KPK bakal layangkan pencekalan ke imigrasi, siapa targetnya?
"Rencana begitu," kata Saut singkat.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berencana akan melayangkan kembali permohonan cekal kepada Ditjen imigrasi. Namun belum diketahui pencekalan terkait kasus suap terhadap Kejati DKI atau suap DPRD soal pembahasan raperda zonasi pesisir pantai utara Jakarta.
Wakil Ketua KPK, Saut Situmorang enggan berkomentar banyak saat dikonfirmasi oleh merdeka.com perihal tersebut. Namun dia mengiyakan jika KPK memang berencana melayangkan surat permohonan cekal.
"Rencana begitu," kata Saut singkat, Selasa (5/4).
Saat ditanya identitas pihak yang akan dicekal dia enggan secara gamblang. Dia mengatakan saat ini penyidik tengah berdiskusi soal rencana pencekalan tersebut.
"Masih diskusi penyidiknya," ujarnya singkat.
-
Siapa yang ditahan KPK terkait kasus dugaan korupsi? Dalam kesempatan yang sama, Cak Imin juga merespons penahanan politikus PKB Reyna Usman terkait kasus dugaan korupsi pengadaan software pengawas TKI di luar negeri.
-
Apa yang ditemukan KPK terkait dugaan korupsi Bantuan Presiden? Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menemukan adanya dugaan korupsi dalam bantuan Presiden saat penanganan Pandemi Covid-19 itu. "Kerugian sementara Rp125 miliar," kata Juru Bicara KPK, Tessa Mahardika, Rabu (26/6).
-
Mengapa kasus korupsi Bantuan Presiden diusut oleh KPK? Jadi waktu OTT Juliari itu kan banyak alat bukti yang tidak terkait dengan perkara yang sedang ditangani, diserahkanlah ke penyelidikan," ujar Tessa Mahardika Sugiarto. Dalam prosesnya, kasus itu pun bercabang hingga akhirnya terungkap ada korupsi bantuan Presiden yang kini telah proses penyidikan oleh KPK.
-
Siapa yang diperiksa KPK terkait kasus korupsi SYL? Mantan Ketua Ferrari Owners Club Indonesia (FOCI), Hanan Supangkat akhirnya terlihat batang hidungnya ke gedung Merah Putih, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (25/3) kemarin. Dia hadir diperiksa terkait kasus tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) Syahrul Yasin Limpo (SYL).
-
Apa yang sedang diusut oleh Kejagung terkait kasus korupsi? Kejagung tengah mengusut kasus dugaan korupsi komoditas emas tahun 2010-2022.
-
Apa yang jadi dugaan kasus KPK? Pemeriksaan atas dugaan pemotongan dan penerimaan uang, dalam hal ini dana insentif ASN Bupati Sidoarji Ahmad Muhdlor Ali diperiksa KPK terkait kasus dugaan pemotongan dan penerimaan uang, dalam hal ini dana insentif ASN di lingkungan BPPD Pemkab Sidoarjo.
Baca juga:
Kasus reklamasi, KPK bantah tambah daftar orang yang dicekal
Hari ini KPK periksa Sanusi saksi tersangka bos Agung Podomoro
Tiga tersangka PT Brantas jalani pemeriksaan perdana di KPK
Menko Darmin terkejut ada 17 pejabat yang belum lapor LHKPN
Kasus reklamasi, KPK bakal panggil Fauzi Bowo dan Ahok
KPK sebut banyak pengembang lakukan suap biar proyek lancar
Demokrat puji KPK 1 hari dua kali tangkap tangan kasus besar