Mortir Sepanjang 27 Sentimeter Ditemukan di Depok
Penemuan bermula saat saksi Nur Holis menerima barang rongsokan dari seorang tak dikenal pada Kamis 29 November, pukul 13.00 Wib. Saat karung berisi barang rongsokan itu dibuka, ternyata pegawainya menemukan mortir.
Sebuah mortir ditemukan tergeletak di Jl Raya Curug, RT 04/09, Bojongsari, Kota Depok. Mortir ditemukan pengepul barang rongsokan.
"Panjangnya 27, diameter 5,5," ujar Kapolsek Sawangan Kompol Prasetyo kepada merdeka.com, Sabtu (1/12).
-
Apa yang sedang diurus Ramzi di Pengadilan Negeri Jakarta Timur? Ramzi menyebutkan bahwa kedatangannya ke Pengadilan Negeri Jakarta Timur adalah untuk melengkapi berkas administrasi pencalonannya.
-
Apa yang diuji coba oleh Pemprov DKI Jakarta? Penjelasan Pemprov DKI Uji Coba TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta Dikawal Patwal Selama uji coba dengan menggunakan Bus Metro TransJakarta dikawal dengan petugas Patwal hingga ada penutupan sementara di beberapa persimpangan Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono bersama jajaran Pemprov DKI Jakarta menjajal langsung TransJakarta menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang dimulai dari Terminal Kalideres.
-
Apa yang ditemukan oleh peneliti di dekat Piramida Mesir? Para peneliti telah lama menduga banyak piramida dibangun di samping saluran Sungai Nil yang mengering. Piramida Giza, piramida terbesar di Mesir, berada di tengah gurun dan sangat jauh dari tepian Sungai Nil. Namun penelitian baru menunjukkan dulunya piramida ini berada di samping cabang utama Sungai Nil yang dipenuhi oleh perahu.
-
Siapa yang menemukan pendatang yang menjadi pemulung di Jakarta? "Ada juga yang beberapa waktu lalu ketemu ya kita pemulung segala macam. Kita kembalikan,"
-
Di mana banjir terjadi di Jakarta? Data itu dihimpun hingga Jumat 15 Maret 2024 pada pukul 04:00 WIB. "Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta," kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).
-
Siapa yang mengunjungi Indah Permatasari di Jakarta? Mertua Indah Permatasari beberapa waktu lalu datang ke Jakarta mengunjungi anak, menantu dan cucu mereka.
Penemuan bermula saat saksi Nur Holis menerima barang rongsokan dari seorang tak dikenal pada Kamis 29 November, pukul 13.00 Wib. Saat karung berisi barang rongsokan itu dibuka, ternyata pegawainya menemukan mortir.
"Lalu barang tersebut dimasukkan ke dalam ember yang berisi air oleh Nur Holis," katanya.
Keesokan harinya, temuan itu dikabarkan Bhabinkamtibmas Curug Aiptu Mujahidin yang kemudian mendatangi lokasi. Kemudian lokasi penemuan dipasang garis polisi dan menghubungi kepolisian setempat.
"Pada pukul 11.50 Wib, Tim Gegana Sat Brimobda Polda Metro Jaya dipimpin Bripka Syaepul tiba di lokasi dan mengamankan serta mengevakuasi mortir temuan tersebut. Pada pukul 12.15 Wib Tim Gegana meninggalkan lokasi," jelasnya.
Baca juga:
Beli Sisa Bongkaran Rumah, Pengepul Pemulung Temukan Senpi & Granat
Penjual 60 mortir ke pengusaha rongsokan berpenampilan pekerja proyek
Pengusaha rongsokan di Tangerang kaget dapat 60 mortir dan 3 peluru aktif
Penambang pasir di Kebumen temukan ranjau anti-tank di Kali Lowereng