KA Bandara, PT KAI Selesaikan Pembangunan Ruang Tunggu Stasiun Solo Balapan
KA Bandara, PT KAI Selesaikan Pembangunan Ruang Tunggu Stasiun Solo Balapan. Pihaknya selama ini sudah menyiapkan dua rangkaian yang sementara ini dioperasikan sebagai KA Solo Express. Saat ini pihaknya sudah memesan 4 kereta lainnya untuk melengkapi kereta yang ada.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 6 Yogyakarta saat ini sedang membangun ruang tunggu jalur kereta api (KA) di Stasiun Solo Balapan. Ruang tunggu di jalur 7-8 itu akan digunakan untuk penumpang yang akan naik KA bandara, baik ke Adi Soemarmo Solo maupun Yogyakarta.
"Ini pembangunannya masih on the track. April nanti sudah jadi, sebelum jalur KA ke Bandara Adi Soemarmo dioperasikan," ujar Kepala Daop 6 Yogyakarta, Eko Purwanto, di Solo, Jumat (30/11).
-
Apa jenis kereta wisata yang ditawarkan oleh PT KAI? Jenis-jenis Kereta Wisata 2 jenis kereta wisata yang dioperasikan oleh PT KAI Pariwisata, yaitu: 1. Kereta Wisata Biasa Jenis kereta wisata ini tidak bisa bergerak sendiri dan harus disertakan dengan rangkaian kereta reguler sesuai rute yang dipilih penyewa. Kereta ini memiliki fasilitas seperti kamar tidur, ruang makan, ruang rapat, ruang hiburan, dan toilet. 2. Kereta Wisata Istimewa Jenis kereta wisata ini memiliki rangkaian sendiri, jadi tidak disertakan dengan rangkaian kereta reguler. Kereta ini memiliki fasilitas lebih mewah dan eksklusif seperti kamar mandi pribadi, jacuzzi, bar, karaoke, dan bioskop.
-
Apa yang diangkut menggunakan Jalur Kereta Api Solo-Boyolali? Di sisi lain jalur ini juga digunakan untuk layanan kereta api penumpang. Selain diperpanjang, jalur kereta api ini juga mengalami perubahan rute.
-
Apa yang menjadi sisa kejayaan lalu lintas kereta api di Bandung? Konon, rel ini menggambarkan sisa kejayaan lalu lintas kereta api rute Bandung Kota hingga Ciwidey, Kabupaten Bandung.
-
Kapan Balai Yasa Madiun diserahterimakan ke PT Industri Kereta Api? Pada tahun 1981, Balai Yasa Madiun diserah terima dari Perusahan Jawatan Kereta Api (PJKA) ke PT Industri Kereta Api (Persero).
-
Bagaimana PT KAI mengatasi keterlambatan kereta api akibat banjir? Sampai dengan sekarang, pihaknya telah melakukan berbagai upaya untuk melakukan normalisasi jalur KA di Stasiun Semarang Tawang. Selain itu, pihaknya juga mengerahkan peralatan dan material yang diperlukan serta ratusan petugas untuk memperbaiki jalur yang terdampak banjir supaya bisa dilewati kembali oleh perjalanan kereta api.
-
Apa saja jenis kereta api wisata yang ditawarkan oleh PT. Kereta Api Indonesia? Kereta api wisata yang diadakan oleh KAI ini memiliki beberapa tipe dengan karakteristik dan fasilitas berbeda-beda.
Menurut Eko, ruang tunggu dua lantai tersebut sekaligus difungsikan sebagai peron khusus KA Bandara. Pihaknya selama ini sudah menyiapkan dua rangkaian yang sementara ini dioperasikan sebagai KA Solo Express. Saat ini pihaknya sudah memesan 4 kereta lainnya untuk melengkapi kereta yang ada.
"Jadi nanti ada 5 rangkaian untuk melayani KA Bandara Solo. Yang satu dibawa ke Sumatera," jelasnya.
Sementara itu pembangunan Stasiun di Bandara Adi Sumarmo sudah selesai 100 persen. Hal tersebut disampaikan Humas PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Adi Soemarmo, Danardewi beberapa waktu lalu.
"Sudah 100 persen, tinggal menghubungkan dengan rel," katanya.
Baca juga:
Proyek Kereta Bandara Solo Terganjal Pembebasan Lahan
Menhub Budi: Progres Pembangunan KA Bandara Solo Capai 30 persen
Tolak proyek KA Bandara Solo, warga sita alat berat dan usir pekerja
PT KAI mulai bangun peron KA Bandara di Solo Balapan
Ada kendala teknis, operasional kereta Bandara Solo dipastikan molor
Pemda diminta manfaatkan fasilitas Bandara Adi Soemarmo untuk promosi wisata