Jokowi: Vaksin Adalah Ikhtiar, Disiplin Kita Penentunya!
Dia pun yakin pada 2021 adalah momentum untuk bangkit. Hal tersebut kata dia tergantung pada kemampuan seluruh masyarakat untuk bisa bangkit pada masa sulit saat ini.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak masyarakat untuk tetap disiplin mematuhi protokol kesehatan. Hal tersebut disampaikan Jokowi dalam akun instagramnya dengan memposting foto dua pasang sepatu yang berbeda. Pertama terlihat sepasang sepatu lusuh dan satu pasang sebelahnya bersih dan rapih.
"Vaksin adalah ikhtiar, disiplin kita penentunya," dalam postingan instagram Jokowi dikutip merdeka.com, Senin (25/1).
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Apa yang terjadi saat kunjungan Presiden Jokowi di Sinjai? Konvoy atau iring-iringan dari kendaraan Preiden Joko Widodo (Jokowi) di Sinjai, Sulawesi Selatan memakan korban.
-
Siapa yang mengunjungi Presiden Jokowi di Indonesia? Presiden Jokowi menerima kunjungan kenegaraan dari pemimpin Gereja Katolik sekaligus Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu, 4 September 2024.
-
Siapa yang meminta tanda tangan Presiden Jokowi? Pasangan artis Vino G Bastian dan Marsha Timothy kerap disebut sebagai orang tua idaman. Pasalnya demi impian sang anak, Jizzy Pearl Bastian, pasangan orang tua ini rela melakukan segala cara.
-
Siapa saja yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Sejumlah petinggi PT Vale Indonesia Tbk bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (5/8) pagi. Petinggi PT Vale yang datang ke Istana di antaranya Direktur PT Vale Indonesia Febriany Eddy, Chairman Vale Base Metal Global Mark Cutifani, dan Chief Sustainable and Corp Affair Vale Base Metal Emily Olson.
Dia pun yakin pada 2021 adalah momentum untuk bangkit. Hal tersebut kata dia tergantung pada kemampuan seluruh masyarakat untuk bisa bangkit pada masa sulit saat ini.
"Tahun 2021 adalah momentum kita untuk bangkit dan itu tergantung pada kemampuan kita melewati masa-masa sulit karena pandemi," kata Jokowi.
Jokowi pun yakin Indonesia bisa melewati masa krisis dengan baik. Serta lebih siap dalam menghadapi tantangan sehingga bisa mengubah jadi kekuatan menjadi negara maju.
"Jika kita mampu melewati masa krisis ini dengan baik, kita akan lebih siap menjawab tantangan-tantangan ke depan dan bertransformasi menjadi kekuatan ekonomi baru, semakin tangguh, dan menjadi negara maju," imbuh Jokowi.
Baca juga:
Dokter yang Meninggal usai Divaksinasi Covid-19 Ternyata Mengidap Penyakit Jantung
582 dari 2.220 Nakes di RSD Wisma Atlet Sudah Divaksinasi Covid-19
Anggaran Kemenhub di 2021 Dipotong Rp12,4 Triliun untuk Vaksinasi
Setelah Palembang dan OKI, Giliran 12 Daerah di Sumsel Terima Vaksin Covid-19
Jokowi Ajak PGI Bantu Menyukseskan Program Vaksinasi Covid-19
BKPM Catat Realisasi Investasi Kuartal IV-2020 Capai Rp214,7 Triliun