Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Nutrisi yang melawan nyeri otot

5 Nutrisi yang melawan nyeri otot otot. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Otot Anda sering terasa kram, kaku dan nyeri? Tentu hal ini akan menyiksa dan membuat tidur jadi tidak nyaman. Kram otot bisa disebabkan oleh kelelahan dan kurangnya peregangan, sirkulasi yang buruk, dehidrasi dan kekurangan nutrisi tertentu. Berikut nutrisi hebat yang melawan kram otor, dilansir mindbodygreen (28/7).

1. Air

Ketika Anda mengalami dehidrasi keseimbangan elektrolit air terganggu, dan mempengaruhi saraf. Rata-rata orang kehilangan tiga sampai empat cangkir air per hari hanya melalui keringat dan urine. Jadi pastikan tubuh Anda tidak kekurangan air.

Orang lain juga bertanya?

2. Sodium

Zat ini membantu menjaga keseimbangan tubuh, saraf generasi impuls dan kontraksi otot.Ketika keseimbangan elektrolit terganggu, tubuh akan mulai menarik nutrisi dari sumber lain. Maka dari itu penuhi sodium dalam tubuh dengan mengonsumsi makanan tertentu seperti seledri.

3. Kalsium

Mineral ini mengendalikan sinyal saraf otot untut berkontraksi. Ketika ada sedikit kalsium, tidak ada sinyal saraf terkendali, dan Anda bisa kejang. Makanan yang kaya kalsium termasuk sayuran hijau, ikan kaleng (dengan tulang dan dalam minyak), dan susu.

4. Magnesium

Magnesium mengatur adenosin trifosfat (ATP), sumber energi yang besar untuk kontraksi otot, membuat otot-otot rileks. Makanan yang kaya magnesium termasuk bayam, kacang-kacangan dan biji-bijian, alpukat, kacang, kacang kedelai, biji-bijian, yogurt, pisang, buah kering dan dark chocolate.

5. Kalium

Mineral ini memainkan peran penting dalam pembentukan otot dan sel saraf dan juga mengatur keseimbangan elektrolit dalam tubuh Anda. Makanan kaya kalium antara lain sayuran berdaun hijau, alpukat, aprikot kering, pisang,yogurt, salmon, jamur putih dan kentang panggang (dengan kulit).

Konsumsi lima nutrisi di atas dan rasakan khasiatnya pada otot Anda.

(mdk/vic)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mengalami Kram Otot Saat Olahraga? Begini Cara Mudah Mengatasinya
Mengalami Kram Otot Saat Olahraga? Begini Cara Mudah Mengatasinya

Penting bagi kamu untuk mengetahui cara mengatasi kram otot agar tetap dapat berolahraga dengan nyaman. Gini caranya!

Baca Selengkapnya
Sering Kram Otot, Wajar Nggak Sih? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya Yuk!
Sering Kram Otot, Wajar Nggak Sih? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya Yuk!

Cek faktor penyebab kram agar lebih memahami cara mengatasinya!

Baca Selengkapnya
Alami Nyeri Otot Usai Berolahraga, Berikut 6 Cara Cepat Menghilangkannya
Alami Nyeri Otot Usai Berolahraga, Berikut 6 Cara Cepat Menghilangkannya

Masalah nyeri otot rentan terjadi setelah kita berolahraga. Kenali sejumlah cara yang bisa membantu menghilangkannya dengan cepat.

Baca Selengkapnya
6 Cara Mengatasi Nyeri Otot atau 'Njarem' yang Muncul Usai Berlari, Penting Dilakukan untuk Pemulihan
6 Cara Mengatasi Nyeri Otot atau 'Njarem' yang Muncul Usai Berlari, Penting Dilakukan untuk Pemulihan

Terjadinya nyeri otot atau 'njarem' setelah berlari, perlu dipulihkan dengan berbagai cara berikut:

Baca Selengkapnya
5 Cara Mengatasi Nyeri Otot Setelah Olahraga dengan Efektif, Lakukan Ini
5 Cara Mengatasi Nyeri Otot Setelah Olahraga dengan Efektif, Lakukan Ini

Minimalisir rasa sakit dan pegal usai olahraga dengan beberapa cara ampuh ini.

Baca Selengkapnya
Cegah Munculnya Nyeri Setelah Olahraga dengan 6 Cara Berikut
Cegah Munculnya Nyeri Setelah Olahraga dengan 6 Cara Berikut

Munculnya rasa nyeri setelah berolahraga ternyata bisa dicegah dengan berbagai cara berikut.

Baca Selengkapnya
Penyebab Nyeri Otot setelah Berolahraga dan Cara Meredakannya
Penyebab Nyeri Otot setelah Berolahraga dan Cara Meredakannya

Nyeri otot menjadi masalah umum setelah berolahraga. Namun, dengan mengenali penyebab dan cara mencegahnya, kita bisa meminimalisir risikonya.

Baca Selengkapnya
6 Makanan Murah yang Bagus untuk Atasi Pegal-Pegal setelah Olahraga
6 Makanan Murah yang Bagus untuk Atasi Pegal-Pegal setelah Olahraga

Mulai dari semangka, telur, susu, kentang, sampai labu.

Baca Selengkapnya
5 Cara Sederhana untuk Redakan Rasa Sakit pada Sendi, Tulang, dan Otot
5 Cara Sederhana untuk Redakan Rasa Sakit pada Sendi, Tulang, dan Otot

Jika Anda mengalami sakit dan nyeri bagian tulang, otot, dan sendi, cara ini bisa Anda lakukan untuk meredakannya.

Baca Selengkapnya
6 Cara Mengatasi Badan Pegal Setelah Olahraga, Lakukan Hal Berikut
6 Cara Mengatasi Badan Pegal Setelah Olahraga, Lakukan Hal Berikut

Tak ada lagi rasa pegal yang berkepanjangan setelah olahraga dengan melakukan cara-cara ini.

Baca Selengkapnya
Dampak Kekurangan Magnesium yang Jarang Disadari, Tubuh Jadi Mudah Kram
Dampak Kekurangan Magnesium yang Jarang Disadari, Tubuh Jadi Mudah Kram

Magnesium adalah salah satu mineral penting yang berperan dalam berbagai fungsi biologis tubuh manusia.

Baca Selengkapnya
Nyeri Otot Setelah Olahraga Itu Normal Nggak Sih? Begini Trik Mengatasinya!
Nyeri Otot Setelah Olahraga Itu Normal Nggak Sih? Begini Trik Mengatasinya!

Sering mengalami nyeri setelah olahraga, apakah bahaya? Intip penjelasannya lebih jauh!

Baca Selengkapnya