7 Resep Kimchi Sawi Putih Khas Korea Selatan Ala Rumahan, Lezat & Anti Gagal
Merdeka.com - Bagi pecinta drama atau film Korea Selatan tentu sudah tidak asing dengan kimchi. Makanan yang identik dengan warna merah merona ini merupakan salah satu makanan khas Korea Selatan. Ada berbagai jenis kimchi, salah satunya adalah kimchi sawi putih.
Kimchi dibuat melalui proses fermentasi dengan diberi berbagai macam bumbu pilihan. Kimchi menyajikan cita rasa asam pedas dan memiliki tekstur yang renyah. Menariknya, kimchi juga memiliki segudang manfaat bagi kesehatan. Tak terkecuali membantu meningkatkan kekebalan tubuh manusia.
Lantas bagaimana resep kimchi sawi putih khas Korea Selatan ala rumahan yang lezat dan anti gagal? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (16/5), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Bagaimana cara membuat kimchi yang enak? Chef Choi menjelaskan bahwa langkah ini sangat krusial untuk mendapatkan rasa kimchi yang otentik. 'Di Korea, kami biasanya membuat kimchi saat musim gugur, ketika suhu mulai dingin. Ini membantu kimchi fermentasi dengan baik dan memperkaya rasa,' tambahnya.
-
Apa itu Kimchi? Kimchi, hidangan sayuran yang difermentasi, khususnya dengan kubis dan lobak putih, serta bumbu gochu (pasta cabai merah), telah menjadi ikon kuliner Korea yang legendaris.
-
Bagaimana cara membuat Baek Kimchi? Baek kimchi adalah kimchi yang tidak pedas, cocok untuk mereka yang tidak tahan terhadap rasa pedas. Kimchi ini menggunakan sawi putih dan tidak mengandung bubuk cabai, tetapi menggunakan bahan tambahan seperti pir Korea, jujube, kucai, dan buah-buahan lainnya.
-
Apa yang membuat kimchi menjadi makanan khas Korea? Kimchi, makanan fermentasi khas Korea yang telah menarik perhatian banyak orang di seluruh dunia, sekarang dapat kamu buat sendiri di rumah.
-
Bagaimana cara membuat Kimchi Sujebi? Campurkan semua bahan sujebi, sujebi adalah sejenis topping yang dibuat dari tepung terigu ini bisa jadi sumber karbohidratnya. Didihkan air, masukkan kimchi dan airnya lalu masukkan sujebi dengan cara mencubit adonan sedikit sedikit. Setelah sujebi mengapung masukkan bawang daun, kaldu bubuk, garam dan cabai bubuk bila suka. Sajikan
Resep Kimchi Sawi Putih Homemade
Instagram soulofjakarta ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Cara Membuat:
- Cuci bersih sawi putih dan tiriskan
- Potong menjadi 2 bagian
- Rendam sawi di air garam semalaman lalu tiriskan
- Buang air garamnya
- Rebus tepung beras ketan hingga agak gumpal di tempat terpisah
- Tambahkan dua sendok kecap ikan dan air rebusan
- Angkat dinginkan
- Potong lobak, daun bawang dan bawang bombai
- Simpan di wajan besar
- Haluskan cabai, bawang putih dan bawang bombai
- Masukkan ke wajan berisi potongan lobak dan sayur lainnya
- Tambahkan gula pasir, minyak ikan, gochujang, gochugaru, bubur ketan dan semua bumbu lainnya
- Aduk-aduk hingga merata
- Siapkan sawi
- Lumuri sawi dengan bumbu tersebut satu persatu, lembar per lembar hingga tidak ada yang terlewatkan
- Simpan di kulkas langsung atau dibiarkan di suhu udara selama dua jam
- Siap disajikan.
Resep Kimchi Sawi Putih & Lobak
Instagram fikaasdyanasari ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Bahan:
Bahan lainnya:
Pelengkap:
Cara Membuat:
- Potong sawi sesuai selera
- Cuci bersih sawi
- Lumuri tiap lembar sawi dengan garam
- Diamkan sekitar 2 jam sampai sawi layu
- Bilas lagi dengan air, tiriskan
- Campur gochujang, cabai bubuk korea, madu, kecap asin, bumbu halus, dan bubur tepung beras dalam tempat terpisah
- Aduk rata
- Masukkan sawi, daun bawang wortel dan lobak
- Aduk rata
- Simpan dalam wadah tertutup simpan di suhu ruang seharian
- Simpan dalam kulkas
Resep Kimchi Sawi Putih Ala Korea
Instagram sriutami79 ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Bahan A:
Bahan B:
Cara Membuat:
- Belah sawi putih jadi 2-4 bagian
- Rendam dengan air garam selama 10 menit
- Bilas di air bersih
- Garami per lembar sawi hingga selesai
- Biarkan selama kurang lebih 2 jam
- Cuci kembali pada air mengalir
- Bilas dengan air minum sebanyak 3 kali
- Campur bahan A dan aduk rata
- Panaskan di atas kompor hingga meletup dan warna adonan berubah agak bening
- Angkat dan biarkan dingin
- Jika adonan bahan A sudah dingin campur dengan bahan B
- Aduk hingga tercampur rata
- Tambahkan wortel, lobak dan daun bawang
- Aduk rata kembali
- Ambil sawi putih
- Olesi per lembarnya dengan saus hingga merata
- Lakukan hingga selesai
- Simpan kimchi dalam wadah kedap udara dan biarkan terfermentasi selama 2 hari pada suhu ruang
- Setelah 2 hari baru bisa dimasukkan ke dalam kulkas
Resep Kimchi Sawi Putih Ala Restoran
Instagram shafur.bajry ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Bahan:
Bahan lainnya:
Pelengkap:
Cara Membuat:
- Potong sawi sesuai selera
- Cuci bersih sawi
- Lumuri tiap lembar sawi dengan garam
- Diamkan sekitar 2 jam sampai sawi layu
- Bilas lagi dengan air, tiriskan
- Campur gochujang, cabai bubuk korea, madu, kecap asin, bumbu halus, dan bubur tepung beras dalam tempat terpisah
- Aduk rata
- Masukkan sawi, daun bawang, wortel dan lobak
- Aduk rata
- Simpan dalam wadah tertutup
- Simpan di suhu ruang seharian
- Simpan dalam kulkas
Resep Kimchi Sawi Putih Vegetarian
Instagram vanescecilia ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Bahan Saus:
Cara Membuat:
- Rendam sawi putih, lobak, wortel dan kucai dengan air serta garam sampai tercampur rata
- Diamkan sekitar 2 jam
- Tiriskan sampai kering, sisihkan
- Untuk membuat bahan saus, masak air dan tepung ketan hingga menjadi bubur
- Diamkan sebentar hingga tidak begitu panas lagi
- Masukkan ke blender
- Masukkan apel
- Blender hingga rata dan apelnya hancur
- Pindahkan ke wadah
- Masukkan semua sisa bumbu bahan
- Aduk rata
- Balur sawi putih sehelai demi sehelai dengan saus memakai sarung tangan
- Pindahkan ke wadah yang mempunyai penutup
- Masukkan lobak, wortel, kucai dan siram sisa saus
- Tutup dan diamkan fermentasi di suhu ruang hingga 48 jam
- Setelah itu bisa pindahkan ke dalam kulkas
Resep Kimchi Sawi Putih Lokal
Instagram dapur_mamaalba ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Bahan Pelengkap:
Bahan Bubur:
Bumbu Halus:
Bumbu Pelengkap:
Cara Membuat:
- Rendam sawi putih dengan air garam selama kurang lebih 3 jam
- Bilas dengan bersih, tiriskan
- Campur bahan bubur dengan bumbu halus dan bumbu pelengkap
- Aduk sampai rata
- Campur bumbu dengan irisan lobak, wortel dan daun bawang
- Aduk sampai rata
- Balurkan bumbu ke dalam sawi putih sampai rata dan ke sela-sela
- Masukkan ke dalam plastik atau toples
- Tutup rapat
- Simpan suhu ruang
- Biarkan sampai 2 sampai 3 hari
- Setelah 2 hari kimchi siap di nikmati atau dimasukkan dalam kulkas agar lebih segar
Resep Kimchi Sawi Putih Instan
Instagram maulidesmihorn ©2023 Merdeka.com
Bahan:
Bumbu kimchi:
Cara Membuat:
- Sobek sawi seukuran makan
- Beri garam dan aduk merata ke permukaan sawi
- Biarkan selama 1 jam
- Aduk tiap 30 menit
- Buang air sawi dan cuci bersih
- Tiriskan hingga semua air turun
- Kalau sawinya sudah bisa ditekuk atau lentur, berarti prosesnya sudah benar
- Campur semua bahan bumbu kimchi
- Aduk rata
- Iris bawang bombai dan daun bawang. Sisihkan
- Campur sawi dengan semua bahan dalam tempat terpisah
- Aduk hingga merata
- Koreksi rasa
- Taburi kimchi dengan wijen
- Kimchi bisa langsung disajikan atau disimpan dalam simpan kulkas terlebih dahulu
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
12 jenis kimchi di atas hanyalah sebagian kecil dari semua jenis kimchi yang ada di Korea. Setiap jenis kimchi mewakili budaya dan ikon dari daerah tertentu.
Baca SelengkapnyaMasakan Korea yang memiliki cita rasa pedas biasanya dibumbui dengan gochugaru (cabai bubuk Korea) atau gochujang (pasta cabai Korea).
Baca SelengkapnyaKumpulan resep makanan Korea yang enak dan mudah dibuat sendiri di rumah.
Baca SelengkapnyaUsir hawa panas dari tubuh dengan menyantap semangkuk mie dingin ala Korea yang unik ini.
Baca SelengkapnyaBerikut resep makanan Korea yang lezat ala rumahan yang cocok dinikmati saat akhir pekan bersama keluarga.
Baca SelengkapnyaKimchi sujebi lezat dikonsumsi ketika cuaca dingin dan hujan.
Baca SelengkapnyaNonton drama Korea atau drakor enaknya ditemani masakan Korea juga.
Baca SelengkapnyaResep kimchi jiggae yang bisa coba dibuat sendiri di rumah.
Baca SelengkapnyaRekomendasi resep tumis sawi putih ini mudah dibuat dan efektif untuk menurunkan asam urat serta kolesterol
Baca SelengkapnyaPotato cheese bread yang lembut nan gurih cocok untuk camilan saat menghabiskan waktu bersama keluarga atau sahabat.
Baca SelengkapnyaMenu makanan Korea banyak menggunakan perpaduan daging dan sayuran. Makanan ini tentu saja cocok untuk kamu yang sedang menjalankan diet.
Baca SelengkapnyaJika Anda tertarik untuk mencicipi salah satu resepnya, ulasan berikut ini bisa menjadi referensi.
Baca Selengkapnya