Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hikmah diberikannya cobaan bagi seorang Mukmin

Hikmah diberikannya cobaan bagi seorang Mukmin ustad arifin ilham. ©Facebook.com

Merdeka.com - Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Simaklah kalam Allah dengan iman, "Dan sesungguhnya akan kami berikan cobaan kepadamu dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, krisis pangan sampai kematian, dan berikanlah kabar gembira ini kepada orang-orang sabar yaitu orang-orang yang ditimpa musibah mereka mengucapkan "lnna lillahi wainnaa ilaihi raaji'un'." (QS Al Baqarah: 156).

Rasulullah bersabda, "Siapa yang dikehendaki Allah suatu kebaikan, maka diberiNya cobaan." (HR Bukhari).

Orang lain juga bertanya?

"Tiada henti-henti cobaan menimpa mukmin, baik mengenai dirinya, keluarganya, hartanya hingga ia menghadap Allah dalam keadaan bersih dari dosa." (HR Tirmidzi).

"Apabila Allah menguji hambaNya dengan membutakan dua matanya, kemudian ia sabar, maka Allah menggantinya dengan ampunan dan surgaNya." (HR Bukhari).

"Sesungguhnya besarnya pahala itu tergantung pada besarnya ujian hidup, maka siapa yang ridha dengan ujian Allah, ia mendapat keridhaan Allah, dan siapa marah dengan ujianNya, ia pun mendapat murkanya Allah." (HR Tirmidzi dan Ibnu Majah).

Jadi, jangan pernah marah pada Allah yang menguji kita, jangan buruk sangka lagi. Jangan bersedih berkepanjangan lagi. Apalagi sampai putus asa.

Ikhlas, sabar, baik sangka, ikhtiar, doa dan tawakkaladalah 'al manhaj', jalan yang membuat Allah ridha. Jangan bersedih. Don't be sad, just a moment, and next you will be happy forever. Insya Allah.

Saudaraku, mari kuajak diriku dan kalian untuk merenungi nasihat Rasulullah, "Sungguh jika di antara kalian telah wafat, diperlihatkan padanya tempatnya kelak setiap pagi dan sore. Jika ia penduduk surga, maka diperlihatkan bahwa ia penduduk surga. Jika ia penduduk neraka, maka diperlihatkan bahwa ia penduduk neraka. Dan dikatakan padanya: 'inilah tempatmu'. Demikian hingga kau dibangkitkan Allah di Hari Kiamat." (Shahih Bukhari).

Alhamdulillah, yang membuat kita bahagia saat ini sebelum tidur di alam kubur, kita masih diberi kesempatan untuk bertaubat, beribadah, beramal sholeh dan menebarkan kebaikan, sekalipun waktu yang Allah berikan terlalu sebentar untuk mengumpulkan bekal selama-lamanya di Akhirat kelak.

Jangan sia-siakan lagi sisa hidup ini, Sahabatku. Berwudhu, berdoa, berzikirlah, sebelum wafat khusnul khotimah. Insya Allah, aamiin. (mdk/bai)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Cara Mengatasi Kesulitan Hidup Menurut Islam
7 Cara Mengatasi Kesulitan Hidup Menurut Islam

Merdeka.com merangkum informasi tentang 7 cara mengatasi kesulitan hidup menurut Islam.

Baca Selengkapnya
Apa Hubungan antara Takdir, Ikhtiar, Doa, dan Tawakal? Ini Penjelasannya
Apa Hubungan antara Takdir, Ikhtiar, Doa, dan Tawakal? Ini Penjelasannya

Merdeka.com merangkum informasi tentang hubungan antara takdir, ikhtiar, doa, dan tawakal.

Baca Selengkapnya
Ayat Tentang Sabar dalam Al-Qur'an, Ajarkan Ketabahan dan Ketenangan Hati
Ayat Tentang Sabar dalam Al-Qur'an, Ajarkan Ketabahan dan Ketenangan Hati

Sabar menjadi modal utama umat muslim dalam menghadapi ujian hidup.

Baca Selengkapnya
Kata-Kata Memohon Petunjuk kepada Allah, Menyentuh Hati
Kata-Kata Memohon Petunjuk kepada Allah, Menyentuh Hati

Memohon petunjuk kepada Allah bisa dilakukan dengan beberapa cara.

Baca Selengkapnya
Kita Hanya Bisa Berusaha dan Berdoa, Masalah Hasilnya Kita Pasrahkan Kepada Tuhan, Berikut Kata-kata Berpasrah Diri
Kita Hanya Bisa Berusaha dan Berdoa, Masalah Hasilnya Kita Pasrahkan Kepada Tuhan, Berikut Kata-kata Berpasrah Diri

Kita hanya bisa berusaha dan berdoa, masalah hasilnya kita pasrahkan kepada Tuhan. Kalimat ini menjadi penguat untuk tawakal dan berpasrah diri pada Tuhan.

Baca Selengkapnya
Kapan berakhirnya ujian bagi manusia? Ini Penjelasan Ustadz Hanan Attaki Bikin Hati Tenang
Kapan berakhirnya ujian bagi manusia? Ini Penjelasan Ustadz Hanan Attaki Bikin Hati Tenang

Ustadz Hanan Attaki, ujian bukan bentuk hukuman, tapi cara Allah SWT dekat dengan hamba-Nya

Baca Selengkapnya
Ikhtiar adalah Mengusahakan Sesuatu, Pahami Makna dan Konsepnya dalam Islam
Ikhtiar adalah Mengusahakan Sesuatu, Pahami Makna dan Konsepnya dalam Islam

Ikhtiar adalah anjuran bagi setiap umat muslim untuk berusaha.

Baca Selengkapnya
Ikhtiar Adalah Berusaha Sepenuh Hati, Ini Makna dan Bentuknya dalam Islam
Ikhtiar Adalah Berusaha Sepenuh Hati, Ini Makna dan Bentuknya dalam Islam

Konsep ikhtiar tercermin dalam ajaran Islam yang menekankan pentingnya usaha sebagai bentuk tanggung jawab dan ketaatan.

Baca Selengkapnya
Kata-Kata Mutiara Islam Penuh Makna, Banyak Pesan Kebaikan
Kata-Kata Mutiara Islam Penuh Makna, Banyak Pesan Kebaikan

Kata-kata mutiara Islam sarat akan nilai-nilai kebaikan.

Baca Selengkapnya
Cara Allah Mengangkat Derajat Hambanya, Ketahui Tanda-tandanya
Cara Allah Mengangkat Derajat Hambanya, Ketahui Tanda-tandanya

Tanda Allah SWT akan menaikkan derajat hamba-Nya yang bertaqwa dan bersabar.

Baca Selengkapnya
Bacaan Doa Ikhtiar Tawakal, Lengkap Beserta Arti dan Manfaatnya
Bacaan Doa Ikhtiar Tawakal, Lengkap Beserta Arti dan Manfaatnya

Dengan berdoa, kita menunjukkan kesadaran bahwa segala upaya yang kita lakukan tidak akan berarti tanpa izin dan ridho dari Allah.

Baca Selengkapnya
Doa Penyembuh Segala Penyakit, Singkat Mudah Diamalkan
Doa Penyembuh Segala Penyakit, Singkat Mudah Diamalkan

Umat Muslim dianjurkan berusaha dan berdoa demi kesembuhan.

Baca Selengkapnya