PKS harap Prabowo menceritakan hasil pertemuan dengan Luhut
Merdeka.com - Presiden PKS Sohibul Iman sedikit agak geram atas pertemuan yang secara diam-diam antara Prabowo Subianto dengan Luhut Binsar Panjaitan, di Restoran Jepang, Sumire, Hotel Grand Hyatt, Jakarta Pusat, Jumat (6/4) lalu. Pertemuan Menteri Koordinator (Menko) Kemaritiman meminta Ketua Umum Gerindra itu maju kembali di Pilpres 2019.
"Positif, bagus, saya kemarin ada wartawan yang nanya saya bilang enggak apa-apa. Semua partai, semua tokoh dalam demokrasi itu justru wajib berkomunikasi, ya dengan siapa aja. Mungkin ada yang nanya, bukannya pak Prabowo sudah dekat dengan PKS? Apakah PKS diberitahu? Tidak usah memberitahu. Komunikasi silakan aja. Sebab bagaimana saya juga kalau mau berkomunikasi dengan siapa pun nggak usah kasih tahu," ujarnya usai menghadiri acara di Bukit Perkemahan Cibubur, Jakarta Timur, Minggu (8/4).
Menurutnya, pertemuan dilakukan oleh siapapun. Namun, dalam pertemuan itu dirinya berharap agar Prabowo menceritakannya. Apalagi PKS terbilang cukup dekat dengan Gerindra.
-
Bagaimana komunikasi PDIP dan Prabowo? 'Saya kira kalau konteksnya dekat itu komunikasi, selama ini komunikasinya bagus-bagus saja (dengan PDIP). Pak Prabowo kan selama ini narasi yang dibangun adalah kita harus bersatu kembali ya,' ucap Doli.
-
Bagaimana komunikasi Gerindra dengan Ganjar? 'Adapun soal komunikasi kami dengan pak Ganjar setahu saya komunikasi tetap terjalin dengan baik antarpetinggi-petinggi partai Gerindra dengan pak Ganjar, enggak ada masalah ya dan sikap oposisi juga bukan merupakan pilihan yang salah ya, yang tidak baik,' ujar dia.
-
Siapa yang bisa melakukan komunikasi terbuka? Komunikasi terbuka bisa dimulai dari anak ataupun orangtua, dan perlunya keterbukaan bersama untuk mencari solusi
-
Kenapa Gibran enggan menanggapi soal Jokowi sebagai pemimpin koalisi? Calon Wakil Presiden (Cawapres) Gibran Rakabuming Raka enggan menanggapi kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi bakal pemimpin koalisi besar Prabowo-Gibran. Dia menilai usulan tersebut merupakan aspirasi dan pendapat dari sejumlah pihak.
-
Siapa yang bisa kamu ajak bicara? Terdapat ucapan maaf dan kata-kata yang dapat kamu ucapkan.
-
Siapa yang diminta tidak mengklaim sebagai kader Golkar? Partai Golkar meminta Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia tidak mengklaim sebagai kader partai yang dipimpin Ketua Umum Airlangga Hartarto.
"Tapi memang sebagai sahabat nanti ketika kami bertemu biasanya pak Prabowo suka cerita, kemarin saya bertemu dengan pak Luhut misalnya, kemudian apa isinya suka ceritakan. Kami juga begitu. Kalau kami ketemu misalnya ketua majelis syuro ketemu dengan diundang sama pak Jokowi, itu selalu ceritakan ke pak Prabowo bahwa kami diundang oleh istana dan ngobrol ini itu. Biasa. Jangan setiap mau ada pertemuan lapor, ngasih tau, itu aduh demokrasi apaan. Biasa aja bebas," bebernya.
Dalam pertemuan itu, lanjut Sohibul Iman, dirinya berharap agar Prabowo menceritakan seluruh dari pertemuannya dengan Luhut.
"Ya mudah-mudahan sih di pekan besok ya kita bisa bertemu. Karena kebetulan pak Salim sedang di luar negeri baru pulang nanti malam. Mudah-mudahan besok lusa kita bisa janjian ketemu," pungkasnya. (mdk/ded)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto angkat bicara soal pertemuan antara kader PDIP Budiman Sudjatmiko dengan bakal calon presiden (capres) Prabowo.
Baca SelengkapnyaMenteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan menampik pertemuannya dengan Puan Maharani, beberapa hari lalu bahas politik
Baca SelengkapnyaPuan Maharani bertemu Luhut pada Sabtu, 19 Agustus 2023.
Baca SelengkapnyaPKS mengaku tidak menargetkan dapat jatah kursi menteri di kabinet Prabowo-Gibran mendatang
Baca SelengkapnyaDalam pertemuan itu, Jokowi sempat menanyakan terkiat masalah PKB dan PBNU.
Baca Selengkapnyaekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto, langkah Budiman bertemu Prabowo bukan manuver politik melainkan hanya silaturahmi.
Baca SelengkapnyaBudiman Sudjatmiko menegaskan pertemuannya dengan calon presiden dari Gerindra, Prabowo Subianto, bukanlah bentuk dukungan
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDIP, Said Abdullah, mengaku jalinan komunikasinya dengan sejumlah elit Partai Gerindra cukup lancar.
Baca SelengkapnyaHasto tampak keluar dari kediaman Megawati sekitar pukul 20.00 WIB.
Baca SelengkapnyaAirlangga menyebut Luhut sudah melapor kepadanya soal pertemuan dengan Puan Maharani.
Baca SelengkapnyaHasto menilai pertemuan Prabowo dan Cak Imin merupakan hal yang bagus.
Baca SelengkapnyaSoal izin ke partai, Budiman bakal melaporkan pertemuannya dengan Prabowo ke Ketua DPP PDIP Puan Maharani dan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto
Baca Selengkapnya