Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Megawati Pastikan Tak Ada Ketua Harian PDIP

Megawati Pastikan Tak Ada Ketua Harian PDIP Megawati Pidato di Kongres V PDIP. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri telah dikukuhkan kembali menjadi Ketum periode 2019-2024. Dia pun mendapatkan hak prerogatif tunggal untuk menentukan kepengurusan DPP selanjutnya.

"Tadi jelas yang telah diangkat kembali saya mendapatkan hak prerogatif menentukan DPP partai sebagai formatur tunggal," kata Megawati di Grand Inna Bali Beach Hotel, Sanur, Kamis (8/8).

Dia menyadari, bahwa memang ada isu saat kongres PDIP ini dipercepat. Terlebih soal isu Ketua Harian.

"Jadi, kalau tadinya memang begitu, saya dengar sendiri. Kaget ya pada, apakah ini Kongres luar biasa apakah Ibu tidak menjadi Ketua Umum lagi. Apakah ibu akan menyerahkan kepada Ketua harian, apakah ibu akan membuat wakil Ketua Umum," ungkap Megawati.

Dia menegaskan, sekarang sudah jelas. Bahwa semua itu tidak ada.

"Sekarang kan sudah kelihatan. Semua itu tidak ada. Saya tetap Ketua Umum yang diberikan hak prerogatif dan nanti membentuk DPP partai," pungkasnya.

Reporter: Putu Merta Surya PutraSumber: Liputan6.com

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Megawati Ungkap Ada yang Mau Ambil Alih PDIP, Budi Arie: Siapa? Jangan Main Tuduh
Megawati Ungkap Ada yang Mau Ambil Alih PDIP, Budi Arie: Siapa? Jangan Main Tuduh

Budi Arie mempertanyakan siapa yang berminat mengambil alih PDIP.

Baca Selengkapnya
Mega Sindir Orang Luar Tak Bisa Langsung Jadi Ketum di PDIP, Pengamat: Warning Kekecewaan Keluarga Tidak Satu Partai
Mega Sindir Orang Luar Tak Bisa Langsung Jadi Ketum di PDIP, Pengamat: Warning Kekecewaan Keluarga Tidak Satu Partai

Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri menyinggung orang non kader berpeluang jadi ketua umum di partainya

Baca Selengkapnya
Kapan PDIP Tentukan Sikap Oposisi atau Gabung Prabowo-Gibran?
Kapan PDIP Tentukan Sikap Oposisi atau Gabung Prabowo-Gibran?

Dia menyebut, penyusunan kabinet merupakan hak prerogatif Prabowo sebagai presiden.

Baca Selengkapnya
Beda dengan Megawati, Puan Sebut Tak Ada yang Mau Ambil Alih PDIP
Beda dengan Megawati, Puan Sebut Tak Ada yang Mau Ambil Alih PDIP

Pernyataan Puan berbeda dengan Megawati yang menyebut ada yang mau mengambil alih PDIP.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fakta Gawat Megawati Ungkap Sosok Orang Mau Serobot Ambil PDIP sampai Gebrak Meja!
VIDEO: Fakta Gawat Megawati Ungkap Sosok Orang Mau Serobot Ambil PDIP sampai Gebrak Meja!

Megawati awalnya memilih untuk pensiun dari dunia politik di usianya yang ke-77

Baca Selengkapnya
Megawati Goda Puan soal Posisi Ketum PDIP, Ini Kata Pakar Politik
Megawati Goda Puan soal Posisi Ketum PDIP, Ini Kata Pakar Politik

Megawati Goda Puan soal Posisi Ketum PDIP, Ini Kata Pakar Politik

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Rakernas V PDIP Minta Megawati Tetap Jadi Ketua Umum 2025-2030
Rekomendasi Rakernas V PDIP Minta Megawati Tetap Jadi Ketua Umum 2025-2030

Pengurus PDIP dari seluruh Indonesia kemballi meminta kesediaan Megawati Soekarnoputri untuk kembali menjadi ketua umum.

Baca Selengkapnya
PDIP Mau Diambil, Megawati Putuskan Batal Pensiun: Saya Mau jadi Ketua Umum Lagi
PDIP Mau Diambil, Megawati Putuskan Batal Pensiun: Saya Mau jadi Ketua Umum Lagi

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri geram mendengar ada isu pihak-pihak yang ingin mengambil alih PDIP.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Sekjen Hasto Sebut Jokowi Mau Ambil Alih PDIP, Blak-blakan Sosok Pembisik
VIDEO: Sekjen Hasto Sebut Jokowi Mau Ambil Alih PDIP, Blak-blakan Sosok Pembisik

Hal itu diketahui Hasto dari informasi seorang mantan menteri

Baca Selengkapnya
PDIP Umumkan Cagub-Cawagub Jakarta pada 23-24 Agustus 2024
PDIP Umumkan Cagub-Cawagub Jakarta pada 23-24 Agustus 2024

Nama-nama tersebut baru akan dimunculkan tepat Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengumumkan pendaftaran pasangan Calon.

Baca Selengkapnya
FOTO: Takut PDIP Diambil Alih, Megawati Pilih Jadi Ketum Lagi
FOTO: Takut PDIP Diambil Alih, Megawati Pilih Jadi Ketum Lagi

Megawati mengaku mendengar adanya upaya pengambil alihan PDIP. Hal itu menjadi alasannya untuk menjadi Ketua Umum PDIP lagi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Diusulkan Jadi Ketum PDIP, Djarot: Kongres Masih Lama
Jokowi Diusulkan Jadi Ketum PDIP, Djarot: Kongres Masih Lama

Djarot Saiful Hidayat mengatakan, kongres PDIP baru akan digelar pada 2025 mendatang.

Baca Selengkapnya