Ingin menstruasi bebas nyeri dan lancar? Konsumsi 10 makanan ini
Merdeka.com - Kembung, mudah lelah, nyeri, dan ketidaknyamanan di perut merupakan beberapa gangguan yang menyertai kala kamu sedang menstruasi. Memang, rasa nyeri ini tidak bisa dihindari. Namun, kamu bisa meminimalkan rasa nyeri yang terjadi dengan bantuan konsumsi beberapa superfoods. Bonusnya, tubuh juga jadi lebih sehat.
Apa saja superfoods tersebut? Dilansir dari thehealthsite.com, ini dia daftarnya.
BitBit sangat kaya akan zat besi yang tidak hanya bermanfaat untuk meningkatkan jumlah produksi darah dan kelancaran aliran darah, namun juga menghindarkan dari kelelahan yang biasa terjadi saat menstruasi.
-
Bagaimana cara menjaga kesehatan menstruasi? 'Langkah-langkah ini dapat membantu menjaga keseimbangan hormon dan kesehatan reproduksi secara keseluruhan,' tambah Dr. Turner.
-
Gimana cara makanan membantu lancarin menstruasi? Diet yang tepat tidak hanya dapat membantu mengatur siklus menstruasi tetapi juga dapat mengurangi gejala yang terkait dengan menstruasi.
-
Bagaimana cara mengatasi ketidaknyamanan saat menstruasi? Menstruasi yang tidak teratur seringkali terjadi pada awal masa menstruasi. Hal ini merupakan kondisi yang wajar dan tidak perlu menjadi sumber kekhawatiran.
-
Kenapa jus pisang bisa meredakan nyeri haid? Jus pisang mengandung banyak zat besi yang membantu tubuh wanita tetap kuat selama siklus haid dan menggantikan kekurangan darah.Jus pisang juga bisa meredakan nyeri haid, menenangkan, dan mengendurkan otot-otot di rahim.
-
Bagaimana sari kacang hijau membantu melancarkan siklus menstruasi? Kacang hijau mengandung serat yang tinggi, yang dapat membantu melancarkan siklus menstruasi yang tidak teratur. Dengan siklus menstruasi yang teratur, proses ovulasi juga akan menjadi lebih teratur, meningkatkan peluang kehamilan.
-
Bagaimana cara mengatasi susah tidur saat haid dengan mengatur asupan makanan? Konsumsi makanan yang kaya akan magnesium dan vitamin B6, seperti pisang, kacang-kacangan, atau sayuran hijau, karena bisa membantu mengurangi kram dan memperbaiki suasana hati. Hindari makanan yang terlalu pedas, asin, atau manis, karena dapat memperparah rasa tidak nyaman selama haid.
BlueberryBuah ini begitu kaya akan zat antioksidan. Zat ini tak hanya membantu dalam menghilangkan racun dari dalam tubuh, namun juga memainkan peranan penting untuk mengurangi rasa nyeri.
BrokoliKandungan kalsium di dalam brokoli berfungsi sebagai relaksan otot. Karenanya, makan brokoli saat menstruasi akan meredakan kram dan rasa sakit.
CokelatMengonsumsi cokelat saat menstruasi tidak hanya akan meningkatkan hormon yang membuatmu bahagia, namun juga bisa meredakan nyeri menstruasi.
Goji berriesSi kecil ini juga kaya antioksidan. Sehingga membantumu mengurangi rasa nyeri saat menstruasi.
Teh hijauKandungan antioksidan di dalam teh hijau membantu dalam menangkal efek buruk radikal bebas dan mengurangi peradangan.
IkanIkan begitu kaya akan zat lemak omega 3 yang tidak hanya baik untuk kesehatan, namun juga mengurangi peradangan yang jadi penyebab munculnya rasa nyeri, kembung, atau kram saat mens.
Jus delimaTak hanya bermanfaat untuk mengurangi rasa sakit. Minum jus delima juga memperlancar siklus menstruasi.
WheatgrassWheatgrass adalah gudangnya zat mineral seperti kalsium, magnesium, dan vitamin B6 yang membantu untuk mengurangi kram dan gangguan PMS lainnya.
Bawang putihBawang putih bertindak sebagai zat antioksidan kuat yang menjaga keseimbangan hormon dalam tubuh. Makan bawang putih juga akan mengurangi rasa sakit dan kembung selama menstruasi.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ada beberapa makanan yang bisa membantu meredakan nyeri haid karena kandungan nutrisinya.
Baca SelengkapnyaMakanan yang kaya akan nutrisi seperti vitamin dan mineral dapat memainkan peran penting dalam mendukung kesehatan menstruasi.
Baca SelengkapnyaSebagian perempuan kerap merasakan peningkatan nafsu makan menjelang atau selama menstruasi.
Baca SelengkapnyaAda beberapa minuman yang bisa dicoba untuk membantu meredakan nyeri haid, antara lain teh jahe dan cokelat panas.
Baca SelengkapnyaSelain mengatasi kram perut, minum air hangat memberikan banyak manfaat lain.
Baca SelengkapnyaDoa memohon kepada Allah SWT agar diberi kelancaran dalam menstruasi dan dihindarkan dari penyakit.
Baca SelengkapnyaKonsumsi jus buah tertentu dapat membantu melancarkan siklus haid setiap bulan.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep kunyit untuk nyeri haid mereda yang efektif.
Baca SelengkapnyaBerikut cara menghilangkan nyeri haid secara aman tanpa obat yang perlu untuk diketahui oleh para wanita.
Baca SelengkapnyaJadwal haid atau menstruasi yang telat bukan hanya pertanda hamil, bisa juga itu pertanda tubuh sedang stres, kekurangan nutrisi atau ada penyakit seperti PCOS
Baca SelengkapnyaBerikut bacaan doa agar cepat haid dalam Islam lengkap dengan beberapa makanan penunjangnya.
Baca SelengkapnyaSiklus haid yang normal umumnya adalah 28-35 hari. Tapi nyatanya hal ini tidak terjadi pada semua perempuan. Ada yang mengalami haid tidak lancar.
Baca Selengkapnya