Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini khasiat menakjubkan dari buah jamblang!

Ini khasiat menakjubkan dari buah jamblang! Ilustrasi buah jamblang. ©2015 Merdeka.com/Flickr/ens tamp

Merdeka.com - Syzygium cumini adalah nama ilmiah dari buah duwet atau jamblang. Jamblang adalah buah asli dari Bangladesh, India, Nepal, Pakistan, Sri Lanka, Malaysia, Filipina, dan Indonesia. Kira-kira apa ya khasiatnya bagi kesehatan? Berikut adalah hasil rangkuman kami dari WebMD tentang khasiat buah jamblang bagi tubuh. Yuk simak bersama!

1. Obat diabetes

Jamblang juga sering digunakan untuk mengobati diabetes. Buah ini memiliki indeks glikemik rendah, yang membuatnya jadi pilihan yang baik untuk penderita diabetes.

Sebuah studi yang diterbitkan dalam Complement Ther Med tentang efek anti-diabetes dari buah jamblang, menunjukkan bahwa buah ini memiliki potensi yang signifikan untuk pengobatan diabetes.

Studi lain menunjukkan bahwa benih jamblang bisa menurunkan kadar gula darah sebesar 30 persen. Buah ini juga dikaitkan dengan penurunan risiko komplikasi sekunder diabetes.

2. Meningkatkan kekebalan tubuh dan menguatkan tulang

Buah ini juga memiliki banyak nutrisi seperti kalsium, zat besi, kalium dan vitamin C, yang berguna untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan kekuatan tulang.

3. Membantu meningkatkan hemoglobin

Menurut sebuah studi yang dilakukan oleh Universitas Annamalai, buah yang kaya akan vitamin C dan zat besi ini dapat membantu meningkatkan hemoglobin dan mengobati anemia yang disebabkan karena kekurangan zat besi dan kekurangan vitamin C.

4. Mencegah penyakit jantung

Jamblang sarat akan nutrisi seperti asam ellagic/ellagitannins, anthocyanin dan anthocyanidins yang membuatnya memiliki sifat anti-inflamasi. Buah ini juga mengandung antioksidan yang kuat, yang dapat mencegah oksidasi kolesterol dan plak formasi yang berkontribusi terhadap peningkatkan risiko penyakit jantung.

Selain itu, buah ini juga merupakan sumber kalium (100 gram buah jamblang mengandung 55 mg kalium) yang dapat membantu mencegah hipertensi, faktor risiko untuk penyakit jantung.

5. Mencegah kanker

Beberapa studi telah menyelidiki sifat chemoprotective dari jamblang. Menurut sebuah studi yang dilakukan oleh Jagetia GC dan rekannya, ekstrak dari buah jamblang memiliki sifat radioprotective, yang menunjukkan bahwa ekstrak jamblang mampu menghambat radiasi yang disebabkan generasi radikal bebas yang dapat memicu kanker.

Inilah khasiat menakjubkan dari buah jamblang yang belum banyak diketahui.

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mitos Buah Wijaya Kusuma dan Fakta Manfaatnya bagi Kesehatan
Mitos Buah Wijaya Kusuma dan Fakta Manfaatnya bagi Kesehatan

Buah wijaya kusuma hadir dari tanaman bunga dengan nama yang sama. Tampilannya unik dan memiliki mitos di baliknya.

Baca Selengkapnya
Berburu Jambu Air Camplong Khas Sampang saat Musim Panen, Buahnya Manis dan Tidak Berbiji
Berburu Jambu Air Camplong Khas Sampang saat Musim Panen, Buahnya Manis dan Tidak Berbiji

Bulan Agustus adalah saat yang tepat untuk mencicipi buah ajaib ini

Baca Selengkapnya
Keajaiban Daun Jati, 10 Khasiatnya untuk Kesehatan dan Cara Pengolahannya
Keajaiban Daun Jati, 10 Khasiatnya untuk Kesehatan dan Cara Pengolahannya

Berikut adalah 10 khasiat yang dihasilkan daun jati untuk kesehatan dan cara mengolahnya.

Baca Selengkapnya
Makin Langka, Ini Ternyata Khasiat Buah Sukun yang Efektif Cegah Asam Urat
Makin Langka, Ini Ternyata Khasiat Buah Sukun yang Efektif Cegah Asam Urat

Sukun, yang merupakan buah lokal yang lezat dan memberi rasa kenyang, kaya akan nutrisi yang mendukung kesehatan tubuh dengan baik.

Baca Selengkapnya
6 Manfaat Jeruk Satsuma untuk Kesehatan, Menarik Diketahui
6 Manfaat Jeruk Satsuma untuk Kesehatan, Menarik Diketahui

Jeruk Satsuma juga dikenal sebagai sumber nutrisi yang berlimpah dan memiliki sejumlah manfaat kesehatan.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Buahnya yang Segar, Daun Belimbing Wuluh Juga Memiliki Banyak Khasiat Untuk Tubuh
Tak Hanya Buahnya yang Segar, Daun Belimbing Wuluh Juga Memiliki Banyak Khasiat Untuk Tubuh

Tak hanya buahnya, daun belimbing wuluh juga menjadi bintang dengan manfaat kesehatan yang luar biasa.

Baca Selengkapnya
Tak Sekadar Menambah Nafsu Makan, Ini Sejumlah Manfaat dari Temulawak yang Tidak Boleh Disepelekan
Tak Sekadar Menambah Nafsu Makan, Ini Sejumlah Manfaat dari Temulawak yang Tidak Boleh Disepelekan

Berikut adalah manfaat dan cara pengolahan temulawak, salah satu herbal penting dalam dunia kesehatan!

Baca Selengkapnya
10 Manfaat Minum Jamu untuk Kesehatan, Atasi Banyak Penyakit
10 Manfaat Minum Jamu untuk Kesehatan, Atasi Banyak Penyakit

Sejak dahulu, jamu sudah dipercaya sebagai obat herbal yang memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Mencicipi Rujak Buah Wuni Khas Warga Baduy, Asam Segarnya Bikin Ngiler
Mencicipi Rujak Buah Wuni Khas Warga Baduy, Asam Segarnya Bikin Ngiler

Beda dari rujak pada umumnya. Rujak buah wuni ini segar dan bikin ngiler.

Baca Selengkapnya
Lempuyang Adalah Rempah-Rempah Unik yang Kaya Manfaat, Jarang Diketahui
Lempuyang Adalah Rempah-Rempah Unik yang Kaya Manfaat, Jarang Diketahui

Manfaat lempuyang sebagai salah satu rempah-rempah untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Dagingnya, 10 Buah Ini Juga Miliki Kulit yang Menyehatkan
Tak Hanya Dagingnya, 10 Buah Ini Juga Miliki Kulit yang Menyehatkan

Kulit buah memiliki kandungan nutrisi luar biasa yang tidak kalah dari daging buahnya.

Baca Selengkapnya
10 Manfaat Daun Belimbing Wuluh, Bantu Turunkan Darah Rendah
10 Manfaat Daun Belimbing Wuluh, Bantu Turunkan Darah Rendah

Daun belimbing wuluh memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya