Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KIB Konsolidasi di Surabaya, Golkar: Bahas Visi Misi Lanjutkan Program Jokowi

KIB Konsolidasi di Surabaya, Golkar: Bahas Visi Misi Lanjutkan Program Jokowi PAN, Golkar, dan PPP daftar ke KPU. ©Liputan6.com/Faizal Fanani

Merdeka.com - Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) akan menggelar konsolidasi kedua di Surabaya, Jawa Timur, pada (14/8). Acara tersebut akan menyampaikan visi misi dari tiga partai politik (parpol) koalisi. Yakni Partai Golkar, Partai Persatuan Pembangunan (PPP), dan Partai Amanat Nasional (PAN).

"Visi misi ini sebagai platform yang akan dijadikan dasar perjuangan KIB,” kata Lamhot saat dihubungi wartawan, Kamis (11/8).

Lamhot mengatakan, KIB tidak hanya semata mengusung capres. Tapi yang paling mendasar, bagaimana visi misi yang akan diperjuangkan.

Orang lain juga bertanya?

Lamhot menjelaskan, visi misi yang akan disampaikan juga bakal menjadi dasar yang wajib dijalankan calon presiden yang akan diusung KIB nanti. Jika terpilih, maka visi misi itu menjadi paltform bagi presiden periode pemerintahan 2024-2029.

"Visi misi ini yang akan wajib dilaksanakan oleh capres terpilih dari KIB," kata Lamhot.

Lamhot belum mau membocorkan apa saja visi misi yang akan disampaikan di Surabaya nanti. Namun ia menekankan, visi misi menyangkut berbagai hal seperti, ketahanan energi dan bagaimana membangun bangsa ke depan.

"Serta bagaimana masalah infrastruktur dan melanjutkan pembangunan Jokowi, Nanti tunggu hari Minggu," kata Lamhot.

Lamhot mengatakan, setelah penyampaian visi misi oleh KIB dan ditutupnya pendaftaran partai politik di Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan ada sejumlah partai yang akan bergabung dengan KIB. Baik partai parlemen atau non parlemen.

"Pasti ada dalam yang akan bergabung baik dari partai parlemen dan non parlemen. Kita buka pintu selebar lebarnya," kata Lamhot.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Isu Koalisi 4+1, Golkar Incar Sapu Bersih Semua Pilkada
Isu Koalisi 4+1, Golkar Incar Sapu Bersih Semua Pilkada

Untuk angka satu tersebut yang dimaksudnya yakni Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
Golkar dan PAN Dikabarkan Deklarasi Dukung Prabowo Hari Ini, PKB: Insya Allah Benar
Golkar dan PAN Dikabarkan Deklarasi Dukung Prabowo Hari Ini, PKB: Insya Allah Benar

PKB menyebut, PAN dan Golkar juga akan berkoalisi dengan KIR.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Kocak, Bahlil Pangling Jokowi Baju Kuning Dikira Kader Baru
VIDEO: Momen Kocak, Bahlil Pangling Jokowi Baju Kuning Dikira Kader Baru "Paten Juga Barang ini"

Ketum Golkar Bahlil Lahadalia mengaku pangling melihat Jokowi memakai baju kuning. Dia mengira ada kader baru

Baca Selengkapnya
PKB Nilai Jika Awal September Tak Ada Pertemuan, Koalisi Prabowo Bisa Bubar
PKB Nilai Jika Awal September Tak Ada Pertemuan, Koalisi Prabowo Bisa Bubar

Duduk bersama secara resmi itu nantinya baru bisa dilakukan jika sudah diagendakan oleh ketua umum partai yang tergabung dalam KKIR.

Baca Selengkapnya
Begini Kata Ketum PAN soal Koalisi 4+1 di Pilkada 2024
Begini Kata Ketum PAN soal Koalisi 4+1 di Pilkada 2024

Koalisi 4+1 terdiri dari Gerindra, Golkar, PAN, Demokrat plus Presiden Joko Widodo

Baca Selengkapnya
PAN Sebut Ketum Parpol KIM Sudah Bertemu Prabowo Bahas Pilkada 2024
PAN Sebut Ketum Parpol KIM Sudah Bertemu Prabowo Bahas Pilkada 2024

PAN mengatakan, pertemuan tersebut memang tidak dipublikasikan.

Baca Selengkapnya
Golkar Tidak Keberatan Jika Ada Partai Baru Bergabung dengan Koalisi Prabowo
Golkar Tidak Keberatan Jika Ada Partai Baru Bergabung dengan Koalisi Prabowo

Kendati demikian, Golkar mengaku tak mengetahui siapa partai politik yang akan bergabung dengan KIM.

Baca Selengkapnya
PKB Undang Jokowi dan Prabowo Hadiri Muktamar di Bali
PKB Undang Jokowi dan Prabowo Hadiri Muktamar di Bali

Ada sekitar 2.300 peserta yang akan menghadiri Muktamar PKB pada Agustus mendatang

Baca Selengkapnya
Airlangga Ungkap Bakal Ada Satu Parpol Gabung Koalisi Prabowo, Ini Ciri-cirinya
Airlangga Ungkap Bakal Ada Satu Parpol Gabung Koalisi Prabowo, Ini Ciri-cirinya

Airlangga tidak memerinci betul siapa partai yang akan bergabung koalisi Prabowo.

Baca Selengkapnya
Gerindra Bocorkan Ada Parpol akan Gabung KIM: Tunggu Prabowo Pulang
Gerindra Bocorkan Ada Parpol akan Gabung KIM: Tunggu Prabowo Pulang

Wilayah yang akan dibahas dalam pertemuan tersebut diantaranya Jawa Tengah, Jakarta hingga Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
PKS dan Golkar Mulai Dekat jelang Pilkada DKI, Mau Usung Siapa?
PKS dan Golkar Mulai Dekat jelang Pilkada DKI, Mau Usung Siapa?

PKS dan Golkar Mulai Dekat jelang Pilkada DKI, Mau Usung Siapa?

Baca Selengkapnya
PAN Tegaskan Koalisi Prabowo Solid, Bakal Lakukan Pertemuan Usai KTT ASEAN
PAN Tegaskan Koalisi Prabowo Solid, Bakal Lakukan Pertemuan Usai KTT ASEAN

PKB sebelumnya berkelakar Koalisi Prabowo terancam bubar jika tak kunjung melakukan pertemuan resmi.

Baca Selengkapnya