaya diri, kondisi PAN saat ini lebih baik dari partai-partai ditingkat regional lainnya.
"Alhamdulillah sampai hari ini cukup menjadi barometer, cukup menjadi standart pengelolaan partai di tingkat nasional dengan DPW yang lain, semoga ini ada korelasinya," pungkasnya.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beredar kabar, PAN akan mendeklarasikan dukungan untuk Prabowo di Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaGolkar dan PAN dikabarkan akan deklarasi dukung Prabowo capres hari ini.
Baca SelengkapnyaZulhas akan melakukan pertemuan dengan Prabowo bersama dengan para ketum partai KIM.
Baca SelengkapnyaPrabowo terlihat mengenakan peci hitam dan kemeja biru lengan panjang.
Baca SelengkapnyaGerindra belum mau membocorkan detail agenda apa saja dalam pertemuan para ketua umum nanti. Pertemuan itu nantinya dipimpin Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaKoalisi Prabowo tak ingin buru-buru membahas cawapres Prabowo. Sebab, jadwal pendaftaran capres-cawapres masih panjang.
Baca SelengkapnyaKetua Umum PAN Zulkifli Hasan mengungkap alasan mendukung Capres Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto memanggil para ketua umum partai politik (parpol) ke Istana Kepresidenan Jakarta
Baca SelengkapnyaPDIP mengakui terus membangun komunikasi baik dengan Gerindra.
Baca SelengkapnyaPuan sudah ditugaskan untuk berkomunikasi dengan ketua umum parpol lain.
Baca SelengkapnyaPara ketua umum partai politik Koalisi Indonesia Maju (KIM) akan melakukan pertemuan, di DPP Partai Golkar, Ini yang Dibahas
Baca SelengkapnyaKetum PAN Zulkifli Hasan alias Zulhas mengatakan, partainya bersama PKB dan Partai Golkar akan mengawal Prabowo.
Baca Selengkapnya