Kenapa Kita Mual Saat Cemas?
Mual ternyata bisa terjadi saat sedang cemas. Apa penyebabnya?
Cemas merupakan respon terhadap stres. Kondisi tersebut dapat memicu berbagai gejala, baik itu psikologis maupun fisik. Saat cemas, biasanya detak jantung hingga laju pernapasan meningkat. Bahkan, tak sedikit yang sampai mengalami mual. Lantas, kenapa hal tersebut sampai bisa terjadi?
Berlalu dengan Cukup Cepat
Serangan mual ini biasanya terjadi dengan sangat cepat. Namun, tak sedikit yang sampai mengalami mual hingga sakit perut saat sedang cemas.
-
Kenapa mual bisa terjadi? Salah satu gejala asam lambung naik yang sering dialami oleh banyak orang yakni timbulnya sensasi mual. Gejala ini biasanya bisa muncul kapan saja, entah itu saat makan, tidur, minum, sikat gigi, dan banyak lagi lainnya.
-
Apa ciri khas rasa cemas? Kecemasan memiliki ciri khas perasaan khawatir yang berlangsung dalam jangka waktu yang lama dan beragam dalam intensitasnya, sementara panik bersifat akut dan intens, sering hanya berlangsung beberapa menit namun sangat tidak nyaman dan menakutkan.
-
Kenapa orang cegukan sebelum makan? Cegukan sebelum makan berarti Anda sedang melupakan sesuatu. Bisa jadi Anda lupa dengan saudara Anda yang sedang kelaparan karena tidak ada makanan, sedangkan Anda sedang makan enak. Filosofi mitos ini adalah untuk tidak menikmati sesuatu sendirian. Budayakan untuk menawarkan makanan yang Anda miliki pada orang lain agar makanan bisa dinikmati oleh banyak orang.
-
Kenapa orang makan saat emosi? Ada banyak alasan mengapa makan menjadi salah satu cara untuk mengatasi emosi yang kuat. Emosi yang sulit dapat menimbulkan perasaan hampa atau kekosongan emosional. Dan makan akan membantu melepaskan dopamine, yaitu zat kimia otak yang membuat kita merasa lebih baik.
-
Apa yang terjadi saat malas? Rasa malas dan hilang semangat yang tiba-tiba menghampiri bisa menjadi satu penghalang yang dampaknya signifikan dalam kehidupan sehari-hari.
-
Kenapa manusia menangis saat sedih? Air mata yang keluar saat menangis ternyata bukan sembarang air biasa. Cairan yang satu ini nyatanya adalah sebuah sistem rumit yang tersusun atas 3 lapisan, yaitu lapisan minyak, air, dan mukus atau lendir. Setiap lapisan punya fungsinya masing-masing. Lapisan minyak menjadi bagian terluar yang melindungi lapisan lain, sekaligus membantu mata bisa melihat lebih jelas.
Tubuh Bersiap Hadapi Krisis
Ketika mual saat sedang cemas, tubuh sebenarnya sedang melakukan reaksi alami terhadap situasi stres. Bahkan, reaksi alami bisa membantu seseorang bertahan hidup.
Ketika stres atau cemas, tubuh akan melepaskan aliran hormon.
Neurotransmiter di otak kemudian bereaksi dan mengirimkan pesan ke seluruh tubuh untuk membuat jantung memompa lebih cepat, meningkatkan laju pernapasan, bikin otot menegang dan mengalirkan darah lebih banyak ke otak.
Intinya, kecemasan dapat memengaruhi hampir setiap sistem tubuh.
Dari sistem kardiovaskular, endokrin, muskuloskeletal, saraf, reproduksi dan pernapasan.
Adapun respon yang terjadi pada sistem pencernaan ini berupa mual, muntah, asam lambung naik, sakit perut, kembung, diare, sembelit, dan kejang menyakitkan di usus.