Beredar liquid mengandung ekstasi, Polda Metro bakal razia toko penjual vape
Kepolisian meminta agar peraturan pemerintah terkait peredaran vape elektrik diperketat. "Kalau bisa ini ditinjau ulang peraturan (liquid vape) bisa masuk ke Indonesia. Jangan sampai ini malah membuat resah di masyarakat. Kalau perlu pabrik ini (vape elektrik) tidak boleh masuk ke Indonesia."
Polisi membongkar jaringan pengedar narkotika jenis liquid illusion yang mengandung methylenedioxy methamphetamine (MDMA) atau ekstasi. Sebanyak 18 orang dijadikan tersangka.
Sebagai tindak lanjut temuan ini, kepolisian meminta agar peraturan pemerintah terkait peredaran vape elektrik diperketat.
-
Bagaimana cara rokok elektrik bekerja? Rokok elektrik bekerja dengan cara memanaskan cairan yang mengandung nikotin, flavoring, dan bahan kimia lainnya menggunakan baterai. Proses pemanasan ini menghasilkan aerosol yang kemudian dihirup oleh pengguna, mirip dengan cara merokok rokok konvensional namun tanpa menghasilkan asap yang dihasilkan dari pembakaran tembakau. Dengan demikian, rokok elektrik tidak hanya menciptakan pengalaman merokok yang lebih bersih secara visual, tetapi juga mengurangi paparan terhadap zat-zat kimia yang ditemukan dalam asap rokok konvensional.
-
Apa yang membuat elektabilitas Ridwan Kamil di Jakarta merosot? Selain itu, Golkar berasumsi belum mengusung Ridwan Kamil ke Jakarta karena elektabilitas Ridwan Kamil di Jakarta merosot Ketika Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) muncul di bursa Pilkada Jakarta 2024.
-
Siapa saja yang ditangkap dalam kasus narkoba ini? Polisi mengatakan, penangkapan ini dilakukan polisi karena adanya laporan dari masyarakat terhadap pihaknya. Polisi telah menangkap Aktor senior Epy Kusnandar (EK) atau yang akrab disapa Kang Mus dalam sinetron ‘Preman Pensiun’. Penangkapan ini dilakukan diduga terkait penyalahgunaan narkotika. Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Panjiyoga mengatakan, tak hanya menangkap Kang Mus. Polisi juga menangkap satu orang lainnya yakni Yogi Gamblez (YG) yang bermain di film 'Serigala Terakhir'.
-
Di mana penangkapan kelima tersangka kasus narkoba terjadi? Dia mengatakan rute patroli di Sunggal, yakni Jalan KM 19,5 Kampung Lalang , Jalan PDAM Tirtanadi, Jalan Sunggal dan Jalan Lembah Berkah, Lingkungan 11, Medan.
-
Siapa saja yang terdampak oleh bahaya rokok elektrik? Penggunaan rokok elektrik terus meningkat di berbagai belahan dunia, menciptakan tantangan baru dalam kebijakan kesehatan masyarakat dan regulasi tembakau. Sementara para pendukung rokok elektrik menganggapnya sebagai alat bantu untuk menghentikan kebiasaan merokok konvensional, kritikus khawatir bahwa popularitas rokok elektrik dapat memperkenalkan generasi baru pada nikotin dan bahaya kesehatan yang terkait dengannya.
"Pihak kepolisian Polda Metro Jaya mengharapkan untuk meninjau ulang peraturan masuknya vape elektrik ini. Kalau bisa ini ditinjau ulang peraturan (liquid vape) bisa masuk ke Indonesia. Jangan sampai ini malah membuat resah di masyarakat. Kalau perlu pabrik ini (vape elektrik) tidak boleh masuk ke Indonesia," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Raden Prabowo Argo Yuwono di Jalan Janur Elok, Kelapa Gading, Jakarta Timur, Kamis (8/11).
"Karena masih banyak generasi bangsa kita yang menginginkan clear. Artinya bisa mengembangkan ide-idenya tanpa adanya narkotika untuk pembangunan bangsa dan negara ini," katanya.
Dengan adanya kasus ini, lanjut Argo, pihaknya akan rutin menggelar razia di toko penjual vape dan liquid.
"Ya tak menutup kemungkinan kita akan lakukan razia ya untuk di wilayah hukum Polda Metro Jaya," jelas dia.
Berikut beberapa merek liquid yang mengandung methylenedioxy methamphetamine (MDMA) dan Cannabies Sintesas (ganja sintesis) dan telah beredar luas di 48 kota di Indonesia.
"Cherykush, Traditional Bali Tobaco, Chery dope, Performance Plus Daily, Lemonade Grenade, Ek grizz, Rogz, Golden barong, AlliRog, Exbe, Golden beer, Madness, Rbn Grizzly, ilusionis, Bananakush."
Baca juga:
Ini merek 22 jenis liquid vape mengandung ekstasi
Pasutri dalangi peredaran liquid vape narkoba di Kelapa Gading
Pengembangan kasus narkoba berkedok liquid vape
Tangkap 3 kaki tangan bandar narkoba, BNN sita 38 Kg sabu & 15.000 butir ekstasi
Sepanjang September 2018, BNN sita 57 Kg Sabu dan 66 ribu ekstasi
BNN tembak mati buron pemasok 105 kg sabu kepada anggota DPRD Langkat
Remaja teler pakai air rebusan pembalut tak hanya di Jateng, tapi jabar dan Jakarta