Ini ciri fisik Rasulullah yang disebut wajahnya bulat seperti bulan
Merdeka.com - Tidak ada yang pernah tahu jelas bagaimana fisik Rasulullah SAW sesungguhnya. Memang sejak dulu para pengikut dan sahabat beliau tidak menggambar atau membuat patung Rasulullah SAW. Hal tersebut tidak diperbolehkan karena khawatir akan menjadi sesembahan umat Islam.
Kendati demikian, banyak hadis yang menggambarkan fisik Rasulullah. Menurut Ibnu Sa'ad, Rasulullah SAW mempunyai hidung mancung dengan tulang kecil. Sementara saat beliau berbicara, seolah-olah cahaya keluar dari mulutnya.
"Diriwayatkan dari Hasan bin Ali bin Abu Thalib, saya bertanya kepada pamanku Hind bin Abu Halah tentang gigi Rasulullah, dia menjawab beliau memiliki bibir yang tipis ada sela pada gigi serinya," dikutip Hadis Riwayat Ibn Sa'ad dalam buku The Great Story of Muhammad, Selasa (14/7).
-
Apa itu Hari Rambut Merah Sedunia? Peringatan ini bermula ketika seorang seniman Belanda, Bart Rouwenhorst, mencari beberapa model berambut merah untuk sebuah proyek seni pada tahun 2005. Panggilan sederhananya kepada para peserta, secara tak terduga mendapat tanggapan yang sangat besar, sehingga ia terinspirasi untuk mengadakan pertemuan bagi semua orang yang berambut merah.
-
Warna apa yang Rasulullah suka? Warna kesukaan Nabi Muhammad SAW dijelaskan dalam Al-Quran surat Al Kahfi ayat 31. Warna kesukaan Rasulullah SAW ternyata dijelaskan juga di dalam Al-Quran. Dalam surah Al Kahfi disebutkan jika warna kesukaan Rasulullah adalah hijau.
-
Bagaimana tradisi baju Lebaran di zaman Rasulullah? Dalam perayaan Idul Fitri, tak sedikit umat muslim berpakaian baju baru agar terlihat berpenampilan terbaik di hadapan keluarga dan teman-teman saat bersilaturahmi. Tradisi baju baru saat Lebaran juga dapat ditelusuri hingga ke zaman Rasulullah SAW.
-
Bagaimana Rasulullah pakai warna hijau? “Aku pergi menjumpai Nabi SAW bersama ayahku, maka setelah sampai aku melihat beliau mengenakan dua jubah berwarna hijau“
-
Bagaimana Rasulullah SAW menggambarkan langit? 'Kata Nabi (Muhammad) SAW, Allah menciptakan 7 lapis langit. Bumi ini di bawah langit pertama berikut bintang-bintang semua yang miliaran ini di bawah langit pertama,' kata Khalid Basalamah dikutip dari Youtube Abu Miizan (13/12/2023).
-
Kenapa Hari Rambut Merah Sedunia dirayakan? Pertemuan-pertemuan ini tidak hanya berfungsi sebagai ruang komunitas dan perayaan tetapi juga bertujuan untuk meningkatkan kepercayaan diri di kalangan gadis berambut merah.
Bukhari, Baihaqi dan Muslim menyebut rambut Rasulullah ikal, hitam dengan panjang rambut sepundak. "Ali bin Abu Thalib meriwayatkan kepala Rasulullah SAW tidak kecil dan janggutnya tebal,".
Sementara wajah mulia beliau berbentuk bulat dan tampan dengan ukuran badan sedang. "Al Bara ditanya apakah wajah Rasulullah SAW seperti pedang? beliau menjawab, tidak, namun seperti bulan," kutip Hadis Riwayat Bukhari. (mdk/rep)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Warna kesukaan Nabi Muhammad SAW dijelaskan dalam Al-Quran surat Al Kahfi ayat 31.
Baca SelengkapnyaCiri-ciri ras Malayan Mongoloid dimiliki oleh masyarakat yang umumnya berada di Sumatra, Jawa, Bali, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan, dan Sulawesi.
Baca SelengkapnyaDoa terhindar dari fitnah dajjal ini perlu diamalkan umat muslim, sebagaimana Rasulullah SAW juga sering membacanya.
Baca SelengkapnyaDajjal tidak akan memasuki mata air yang ada di wilayah-wilayah ini.
Baca SelengkapnyaPenjelasan mengenai umur malaikat Jibril, bagaimana dengan nabi Muhammad SAW?
Baca Selengkapnya