Ini syarat dan kriteria jika warga sipil ingin memiliki senjata api
Ini syarat dan kriteria jika warga sipil ingin memiliki senjata api. Terkait senjata yang dimiliki oleh Kuasa Hukum Setya Novanto, Fredrich Yunadi, yang mengaku untuk membela diri itu diperbolehkan oleh pihaknya. Namun, senjata itu bisa dimiliki jika memenuhi beberapa kriteria.
Kadiv Humas Mabes Polri, Irjen Pol Setyo Wasisto mengatakan bahwa ada beberapa kriteria senjata yang diperbolehkan dimiliki oleh warga sipil. Karena ada senjata untuk olahraga, senjata untuk organik dan ada juga senjata untuk bela diri.
"Nah kalau untuk senjata olahraga, itu dia wajib menjadi anggota Perbakin, itu ada kriteria khusus dia harus berlatih dulu, harus punya kemampuan dulu, baru bisa mempunyai senjata dan senjatanya itu digudangkan, disimpan di dalam gudang," kata Setyo di Kompleks Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (29/11).
Terkait senjata yang dimiliki oleh Kuasa Hukum Setya Novanto, Fredrich Yunadi, yang mengaku untuk membela diri itu diperbolehkan oleh pihaknya. Namun, senjata itu bisa dimiliki jika memenuhi beberapa kriteria.
"Kalau itu bela diri, senjata bela diri itu ada diberikan kepada beberapa orang dengan kriteria tertentu. contoh misalnya dia Direktur Keuangan suatu perusahaan yang dia memang memerlukan karena ancamannya, dia memerlukan senjata. Kemudian ada pengacara diberikan juga, ada anggota DPR juga memenuhi kriteria untuk itu," ujarnya.
Namun, tidak semua anggota DPR mempunyai senjata untuk melindungi dirinya. Tetapi, anggota DPR Komisi III ternyata juga memiliki club tembak sendiri yang bernama 'Komisi III Tactical Shooting Club'.
"Refreshing, ya refreshing lagi. Itu harus melalui pemanggilan psikotes, melalui tes kesehatan, harus melalui tes menembak. Selain advokat dan DPR yang diberi izin punya senjata ya itu tadi swasta, wartawan kalau mau boleh," tandasnya.
Baca juga:
Salah satu penjual senpi ke Helmi berprofesi dokter
Polisi ringkus dua penjual senpi rakitan kepada dokter Helmi
Bersama Menhan, Wiranto bahas finalisasi perbaikan UU soal senjata api
Bersama Menhan, Wiranto bahas finalisasi perbaikan UU soal senjata api
Senjata bekas konflik Aceh ditemukan di kebun warga
Pengusaha wanita asal AS raup untung karena membuat industri senjata lebih 'girly'
-
Di mana Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berada ketika HUT PP Polri? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Apa saja yang dilakukan Polri untuk mengamankan kunjungan Paus Fransiskus ke Jakarta? Dalam beberapa skenario untuk terjadinya pelbagai gangguan selama kunjungan Paus di Jakarta, kata Tjahyono juga telah diantisipasi. Tidak menutup seperti akan ada aksinya terorisme."Untuk ada polri pencegahan untuk dugaan tindak teroris. selama paus TFG ada skenario ada kemungkinan terburuk ada unjuk rasa, terorisme pada orang-orang yang tidak berkenan," tegas dia.
-
Apa yang dilakukan Syahrini di Jakarta? Tidak ada perubahan, Syahrini selalu terlihat anggun dan menenangkan sekali.
-
Apa yang diuji coba oleh Pemprov DKI Jakarta? Penjelasan Pemprov DKI Uji Coba TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta Dikawal Patwal Selama uji coba dengan menggunakan Bus Metro TransJakarta dikawal dengan petugas Patwal hingga ada penutupan sementara di beberapa persimpangan Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono bersama jajaran Pemprov DKI Jakarta menjajal langsung TransJakarta menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang dimulai dari Terminal Kalideres.
-
Apa yang dikawal ketat oleh Polresta Pekanbaru? Personel Polresta Pekanbaru mengawal ketat pendistribusian logistik berupa surat suara Pemilu 2024.
-
Siapa yang memberikan apresiasi kepada Polri? Mahasiswa Apresiasi Polri atas hasil survei Litbang Kompas baru-baru ini.