Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Ritual sehat di akhir pekan yang wajib dicoba

4 Ritual sehat di akhir pekan yang wajib dicoba Ilustrasi olahraga. ©2012 Shutterstock/holbox

Merdeka.com - Setelah menjalani rutinitas kerja yang menyesakkan, akhir pekan menjadi waktu terbaik untuk melakukan detoksifikasi pada tubuh. Caranya? Berikut adalah empat ritual sehat yang wajib Anda coba di akhir pekan.

1. Minum air secukupnya

Di sela-sela pekerjaan Anda yang menggunung, Anda mungkin sering lupa untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh Anda. Dehidrasi adalah penyebab utama dari kelelahan, kulit kering dan kusam. Karena itu, penuhi kebutuhan cairan tubuh Anda di akhir pekan.

2. Olahraga

Akhir pekan menjadi waktu yang tepat untuk mengeluarkan keringat di tubuh. Luangkan waktu untuk sekadar lari pagi atau berjalan kaki di sekitar taman kota. Anda bisa melakukannya bersama teman, kekasih, atau keluarga Anda.

3. Tidur siang

Di hari-hari biasa, Anda tentu tidak bisa tidur siang, bukan? Maka dari itu, manfaatkan waktu Anda di akhir pekan untuk tidur siang. Tidur siang bisa membantu mendetoksifikasi tubuh.

4. Yoga atau meditasi

Bukan cuma tubuh yang perlu didetoks, Anda juga perlu me-refresh kesehatan mental Anda. Caranya? Anda bisa mencoba melakukan meditasi atau yoga. Bila Anda malas melakukannya di rumah, Anda bisa mengajak kerabat, teman, atau kekasih Anda ke pusat kebugaran untuk berlatih yoga.

Inilah empat ritual sehat di akhir pekan yang wajib dicoba. Punya ide lain? Jangan ragu untuk berbagi dengan kami.

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
13 Cara Membuat Akhir Pekan Lebih Menyehatkan
13 Cara Membuat Akhir Pekan Lebih Menyehatkan

Akhir pekan bisa diisi dengan kegiatan menyehatkan baik bagi fisik dan mental.

Baca Selengkapnya
8 Aktivitas Akhir Pekan yang Bermanfaat Sehat untuk Dilakukan
8 Aktivitas Akhir Pekan yang Bermanfaat Sehat untuk Dilakukan

Sejumlah aktivitas sehat yang kita lakukan di akhir pekan bisa berdampak sehat bagi tubuh.

Baca Selengkapnya
5 Cara yang Terbukti Ilmiah Bisa Membuat Lebih Sehat di Akhir Pekan
5 Cara yang Terbukti Ilmiah Bisa Membuat Lebih Sehat di Akhir Pekan

Untuk menghabiskan akhir pekan secara lebih sehat, terdapat beberapa cara yang terbukti secara ilmiah bisa kita lakukan.

Baca Selengkapnya
40 Ucapan Selamat Weekend untuk Orang Sekitar, Ciptakan Mood yang Bahagia
40 Ucapan Selamat Weekend untuk Orang Sekitar, Ciptakan Mood yang Bahagia

Banyak sekali ucapan selamat weekend yang bisa diberikan kepada kerabat, sahabat, saudara, keluarga, hingga orang terdekat.

Baca Selengkapnya
Tips Meningkatkan Semangat Kerja Usai Libur Lebaran, Dijamin Berhasil
Tips Meningkatkan Semangat Kerja Usai Libur Lebaran, Dijamin Berhasil

Istirahat yang cukup penting dilakukan menjelang kembali bekerja. Sebab, Anda biasanya akan menghabiskan waktu seharian di jalan.

Baca Selengkapnya
6 Cara Membangkitkan Semangat Kerja Setelah Libur Panjang, Efektif
6 Cara Membangkitkan Semangat Kerja Setelah Libur Panjang, Efektif

Rasa malas beraktivitas sering kali muncul setelah libur panjang.

Baca Selengkapnya
Libur Panjang Usai, Yuk Dongkrak Mood Biar Semangat Kerja Lagi!
Libur Panjang Usai, Yuk Dongkrak Mood Biar Semangat Kerja Lagi!

Jangan sampai mengganggu produktivitas, begini trik kembalikan semangatmu!

Baca Selengkapnya
Kata-kata Akhir Pekan yang Seru, Mampu Berikan Energi Positif untuk Setiap Orang
Kata-kata Akhir Pekan yang Seru, Mampu Berikan Energi Positif untuk Setiap Orang

Merdeka.com merangkum kata-kata akhir pekan yang seru yang mampu berikan energi positif untuk setiap orang.

Baca Selengkapnya
100 Kata-Kata Ucapan Selamat Akhir Pekan dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia, Penuh Cinta & Bikin Rileks
100 Kata-Kata Ucapan Selamat Akhir Pekan dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia, Penuh Cinta & Bikin Rileks

Berikut kumpulan kata-kata ucapan selamat akhir pekan dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia.

Baca Selengkapnya
6 Hal yang Bisa Dilakukan di Malam Hari untuk Membuatmu Gembira di Esok Pagi
6 Hal yang Bisa Dilakukan di Malam Hari untuk Membuatmu Gembira di Esok Pagi

Membuat diri menjadi gembira di pagi hari bisa dimulai dari hal apa yang kita lakukan pada malam sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Mengapa Penting untuk Beristirahat Sehari di Tengah Kesibukan
Ini Alasan Mengapa Penting untuk Beristirahat Sehari di Tengah Kesibukan

Adanya waktu istirahat selama sehari di tengah hari-hari sibuk perlu dilakukan demi kesehatan secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya
10 Cara Menahan Kantuk Saat Puasa Ramadan, Lancar Jalani Aktivitas
10 Cara Menahan Kantuk Saat Puasa Ramadan, Lancar Jalani Aktivitas

Kantuk saat puasa Ramadan bisa sangat mengganggu terutama saat jam kerja di kantor.

Baca Selengkapnya