Bolos Sekolah Naik Pikap, Enam Pelajar di Bogor Kedapatan Bawa Senjata Tajam & Miras
Enam pelajar tersebut masih duduk di kelas VIII dan IX Sekolah Menengah Pertama (SMP).
Enam pelajar ditangkap saat menaiki mobil pikap membawa senjata tajam dan minuman jenis ciu di Bogor Selatan, Rabu (22/2). Enam pelajar itu ditangkap Satgas Pelajar Kota Bogor.
"Kami ikuti sampai di depan Lippo Plaza Kebun Raya. Kami hentikan dan setelah digeledah ternyata ada minuman keras dan senjata tajam disimpan dalam tas," kata Anggota Satgas Pelajar Kota Bogor, Martin dikutip Kamis (23/2).
-
Siapa yang memberikan pembekalan kepada calon perwira remaja TNI-Polri? Menteri Pertahanan sekaligus Presiden Terpilih Prabowo Subianto menghadiri pembekalan kepada calon perwira remaja TNI-Polri pada Jumat, 12 Juli 2024.
-
Siapa saja yang diajak untuk mengikuti kegiatan 'Wara-wiri Mengajar' di Tangerang? Komunitas Wara-wiri Mengajar akan mengajak siapapun, khususnya generasi milenial agar mengenal seluk-beluk Kota Tangerang di masa silam.
-
Kapan pengumuman calon wakil presiden Ganjar Pranowo? PDI Perjuangan bersama partai koalisi secara resmi mengumumkan nama bakal calon wakil presiden Mahfud MD untuk mendampingi Capres Ganjar Pranowo, Rabu, 18 Oktober 2023.
-
Kapan Wali Kota Tarakan memimpin Kegiatan Jumpa Pagi? Wali Kota Tarakan Khairul Memimpin Kegiatan Jumpa Pagi Pemerintah Kota Tarakan, Selasa (12/9).
-
Apa yang dihasilkan warga binaan di Lapas Pemuda Kelas II A Tangerang? Berbekal limbah koran bekas, sebuah karakter kartun lucu nan cantik berhasil diciptakan.
-
Apa yang dilakukan Pemprov DKI terhadap ratusan pelajar yang terlibat tawuran? Total ratusan pelajar, petasan, hingga puluhan motor yang digunakan untuk konvoi telah diamankan. Terlibat Tawuran, Ratusan Pelajar Dikumpulkan di Balai Kota DKI Jakarta Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggelar apel pengarahan kepada ratusan pelajar terindikasi hendak tawuran di Balai Kota DKI Jakarta.
Selain membawa minuman keras dan senjata tajam, para pelajar itu juga ternyata bolos sekolah.
Enam pelajar tersebut masih duduk di kelas VIII dan IX Sekolah Menengah Pertama (SMP).
"Saat ini mereka sudah diserahkan ke orangtuanya untuk dilakukan pembinaan," ujar Martin.
Baca juga:
Puluhan Pelajar Bawa Senjata Tajam Tawuran di Gunungputri
Catat, Pelajar Terlibat Tawuran di Bogor akan Diberi Tanda Khusus pada SKCK
Viral Anak Muda Bertengkar dan Bawa Senjata Tajam di Nol KM Jogja, Bikin Ngeri
Dua Pelajar SMP Disiram Cairan Diduga Air Keras Saat Jalan Kaki di Tebet
13 Remaja Ditangkap Usai Tawuran di Bekasi, Dua Orang Terkena Bacokan
Pj Gubernur DKI Sebut Stunting Jadi Pemicu Tawuran Remaja di Jakarta
Polres Bogor Sebut Jam Rawan Tawuran Pelajar Terjadi saat Pulang Sekolah