Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Seekor Ular Gelap Mata Telan Dua Bohlam Lampu Ukuran 15 Watt karena Kelaparan

Seekor Ular Gelap Mata Telan Dua Bohlam Lampu Ukuran 15 Watt karena Kelaparan Seekor Ular Gelap Mata Telan Dua Bohlam Lampu Ukuran 15 Watt karena Kelaparan. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Pada 1986, seekor ular Pinus dengan panjang 1,5 meter ditemukan bernasib malang. Kondisinya tak berdaya yang memaksa harus dilakukan operasi.

Dibedah perutnya selebar 3,8 cm. Peristiwa itu diceritakan oleh dokter spesialis hewan liar dari Universitas Florida, Elliott Jacobson.

"Itu peristiwa yang tidak biasa buat saya sampai detik ini," kata Elliott kepada APNews, Kamis (15/6).

Orang lain juga bertanya?

Elliott mengenang, tindakan medis yang dilakukannya itu terjadi 1980 atau enam tahun yang lalu.

"Saya melakukan operasi pada ular itu karena menelan dua bohlam lampu," ungkapnya.

Peristiwa itu dibenarkan oleh Lynn dan Carman Clark. Kedua orang ini lah yang membawa reptil tersebut kepada Elliott.

Menurut keterangannya, kejadian itu diketahui saat mereka sedang mengecek kandang ayam pada Minggu sore.

Saat melakukan pengecekan, ditemukan seekor ular Pinus menggeliat di tanah tak jauh dari kandang. Nampak dengan dua benjolan di bawah kulitnya.

Seketika, Lynn dan Clark ingat sempat membuang bohlam lampu di sekitar kandangnya. Mereka pun menduga benjolan pada perut ular disebabkan dua bohlam berukuran 15 watt yang ditelannya.

"Bohlam itu memang sudah tak menyala lagi. Jadi kami pikir untuk dibuang saja di pekarangan," jelas Clark.

"Saya rasa, si ular berpikir bahwa itu telur ayam yang enak kemudian memakannya," tambah dia.

Tanpa pikir panjang, Lynn dan Clark membawa ular itu ke Santa Fe Community College dan dirujuk ke sekolah kedokteran hewan di Universitas Florida untuk dilakukan tindakan medis.

Di bawah pengawasan Elliott, Randy Caligiuri, seorang dokter hewan yang sedang magang melakukan operasi mengeluarkan dua bohlam. Operasi tersebut berlangsung 45 menit dan berhasil.

"Bohlam itu berukuran tiga kali lebih besar dari kepalanya. Bisa saja karena kesulitan memuntahkan benda yang terlalu besar, membuatnya mati jika tak dilakukan operasi," kata Elliott. (mdk/faz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ular Piton 5 Meter Resahkan Pedagang Ayam Bener Meriah, Tertangkap saat Sembunyi di Jembatan
Ular Piton 5 Meter Resahkan Pedagang Ayam Bener Meriah, Tertangkap saat Sembunyi di Jembatan

Petugas Pemadam Kebakaran Pos 06 Ronga-ronga, Kabupaten Bener Meriah, Aceh, berjibaku menangkap seekor ular piton dengan panjang mencapai 5 meter.

Baca Selengkapnya
Seorang Nenek di Thailand Terjerat Ular Piton Sepanjang 5 Meter, Tubuhnya Dililit Selama 2 Jam
Seorang Nenek di Thailand Terjerat Ular Piton Sepanjang 5 Meter, Tubuhnya Dililit Selama 2 Jam

Nenek berusia 64 tahun, Arom Arunroj, dicengkeram tubuhnya oleh seekor ular piton saa mencuci piring.

Baca Selengkapnya
Pekerja Proyek Rumah Pompa Air di Makassar Temukan Ular Sanca dengan Kondisi Perut Membesar
Pekerja Proyek Rumah Pompa Air di Makassar Temukan Ular Sanca dengan Kondisi Perut Membesar

Sembilan petugas Damkar dikerahkan untuk mengevakuasi ular.

Baca Selengkapnya
Bikin Merinding, Ular Piton Ukuran Jumbo Mau Makan Kambing Sudah Dililit
Bikin Merinding, Ular Piton Ukuran Jumbo Mau Makan Kambing Sudah Dililit

Tim penyelamat juga berjalan di atas dua papan yang menghubungkan jalan perumahan warga.

Baca Selengkapnya
Cerita Nenek Mengira Peluk Cucu Ternyata Piton 8 Meter, Ini Penampakan Ularnya
Cerita Nenek Mengira Peluk Cucu Ternyata Piton 8 Meter, Ini Penampakan Ularnya

Dari video yang beredar, ukuran piton yang melilit tubuh La Ode cukup panjang. Mencapai 8 meter.

Baca Selengkapnya
Bikin Panik, Ular Sanca Terjebak di Salurah Air Rumah Warga
Bikin Panik, Ular Sanca Terjebak di Salurah Air Rumah Warga

Seorang warga sekitar Yogi Prihantoro melihat ular melingkar di saluran air

Baca Selengkapnya
Awalnya Gagah Menantang, Ular Kobra Ini Ciut Ketakutan Digampar Pawang
Awalnya Gagah Menantang, Ular Kobra Ini Ciut Ketakutan Digampar Pawang

Viral video seorang pawang yang menabok ular kobra hingga membuat ular tersebut ketakutan dan mundur teratur.

Baca Selengkapnya
Ular Piton Seberat 30 Kilogram Gegerkan Warga Jatirasa Bekasi
Ular Piton Seberat 30 Kilogram Gegerkan Warga Jatirasa Bekasi

Seekor ular piton besar muncul dan menggegerkan warga Jalan Krakatau, Kelurahan Jatirasa, Kecamatan Jatiasih, Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya
Ular Berkepala Dua Ini Jadi Tontonan, Lihat Bentuknya yang Mengerikan
Ular Berkepala Dua Ini Jadi Tontonan, Lihat Bentuknya yang Mengerikan

Umumnya ular berkepala dua memiliki hidup yang pendek. Dua kepala sulit untuk ia bergerak.

Baca Selengkapnya
Menegangkan, Detik-detik Ular Kobra Dievakuasi dari Dalam Bak Air Rumah Warga
Menegangkan, Detik-detik Ular Kobra Dievakuasi dari Dalam Bak Air Rumah Warga

Dua orang petugas menggunakan tongkat penjepit untuk menangkap ular kobra

Baca Selengkapnya
Brak! 3 Ular Piton Besar Jatuh dari Plafon Rumah Warga, Bikin Petugas Kaget Mundur Teratur
Brak! 3 Ular Piton Besar Jatuh dari Plafon Rumah Warga, Bikin Petugas Kaget Mundur Teratur

Tiga ular piton besar sekaligus bersarang di plafon rumah warga.

Baca Selengkapnya
Ular Besar Muncul di Kloset Perumahan Mewah Banjar Wijaya Tangerang, Penghuni Panik
Ular Besar Muncul di Kloset Perumahan Mewah Banjar Wijaya Tangerang, Penghuni Panik

Pemilik bahkan mengizinkan klosetnya dibongkar untuk mengevakuasi ular itu.

Baca Selengkapnya