Unik, Petani di Jerman ini Gambar Orang Sedang Divaksin di Hamparan Ladang Jagung
Salah satu bentuk kampanye vaksin yang cukup unik ada di wilayah Jerman. Ada seorang petani yang sengaja menggunakan lahannya yang ditanami jagung untuk membuat visual vaksinasi.
Program vaksinasi di berbagai negara di dunia sudah mulai lancar dilakukan. Banyak program-program kampanye vaksin disuarakan untuk menaruh perhatian kepada masyarakat.
Salah satu bentuk kampanye vaksin yang cukup unik ada di wilayah Jerman. Ada seorang petani yang sengaja menggunakan lahannya yang ditanami jagung untuk membuat visual vaksinasi.
-
Kapan peningkatan kasus Covid-19 terjadi di Jakarta? Adapun kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Apa yang terjadi pada kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Kasus Covid-19 meningkat di Ibu Kota menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
-
Bagaimana peningkatan kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Peningkatan kasus Covis-19 di DKI Jakarta aman dan sangat terkendali. Tidak ada kenaikan bermakna angka perawatan rumah sakit juga.
-
Siapa yang memimpin aksi demo petani Kendeng saat pandemi COVID-19? Aksi demo petani Kendeng kembali dilakukan saat pandemi COVID-19. Kala itu mereka menolak aktivitas penambangan yang dianggap berpotensi merusak lingkungan.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
Labirin di Ladang Jagung
Sumber Foto : AP - Ina Fassbender
Seperti informasi yang dilansir dari Euro News, foto tersebut menunjukkan hamparan ladang jagung dibuat sebuah labirin yang nantinya bisa dilewati oleh orang-orang. Foto udara ini diambil pada tangga 11 Juli 2021, lalu.
Seniman
Sumber Foto : AP - Ina Fassbender
Labirin di ladang jagung tersebut, adalah sebuah karya dari seorang petani bernama Benedikt Luenemann. Rencananya labirin itu akan dibuka mulai Jumat (16/7) hingga perayaan Hallowen pada akhir Oktober 2021, nanti.
Cara Membuat
Sumber Foto : AP - Ina Fassbender
Petani itu mengatakan bahwa ia membuat labirin di hamparan ladang jagung dengan bantuan GPS. Secara detail, ia berjalan di hamparan ladang jagung dengan aplikasi ponsel untuk kegiatan olahraga yang terkoneksi dengan GPS.