Mahfud MD Tak Masalah Obor Rakyat Terbit Lagi Asal Tidak Sebar Bohong
Mahfud MD Tak Masalah Obor Rakyat Terbit Lagi Asal Tidak Sebar Bohong. Karena namanya Obor Rakyat, maka patut dicurigai kemungkinan adanya kecenderungan untuk memojokkan seseorang. Sehingga, penerbitan ini dikatakan Mahfud harus diawasi sejak sekarang.
Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi, Mahfud MD menganggap kabar akan terbitnya kembali Obor Rakyat tidak menjadi masalah. Namun, tentu isinya nanti haruslah sesuai fakta dan tidak lagi menyebarkan berita bohong.
Bila terbukti isinya kembali berbohong, maka si penerbit bisa ditangkap dan barangnya disita.
-
Siapa yang mengonfirmasi soal kabar pengunduran diri Mahfud MD? Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia mengaku belum mendapatkan informasi resmi terkait hal tersebut. Namun, dia mengaku mendengar kabar burung soal pengunduran diri Mahfud MD.
-
Siapa yang membantah pernyataan Mahfud MD? Hal ini pun dibantah langsung oleh Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto.
-
Apa yang diklaim oleh video tentang Mahfud MD dan DPR? Video tersebut mengandung narasi bahwa Cawapres nomor urut 3 Mahfud MD bersama DPR membongkar kebusukan hakim MK saat pelaksanaan Pilpres.
-
Apa yang dikabarkan oleh Bahlil Lahadalia terkait pengunduran diri Mahfud MD? Bahlil pun meminta agar seluruh pihak menunggu informasi resmi dari Mahfud apakah benar akan mengundurkan diri atau tidak. "Jadi tunggu saja ya, kalau memang itu benar baru saya kasih tanggapan,"
-
Apa yang Mahfud MD soroti dalam debat cawapres? Dalam kesempatan Debat Capres dan Cawapres yang berlangsung pada Minggu (21/01/2024) lalu, cawapres nomor urut 03 yaitu Mahfud MD soroti deforestasi hutan di Indonesia yang mencapai 12,5 juta hektare.
-
Siapa yang menanyakan kepada Mahfud MD tentang sikapnya? Hal itu disampaikan Mahfud saat menjawab pertanyaan dari Maria Simbolon.
"Kalau hanya meminjam nama karena nama Obor Rakyat itu belum pernah dilarang sebagai nama, lalu sekarang diterbitkan lagi isinya benar, menurut saya tidak apa-apa," jelas Mahfud MD di Pusat Dakwah Muhammadiyah, Jakarta, Kamis (10/1).
Namun, karena namanya Obor Rakyat, maka patut dicurigai kemungkinan adanya kecenderungan untuk memojokkan seseorang. Sehingga, penerbitan ini dikatakan Mahfud harus diawasi sejak sekarang.
Menurutnya, terbitnya kembali Obor Rakyat kemungkinan karena motivasi adanya Pemilu.
"Tetapi apapun motivasinya, apa karena Pemilu atau karena apa, kalau itu hoaks ya harus ditangkap oleh polisi, karena polisi itu punya cara untuk menemukan dan punya teknik untuk menggali subtansi apakah ini hoaks atau tidak. Punya teknologi untuk menemukan caranya," tandasnya.
Reporter: Ratu Annisaa Suryasumirat
Sumber: Liputan.com
Baca juga:
Mahfud MD Sebut Hoaks Surat Suara Tercoblos Membahayakan Bangsa
Mahfud MD: Politikus Harus Jujur, Kalau Menyebarkan Hoaks Ya Tangkap
Megawati Sebut Negara Porak Poranda Jika Demi Berkuasa Sebar Hoaks
Soal Tersangka Hoaks Surat Suara, Timses Tegaskan Tak Ada Kornas Prabowo-Sandi
Polisi Kembali Limpahkan Berkas Perkara Kasus Hoaks Ratna Sarumpaet
Elektabilitas Demokrat Diprediksi Merosot Jika SBY Diamkan Andi Arief