Percikan api las sambar tiner, bengkel habis dilalap si jago merah
Menurut Kapolsek, kejadian tersebut bermula saat pemilik bengkel melakukan pekerjaan mengelas kerangka meja besi dan salah satu karyawannya bernama Isarsida sedang mengecat meja besi dan menuangkan minyak tiner ke dalam jerigen kecil.
Si jago merah melahap habis sebuah bengkel yang bernama Las Global Tehnik, di Jalan Adipura 2, Denpasar, pada Rabu (10/10) sekitar pukul 17.00 WITA.
Bengkel yang merupakan milik Lasimin Adi Sucipto asal Banyuwangi, Jawa Timur ini terbakar akibat kelalain kerja.
-
Apa yang terbakar di Kebagusan? Sebuah bangunan rumah dua tingkat yang berada di Jalan Kebagusan Raya, RT. 004, RW.04, Nomor 5, Kelurahan Kebagusan, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
-
Tarian apa saja yang ditampilkan oleh Kota Denpasar? Duta kesenian dan kebudayaan Kota Denpasar menyuguhkan tiga pementasan, yakni Tari Legong Tri Sakti, Tari Baris, dan Tari Barong Ket Prabhawaning Bharuang pada malam pementasan budaya serangkaian Rakernas Jaringan Kota Pusaka Indonesia (JKPI) Kamis (24/8).
-
Kapan Kirab Kebo Bule di Surakarta diadakan? Surakarta memiliki tradisi pada perayaan malam 1 Suro atau bisa disebut malam tahun baru Hijriah.
-
Kenapa kebakaran di Kebagusan terjadi? Dugaan penyebab korsleting listrik pada kulkas," kata Huda dalam keterangannya, Sabtu (30/3).
-
Kapan kebakaran di Kebagusan terjadi? Kejadian ini diduga terjadi pada Sabtu (30/3) sekira pukul 00.45 WIB.
-
Kapan Desa Panggungharjo dibentuk? Desa Panggungharjo dibentuk berdasarkan maklumat monarki Yogyakarta tahun 1946 yang mengatur tentang tata kalurahan saat itu.
Dari data yang dihimpun, seorang saksi bernama I Wayan Alit Surata, saat itu
melihat api sudah membesar pada pukul 17.00 WITA yang pada saat kejadian saksi sedang berada di depan TKP.
Kemudian, saksi memadamkan api, namun tidak bisa dan akhirnya saksi menghubungi Sindu tetangga saksi yang kebetulan kerja di pemadam kebakaran dan selang beberapa saat pemadam datang dan langsung berusaha memadamkan api.
bengkel las di denpasar dilalap api ©2018 Merdeka.com/kadafi
Sementara Kapolsek Denpasar Barat Kompol Adnan Pandibu saat dikonfirmasi membenarkan peristiwa tersebut.
Menurut Kapolsek, kejadian tersebut bermula saat pemilik bengkel melakukan pekerjaan mengelas kerangka meja besi dan salah satu karyawannya bernama Isarsida sedang mengecat meja besi dan menuangkan minyak tiner ke dalam jerigen kecil.
"Pada saat itulah, terjadi percikan api las dan menyambar tinner dan terjadilah kebakaran, dan akhirnya atas bantuan pemadam kebakaran api dapat dipadamkan tidak beberapa lama setelah kejadian," ucapnya.
bengkel las di denpasar dilalap api ©2018 Merdeka.com/kadafi
Kapolsek juga menjelaskan, akibat kejadian tersebut pemilik bengkel dan kariyawannya mengalami luka bakar
"Dialami oleh pemilik bengkel yang mengelas dan salah satu karyawannya yang mengecat. Namun dalam kondisi yang tidak terlalu parah. Untuk kerugian sementara ditaksir Rp 60 juta dan kita masih melakukan pengembangan," tutup Kapolsek.
Baca juga:
Barak santri ponpes Darussalam ludes terbakar
Tiga rumah di Medan terbakar, penyandang disabilitas tewas
Polisi selidiki kasus kebakaran lahan perusahaan sawit di Pelalawan
Puncak Bukit Besar Lahat terbakar, pemadaman sulit dilakukan
Penyebab kebakaran gerbang Tol Pejompongan diduga akibat korsleting
Kompresor meledak, tukang tambal ban di Palembang luka bakar sekujur tubuh