Diduga Korupsi Rp500 Juta, Seorang Kepala Sekolah di Bengkulu Ditangkap Polisi
Kepala Sekolah SMKN 05 di Kabupaten Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu, berinisial IM, ditangkap polisi terkiat dengan kasus korupsi pada pembangunan proyek bangunan Ruang Praktik Siswa (RPS).
Kepala Sekolah SMKN 05 di Kabupaten Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu, berinisial IM, ditangkap polisi terkiat dengan kasus korupsi pada pembangunan proyek bangunan Ruang Praktik Siswa (RPS).
"Tersangka kami tahan untuk kelancaran proses penyidikan dan pelengkapan berkas perkara dugaan korupsi pembangunan RPS SMKN 05 di Desa Anggut Kecamatan Pino," kata Kapolres Bengkulu Selatan AKBP Juda Trisno Tampubulon dalam keterangannya, Senin (4/10).
-
Apa yang sedang diusut oleh Kejagung terkait kasus korupsi? Kejagung tengah mengusut kasus dugaan korupsi komoditas emas tahun 2010-2022.
-
Kasus korupsi apa saja yang menjerat Menteri Jokowi? Mantan Menpora Imam Nahrawi Terbukti menerima suap penyaluran pembiayaan dengan skema bantuan pemerintah melalui Kemenpora pada KONI Tahun Anggaran (TA) 2018 Mantan Menteri Sosial (Mensos) Idrus Marham terjerat kasus suap terkait proyek PLTU Riau-1. Ia pun divonis 3 tahun penjara oleh majelis hakim Tipikor Jakarta. Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Edhy Prabowo Edhy terjerat kasus korupsi ekspor benih lobster atau benur Mahkamah Agung (MA) menyunat vonis mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo Mantan Menteri Sosial Juliari Batubara. KPK menetapkan Juliari P Batubara sebagai tersangka kasus dugaan korupsi bansos Covid-19. Divonis penjara 12 tahun dan denda Rp 500 juta Terbaru ada Johnny G Plate ditetapkan tersangka dugaan korupsi pengadaan BTS 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kemenkominfo Tahun 2020-2022.
-
Siapa yang diduga terlibat dalam kasus korupsi? Sorotan kini tertuju pada Sirajuddin Machmud, suami dari Zaskia Gotik, yang diduga terlibat dalam kasus korupsi.
-
Bagaimana Kejagung mengusut kasus korupsi impor emas? Di samping melakukan penggeledahan kantor pihak Bea Cukai, tim juga masih secara pararel melakukan penyidikan perkara serupa di PT Aneka Tambang (Antam).
-
Siapa saja yang terlibat dalam kasus korupsi ini? Untuk kedua tersangka dilakukan penahanan selama 20 hari kedepan guna kepentingan penyidik KPK. Sementara untuk satu tersangka lain yakni Direktur PT KIM, Karunia diharapkan agar kooperatif dalam pemanggilan penyidik KPK.
-
Kapan Kejagung mulai mengusut kasus korupsi impor emas? Kejagung tengah mengusut kasus dugaan korupsi komoditas emas tahun 2010-2022.
Berdasarkan hasil pemeriksaan, penyidik menemukan adanya unsur dan juga bukti IM diduga melakukan penyelewengan uang negara dalam proyek RPS, hingga menyebabkan negara mengalami kerugian sebesar Rp500 juta.
"Dari Hasil perhitungan BPKP ditemukan kerugian negara hingga Rp500 juta dari total anggaran pembangunan Rp1,8 miliar, jelasnya.
Sementara itu, Kanit Tipikor Ipda M Bintang Azhar menegaskan, dengan nominal kerugian negara yang cukup besar itu, kecil kemungkinan untuk pengajuan penangguhan IM dikabulkan penyidik.
"Yang bersangkutan kami tahan untuk kelancaran proses penyidikan dan pelengkapan berkas perkara dugaan korupsi pembangunan RPS SMKN 05 di Desa Anggut Kecamatan Pino," tutup Bintang.
Baca juga:
Polisi Usut Dugaan Korupsi Pengaspalan Jalan Rp12,84 miliar di Aceh
Tersangka Kasus Korupsi Masjid Sriwijaya Menjadi 13 Orang
Kejati Sumsel Tetapkan Lagi 2 Tersangka Korupsi Masjid Sriwijaya, Total 11 Orang
Novel Baswedan: Ini Belum Berakhir, Pejabat Korup Tidak Boleh Dimaklumi
10 Anggota Ditahan KPK, Ketua DPRD Muara Enim Sebut Kinerja Dewan Tak Terganggu
Korupsi APBDes, Mantan Kades di Sidoarjo Diciduk