5 Makanan ini bisa bunuh sel kanker secara perlahan, apa saja?
Merdeka.com - Kanker memang menjadi penyakit mematikan hingga saat ini. Namun saat kamu terkena kanker, bukan berarti hal ini menjadi akhir dunia. Kamu masih memiliki kesempatan untuk sembuh, apalagi jika kamu memenuhi diri dengan pengobatan dan makanan yang bisa memperkecil dan membunuh sel kanker meski secara perlahan.
Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah beberapa contoh makanan yang bisa membantumu untuk membunuh sel kanker.
Tomat
-
Bagaimana tomat cegah kanker? Likopen telah terbukti efektif dalam mengurangi risiko beberapa jenis kanker, termasuk kanker prostat, paru-paru, dan lambung.
-
Bagaimana teh hijau bekerja melawan kanker? Teh hijau kaya akan katekin, terutama epigallocatechin gallate (EGCG), yang memiliki efek antioksidan dan anti-kanker kuat. EGCG dapat menghambat pertumbuhan sel kanker dengan menginduksi apoptosis dan menghambat angiogenesis (pembentukan pembuluh darah baru yang memberi makan tumor).
-
Sayuran apa yang bisa mencegah kanker? Banyak faktor yang dapat mempengaruhi risiko terkena kanker, termasuk gaya hidup dan pola makan. Salah satu cara efektif untuk menurunkan risiko kanker adalah dengan mengonsumsi berbagai jenis sayuran yang kaya akan nutrisi dan senyawa pelindung.
-
Bagaimana sayuran hijau dapat membantu mengurangi risiko kanker? Sayuran-sayuran ini kaya akan antioksidan karotenoid seperti beta-karoten, lutein, dan zeaxanthin, yang memiliki sifat pelindung sel dan anti-inflamasi yang kuat.
-
Kenapa Tomat Hijau cocok untuk mencegah kanker? Tomat hijau memiliki tekstur yang lebih keras daripada tomat sayur karena dipanen sebelum waktunya. Meski keras, tomat ini kaya akan serat dan antioksidan, bisa membantu mencegah kanker, diabetes, dan menjaga kesehatan mata.
-
Bagaimana daun kemangi melawan kanker? Fitokimia dalam daun kemangi dapat mencegah beberapa jenis kanker seperti kanker kulit, hati, mulut, dan paru-paru dengan meningkatkan aktivitas antioksidan, mengubah ekspresi gen, memicu kematian sel, dan memperlambat pembelahan sel.
Penelitian telah menemukan bahwa orang yang rajin mengonsumsi tomat memiliki risiko 50% lebih rendah untuk terkena kanker proses. Sebabnya tomat mengandung lycopene, zat antioksidan kuat untuk membunuh sel kanker.
Blueberry dan raspberry
Contoh buah beri-berian ini bisa mengurangi kerusakan oksidatif dan menghentikan proses angiogenesis karena mengandung phytochemical yang kuat.
Dark chocolate
Makan cokelat, terutama cokelat hitam bisa menjadi cara asyik untuk membunuh sel kanker dalam tubuh.
Kopi dan teh hijau
Kopi dan teh hijau juga bisa menjadi minuman yang sangat bermanfaat untuk menghentikan proses angiogenesis pada tubuh dan mencegahnya menjadi kanker.
Kunyit
Kunyit adalah rempah-rempah super sehat yang salah satu manfaat utamanya adalah membunuh sel kanker.
Itulah beberapa contoh makanan pembunuh sel kanker. Sebagai pencegahan, tak ada salahnya jika kamu mengonsumsi makanan di atas agar kamu bebas dari risiko penyakit kanker.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mengonsumsi beberapa makanan berikut dapat menjadi pilihan untuk menurunkan risiko kanker.
Baca SelengkapnyaSalah satu cara efektif untuk menurunkan risiko kanker adalah dengan mengonsumsi sayuran yang kaya nutrisi dan senyawa pelindung.
Baca SelengkapnyaSejumlah tanaman yang bisa kita temui di sekitar memiliki kandungan anti-kanker yang luar biasa di dalamnya.
Baca SelengkapnyaSejumlah makanan dengan rasa pahit memiliki manfaat luar biasa yang membuatnya tetap harus dikonsumsi walau di balik rasa pahitnya.
Baca SelengkapnyaAda beragam resep makanan yang baik dikonsumsi bagi kesehatan tubuh.
Baca SelengkapnyaSejumlah sayuran perlu dimasak untuk memaksimalkan kandungan sehat di dalamnya.
Baca SelengkapnyaKolesterol jahat yang tinggi dalam tubuh dapat mengakibatkan berbagai penyakit yang berbahaya. Ini makanan yang dapat membantu mengatasinya.
Baca Selengkapnya