6 Alasan kenapa ibu hamil sering alami sakit kepala
Merdeka.com - Banyak wanita yang sering mengalami sakit kepala saat hamil. Beberapa penyebabnya bisa jadi karena perubahan hormonal. Selain itu, berikut adalah penyebab lain dari seringnya sakit kepala saat hamil seperti dilansir dari thehealthsite.com.
Kurang tidurGangguan hormonal semasa hamil juga bisa berdampak pada sulitnya wanita untuk tidur. Hasilnya, sakit kepala akan muncul.
DehidrasiKurangnya asupan cairan semasa hamil akan membuat wanita mengalami dehidrasi. Dan pusing jadi salah satu efeknya. Cara terbaik untuk mengetahui apakah sakit kepala itu terjadi karena dehidrasi atau bukan, minum 1-2 gelas air sambil bernapas secara mendalam. Jika sakit kepala ini terjadi karena dehidrasi, maka sakit kepala tersebut tidak mudah hilang dalam beberapa waktu.
-
Kapan pusing hamil biasanya terjadi? Pusing yang terjadi saat hamil sering kali terjadi pada trimester pertama dan trimester ketiga.
-
Siapa yang rentan pusing saat hamil? Perubahan hormon selama kehamilan dapat menyebabkan sakit kepala pada banyak wanita.
-
Kenapa pusing hamil beda dengan pusing biasa? Pusing hamil dan pusing biasa memiliki gejala yang hampir mirip. Jika dapat memahami beda pusing hamil dan pusing biasa, maka Anda bisa memberikan penganganan yang tepat.
-
Apa saja gejala tambahan pusing hamil? Gejala tambahan pusing hamil bisa disertai dengan mual dan nyeri kepala.Gejala mual iasanya muncul akibat perubahan hormon dalam tubuh wanita hamil. Sedangkan gejala nyeri disebabkan oleh perubahan peredaran darah dan peningkatan volume darah di dalam tubuh.
-
Bagaimana membedakan pusing hamil dan pusing biasa? Gejala dan Penyebab Beda pusing hamil dan pusing biasa, bisa dilihat dari gejala dan penyebabnya. Gejala pusing biasa antara lain adalah rasa pusing ringan atau berputar-putar, terasa tidak stabil atau melayang-layang, serta kadang disertai dengan mual.
-
Apa penyebab pusing saat menopause? Selama masa menopause, kadar hormon seperti estrogen menurun secara drastis. Penurunan estrogen ini dapat menyebabkan gejala seperti sakit kepala yang sering disebut sebagai migrain menopause.
Rasa laparRasa lapar yang berkepanjangan juga akan menyebabkan penurunan kadar gula darah dan sakit kepala. Sehingga selama kehamilan, kamu disarankan untuk selalu menyediakan camilan sehat.
StresPerubahan hormonal yang terjadi secara kolektif semasa hamil juga bisa jadi penyebab depresi. Dan sakit kepala adalah hasil logisnya. Untuk meringankan sakit kepala tersebut, cobalah untuk rutin melakukan yoga dan meditasi.
Pembatasan konsumsi kafeinSemasa hamil, para ibu disarankan untuk membatasi konsumsi kopi. Dan hal ini akan membuat sakit kepala sering muncul di awal.
HipertensiHipertensi selama hamil atau preeklamsia juga sering jadi penyebab sakit kepala. Dan hal ini bisa melemahkan kesehatan bayi.
Sakit kepala yang sering muncul saat hamil tak boleh kamu sepelekan. Jika kamu sering mengalaminya disertai dengan penglihatan kabur dan mual, segera periksakan ke dokter.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pusing hamil dan pusing bisa memiliki beberapa perbedaan.
Baca SelengkapnyaGangguan sakit kepala pada wanita berkaitan dengan hormon.
Baca SelengkapnyaKenali gejala mual dan muntah berlebihan selama hamil, karena bisa membahayakan bumil dan janin.
Baca SelengkapnyaSakit kepala hormonal sering terjadi pada wanita. Ketahui gejalanya.
Baca SelengkapnyaSusah tidur menjadi salah satu risiko gejala yang muncul di awal kehamilan.
Baca SelengkapnyaMengalami gangguan tidur saat hamil adalah hal yang umum terjadi dan dapat diatasi.
Baca SelengkapnyaBangun tidur bukannya segar malah terasa pusing? Cari tahu apa yang berusaha diungkapkan tubuhmu!
Baca SelengkapnyaHipertensi selama kehamilan bukan hanya meningkatkan risiko komplikasi bagi ibu, tetapi juga dapat mempengaruhi kesehatan dan perkembangan janin.
Baca SelengkapnyaSejumlah kondisi yang kadang disebut aneh atau tak normal ternyata merupakan kondisi yang wajar terjadi saat kehamilan.
Baca SelengkapnyaMigrain adalah penyakit neurologis yang biasanya menyebabkan sakit kepala sedang hingga parah yang sering kali terasa sangat sakit.
Baca SelengkapnyaPusing tiba-tiba dapat mengganggu aktivitas sehari-hari dan menimbulkan kekhawatiran bagi banyak orang.
Baca Selengkapnya