Mencicipi Rujak Buah Wuni Khas Warga Baduy, Asam Segarnya Bikin Ngiler
Beda dari rujak pada umumnya. Rujak buah wuni ini segar dan bikin ngiler.
Beda dari rujak pada umumnya, rujak buah wuni ini segar dan bikin ngiler
Mencicipi Rujak Buah Wuni Khas Warga Baduy, Asam Segarnya Bikin Ngiler
Hidup dekat alam membuat warga Baduy di Kabupaten Lebak, Banten mudah untuk mencari makanan.
-
Apa itu Kue Wajik khas Baduy? Kue wajik merupakan kudapan ringan khas masyarakat adat Baduy dengan cita rasa manis dan sedikit gurih. Kue ini memiliki tekstur yang lengket namun lembut saat disantap.
-
Dimana Kue Wajik Baduy dibuat? Dalam sekali membuat, warga Baduy bisa menghadirkan beras hingga beberapa karung dan dibuat bersama-sama warga di sana.
-
Di mana rujak buah bumbu kacang populer? Selain itu, kesegaran rujak buah bumbu kacang juga terpancar dari tekstur buah-buahan yang masih segar serta bumbu kacang yang memberikan tambahan rasa dan aroma yang lezat.
-
Durian merah Banyuwangi punya cita rasa apa? Durian merah memiliki beragam jenis. Oleh karena itu, rasanya pun berbeda-beda. Selain mendulang banyak pujian, sebagian orang menyebut cita rasa durian merah tidak enak. "Kalau ada yang bilang enggak enak itu, ya tergantung penikmatnya. Soalnya durian merah itu banyak, enggak satu dua pohon," ujar Boneng.
-
Apa buah unik di Baduy yang bisa manipulasi rasa? Di hutan Baduy terdapat buah unik lainnya bernama Marasi. Buah ini disebut memiliki rasa yang manis dan berukuran cukup kecil (tidak lebih besar dari jempol tangan orang dewasa).Uniknya, buah ini disebut bisa memanipulasi rasa, di mana setelah memakan buah Marasi makanan apapun yang masuk ke mulut akan terasa manis.'Kita makan apa saja kalau habis makan ini rasanya manis,' kata Asep.
-
Apa keunikan nasi uduk Betawi? Rasa gurih nasi uduk diperoleh dari banyak rempah. Beras yang sudah dicuci, dimasukkan ke dalam alat masak dengan bumbu kayu manis, kembang pala, cengkeh, batang serai dan santan murni.
Mereka memanfaatkan kekayaan tumbuhan di sekitar, termasuk untuk membuat kudapan. Rujak buah wuni jadi salah satunya.
Bikin ngiler
Seperti dimuat di kanal YouTube Asep Lembur Baduy, rujak buah wuni memunculkan banyak air yang berasal dari buah tersebut.
Jadi kudapan warga Baduy saat di hutan
Buah wuni sendiri mudah ditemui di perkampungan warga Baduy. Di sana, sang kreator membuat rujaknya untuk kudapan saat membangun saung di tengah hutan.
Hanya dengan waktu singkat, rujak dari buah berukuran kecil itu sudah siap untuk disantap.
Cara membuat rujak wuni
Di video tersebut, sang kreator kemudian membagikan cara membuat rujak wuni yang segar dan bikin ngiler.
Punya banyak manfaat kesehatan
Mengutip laman Indonesia.go.id, buah wuni merupakan buah yang terbilang langka karena pohonnya sudah sulit ditemui.
Beberapa penyakit yang bisa disembuhkan dengan buah wuni di antaranya hipertensi, bisul/gatal, menyehatkan mata, meningkatkan daya tahan tubuh mencegah kanker dan membantu peremajaan kulit.