Bus belum tersedia, penerapan tarif perkilometer optimal tahun depan
Tahun ini akan diberlakukan untuk angkutan Kopami dan Kopaja.
Pemprov DKI Jakarta tetap akan menggunakan sistem pembayaran rupiah perkilometer untuk semua moda transportasi umum. Namun, penerapannya tidak bisa dikebut dalam tahun ini.
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengatakan, tahun ini pihaknya menargetkan bisa diterapkan pada angkutan Kopaja dan Kopaja Mini (Kopami). Sedangkan angkutan lainnya menyusul tahun depan karena kebutuhan bus yang dipesan belum dapat dipenuhi oleh produsen.
"Enggak keburu tahun ini. Belinya busnya, produksi busnya enggak secepat ini. Kami harapkan hingga tahun ini bisa beberapa persen. Tahun ini Kopami Kopaja saja," ujarnya di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (12/5).
Dia menjelaskan, sistem ini tidak akan diselenggarakan secara pukul rata. Sebab untuk transportasi perbatasan akan memiliki tarif lebih murah dibandingkan yang beroperasi di Jakarta.
"Lelang dari luar kota sama dalam kota kan beda. Kalau dari luar kota kan lebih longgar jadi harganya lebih rendah. Soalnya dia masuk kota terus muter," tutupnya.
Baca juga:
Cerita Ahok temukan anggaran satpam taman Rp 4 miliar per tahun
Datangi kantor Ahok, Kabareskrim ambil data kasus UPS
Ahok bakal kirim siswa Jakarta ke Korsel belajar teknologi informasi
Ahok bakal cabut izin trayek Kopaja suka ugal-ugalan
Ahok ungkap cara PNS DKI dan konsultan akali proyek hingga miliaran
2,5 Tahun pimpin Jakarta tak bangun apa-apa, Ahok salahkan anak buah
Ahok resmikan pengolahan lumpur PT Aetra
-
Siapa yang membiayai kehidupan Ahok ketika ia tinggal di Jakarta? Keluarga Misribu-lah yang membiayai hidup Ahok selama di Jakarta.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Kapan harga bahan pangan di Jakarta terpantau naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Apa yang dirayakan oleh Ahok dan Puput? Ahok dan Puput merayakan ulang tahun putri mereka dengan acara yang sederhana, namun dekorasi berwarna pink berhasil menciptakan atmosfer yang penuh semangat.
-
Mengapa harga beras di Jakarta naik? Harga beras kualitas premium mengalami kenaikan menjadi Rp16.700 per kilogram dari kemarin Rp16.570.
-
Siapa saja yang diarak di Jakarta? Pawai Emas Timnas Indonesia Diarak Keliling Jakarta Lautan suporter mulai dari Kemenpora hingga Bundaran Hotel Indonesia. Mereka antusias mengikuti arak-arakan pemain Timnas