Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Potret Paundrakarna, Cucu Soekarno yang Dikabarkan Dampingi Gibran di Pilkada

7 Potret Paundrakarna, Cucu Soekarno yang Dikabarkan Dampingi Gibran di Pilkada Paundrakarna Sukmaputra Jiwanegara. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Nama Paundrakarna santer dibicarakan saat dirinya disebut-sebut akan disandingkan dengan Gibran Rakabuming Raka, untuk maju di Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surakarta 2020. Pria pemilik nama lengkap Paundrakarna Sukmaputra Jiwanegara ini bukanlah sosok pria sembarangan.

Ia merupakan cucu dari sang Proklamator Indonesia, Soekarno. Selain itu, Paundrakarna juga merupakan pangeran di Keraton Mangkunegaran, Surakarta. Tak hanya terkenal di Solo, wajah tampannya juga sudah sedari dulu malang melintang di industri hiburan tanah air sebagai pemain sinetron dan film. Di usia nya yang menginjak 40 tahun Paundrakarna tetap terlihat awet muda dan trendy, berikut potret tampan Paundrakarna:

Makin Trendy Diusia 40 tahun

Paundrakarna merupakan putra dari Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya Mangkunegara IX dari Keraton Surakarta. Tak seperti keluarga kerajaan biasanya, darah senin yang mengalir di tubuh Paundrakarna menjadikannya seorang public figure. Ia aktif di beberapa dunia seni peran, bahkan dia sempat terjun di dunia tarik suara.

Bermain Sinetron dan Film

Setelah lama tak muncul di layar kaca, ia kembali hadir dan membintangi salah satu film Indonesia yaitu Rudy Habibie pada tahun 2016. Sebelumnya, pria kelahiran 19 April 1979 ini beberapa kali terlibat dalam sinetron Indonesia, seperti 'Gita Cinta dari SMA' tahun 2003 silam.

Tampan dengan Jas dan Kacamata

Paundrakarna terlihat sangat tampan dengan setelan jas ini dan kacamata.

Tampil Casual

Menggunakan kaos berkerah dengan celana pendek yang dipadukan dengan sepatu berwarna putih membuat penampilan Paundrakarna ini terlihat trendy ya.

Menggunakan Pakaian Jawa

Paundrakarna yang memang pangeran dari Keraton Surakarta, tampak gagah dan tampan menggunakan pakaian adat ini.

Potret Bersama Keluarga

Paundrakarna terlihat berpose bersama sang ibu, Sukmawati Soekarnoputri dan kerabatnya.

Dikabarkan akan Mendampingi Gibran di Pilkada

Sebelumnya, Paundrakarna sempat terjun ke dunia politik sebagai anggota DPRD di Solo. Namun, disebutkan dia berhenti dari dunia politik pada tahun 2011.

Kini, namanya kembali disebut lagi dalam dunia politik lantaran dikabarkan Paundrakarna akan mendampingi Gibran di Pilwalkot kota Surakarta tahun 2020. (mdk/khu)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gerindra Tangsel Kompak Usulkan Prabowo Pilih Gibran Sebagai Cawapres
Gerindra Tangsel Kompak Usulkan Prabowo Pilih Gibran Sebagai Cawapres

Usulan agar Prabowo pinang Gibran jadi Cawapres datang dari internal maupun eksternal partai.

Baca Selengkapnya
Gerindra Ungkap Nama Pilihan Gibran, Pengganti Gusti Bhre di Pilkada Solo
Gerindra Ungkap Nama Pilihan Gibran, Pengganti Gusti Bhre di Pilkada Solo

Gibran masih cawe cawe dalam penentuan nama pengganti KGPAA Mangkunegara X alias Gusti Bhre yang batal maju.

Baca Selengkapnya
Bakal Jadi Cawapres Termuda, Ini Rekam Jejak Gibran Rakabuming Raka dari Muda hingga Kini
Bakal Jadi Cawapres Termuda, Ini Rekam Jejak Gibran Rakabuming Raka dari Muda hingga Kini

Gibran Rakabuming Raka resmi diajukan partai Golkar sebagai bacawapres Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Bos Katering Ini Resmi Bakal Calon Cawapres Dampingi Prabowo Subianto, Begini Sosoknya Lulusan Luar Negeri
Bos Katering Ini Resmi Bakal Calon Cawapres Dampingi Prabowo Subianto, Begini Sosoknya Lulusan Luar Negeri

Siapa sangka pengusaha katering ini kini siap jadi bakal calon RI 2. Sosoknya ternyata bukan orang sembarangan. Simak selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Kilas Balik Gibran sebagai Kader PDI Perjuangan: Mendaftar Sebelum Pilkada Solo 2020 lalu Membelot Jelang Pilpres 2024
Kilas Balik Gibran sebagai Kader PDI Perjuangan: Mendaftar Sebelum Pilkada Solo 2020 lalu Membelot Jelang Pilpres 2024

Ketua DPC PDIP Solo FX Hadi Rudyatmo membenarkan Gibran otomatis keluar dari PDIP.

Baca Selengkapnya
PDIP Ikut Pertimbangkan Gibran jadi Cawapres Ganjar
PDIP Ikut Pertimbangkan Gibran jadi Cawapres Ganjar

PDIP ikut melirik Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka menjadi Cawapres Ganjar Pranowo

Baca Selengkapnya
Sejak Muda Pria Ini Hobi Berbisnis Meski Ayahnya Pejabat, Kini Digadang Jadi Cawapres
Sejak Muda Pria Ini Hobi Berbisnis Meski Ayahnya Pejabat, Kini Digadang Jadi Cawapres

Sosok ini juga menjadi alasan terbesar sang ayah menyudahi perantauannya di negeri orang

Baca Selengkapnya
Magnet Anak Presiden, Politisi hingga Mantan Preman Sowan
Magnet Anak Presiden, Politisi hingga Mantan Preman Sowan

Wali Kota Solo Gibran seolah menjadi magnet, daya pikat bagi tokoh nasional.

Baca Selengkapnya
Jalan Mulus Tukang Martabak jadi Cawapres, Dampingi Letnan Jenderal jadi Capres
Jalan Mulus Tukang Martabak jadi Cawapres, Dampingi Letnan Jenderal jadi Capres

Jalan mulus penjual Martabak menjadi Cawapres pada Pilpres 2024 mendatang.

Baca Selengkapnya
Projo Akhirnya Ungkap Sosok Cawapres Prabowo, Diumumkan Pekan Depan
Projo Akhirnya Ungkap Sosok Cawapres Prabowo, Diumumkan Pekan Depan

Projo menyebut, cawapres Prabowo merupakan sosok muda harapan bangsa.

Baca Selengkapnya
Kaleidoskop 2023: Jalan Politik Gibran Jadi Cawapres 2024
Kaleidoskop 2023: Jalan Politik Gibran Jadi Cawapres 2024

Kaleidoskop 2023: Jalan Politik Gibran Jadi Cawapres 2024

Baca Selengkapnya
Gibran Muncul di Rapimnas Golkar Usai Didukung jadi Cawapres Prabowo
Gibran Muncul di Rapimnas Golkar Usai Didukung jadi Cawapres Prabowo

Sebelumnya, rapimnas Golkar sudah memutuskan mendukung Gibran sebagai cawapres Prabowo.

Baca Selengkapnya