Ketika minum kopi bukan satu-satunya cara menikmati kopi
"Aku personally suka kualitas kopinya, karena standardize jadi lebih mudah untuk takarannya. Karena kopinya murni kopi hitam, taste nya juga pas ketika dicampur dengan bahan lain dan langsung terasa," kata Kim Pangestu.
Setelah sukses diluncurkan bulan Mei 2018 lalu, Unakaffe System kini hadir memberikan alternatif cara menikmati kopi hitam yang dihasilkan dari mesin kopi kapsul Unakaffe System. Bersama dengan NOMZ Kitchen & Pastry, tercipta beberapa menu hidangan pencuci mulut yang dapat dibuat menggunakan kopi kapsul Unakaffe System varian espresso, yang berasal dari campuran biji kopi Arabika, Brazil dan Guatemala dengan biji robusta dan India.
Kolaborasi ini akan memberikan kesempatan bagi para penikmat kopi hitam untuk merasakan kreasi hidangan pencuci mulut spesial, mocca shot eclair dan cake kopi susu, yang merupakan perpaduan sempurna dari kopi espresso Unakaffe System dan kreasi hidangan pencuci mulut dari Head Pastry Chef NOMZ Kitchen & Pastry, Kim Pangestu.
-
Di mana Kedai Kopi Berbagi berlokasi? Kedai Kopi Berbagi yang berlokasi di Margahayu, Jalan Mars Utara III, Kota Bandung ini begitu menginspirasi.
-
Apa itu Kopi Golondong? Kopi Golondong merupakan cara unik menikmati kopi ala masyarakat di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Kopi Golondong dinikmati dengan cara dicampur dengan air yang telah dicampur dengan rempah, seperti santan, gula aren, daun pandan, garam dan jahe. Kemudian, biji kopi yang telah diroasting dengan suhu panas tertentu dimasukkan utuh-utuh ke dalam minuman rempah tersebut.
-
Di mana Kopi Gunung Puntang ditanam? Sesuai namanya, komoditas ini berasal dari dataran tinggi Gunung Puntang yang ada di Kecamatan Cimaung, Desa Campaka Mulya dan Desa Pasir Mulya.
-
Di mana letak Kampoeng Kopi Banaran? Ini adalah destinasi wisata yang populer di Semarang, tepatnya berlokasi di Jl. Raya Bawen - Solo KM 1,5 Bawen, Gentong, Asinan, Kecamatan Bawen, Kabupaten Semarang.
-
Apa yang terjadi pada barista di kedai kopi tersebut? Ia menerima cekikan di leher, tonjokan di muka, dan tendangan di badan. Selama itu pula pelaku mengarahkan wajah korban ke air yang mengalir dari kran agar korban tidak dapat bernafas.
-
Di mana Kopi Arabika Aceh Gayo dipanen? Kopi ini adalah salah satu jenis kopi arabika yang dipanen di Gayo, Aceh Tengah.
Khusus untuk kedua kreasi terbaru yang diluncurkan hari ini 12 Juli 2018 di Grand Indonesia, Chef Kim menggunakan kopi espresso Unakaffe System yang memiliki aroma yang elegan, serta tekstur creamy, dan dark chocolate yang tajam, namun dikombinasikan juga dengan bahan-bahan lainnya.
"Aku personally suka kualitas kopinya, karena standardize jadi lebih mudah untuk takarannya. Karena kopinya murni kopi hitam, taste nya juga pas ketika dicampur dengan bahan lain dan langsung terasa," kata Kim Pangestu.
Khusus untuk acara launching dua kreasi menu terbaru ini, NOMZ Kitchen & Pastry juga membuat dessert galore sepanjang 4 meter dengan 10 menu makanan pencuci mulut lainnya yang seluruhnya menggunakan kopi Unakaffe System sebagai salah satu bahan dasarnya. Menu pencuci mulut dari kolaborasi spesial ini hanya dapat dinikmati hingga 12 Agustus 2018 di NOMZ Kitchen & Passtry dengan jumlah yang terbatas.
Ketika minum kopi bukan satu-satunya cara menikmati kopi ©2018 Merdeka.comPara undangan launching 'Coffee Dessert Table Galore' bebas menikmati hidangan sebanyak 500 dessert yang dibuat oleh Chef Kim Pangestu dan tim.
"Dibuat mulai dua hari lalu. Awalnya cuma bikin 400, tapi karena takut kurang kita bikin 500 buah," kata Kim Pangestu di Nomz Kitchen & Pastry Grand Indonesia Mall saat acara peluncuran, Kamis (12/7).
Acara yang berlangsung dari pukul 14.00 WIB ini begitu meriah karena selain dihadiri oleh media, juga dihadiri oleh para influencer yang aktif di media sosial seperti Facebook, Instagram, Twitter dan Youtube.
(mdk/paw)