Polisi Tangkap Pentolan Komite Nasional Papua Barat Agus Kossay
"AK tersangka curanmor," kata Kepala Bidang Humas Polda Papua Kombes AM Kamal, Rabu (18/9).
Polisi menangkap Ketua Komite Nasional Papua Barat (KNPB) Agus Kossay. Polisi menyebut Agus terlibat dalam kasus pencurian kendaraan bermotor.
Kamal menjelaskan, Agus ditangkap pada Selasa, 17 September kemarin di kawasan Hawaii, Sentani.
-
Apa yang dilakukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Papua? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Apa yang ditemukan di Papua yang viral di TikTok? Viral di TikTok Ditemukan di Papua Penemuan tank yang terpendam di dalam tanah ini diketahui berlokasi di Sarmi Kota, Kabupaten Sarmi, Provinsi Papua. Indonesia.
-
Apa itu tradisi bakar batu di Papua? Bakar batu adalah ritual memasak bersama dengan menggunakan batu-batu panas yang ditata di tanah sebagai pengganti kompor.
-
Bagaimana suku adat Papua mempromosikan Sail Teluk Cenderawasih di Jakarta? Warga suku Papua sedang melakukan aksi menabuh gendang saat mengkampanyekan Sail Teluk Cenderawasih di Kawasan Thamrin, Jakarta, Minggu (8/10/2023). Penampilannya tersebut sebagai bentuk untuk mempromosikan Sail Teluk Cenderawasih (STC) 2023 akan digelar di Biak Numfor, Papua.
-
Kenapa papeda dihargai tinggi oleh masyarakat Papua? Karena sagu dan papeda dianggap sebagai makanan yang istimewa, masyarakat Papua saat itu menganggapnya sebagai penemuan yang spesial.
-
Bagaimana warga Papua menjalankan tradisi bakar batu? Semua orang bekerja sama untuk menyiapkan bahan-bahan, menyalakan api, mengatur batu-batu, membungkus makanan, hingga menyantap hasil masakan bersama-sama. Masakan dibagi secara merata agar semua orang bisa menikmatinya dengan suka cita.
"AK tersangka curanmor," kata Kepala Bidang Humas Polda Papua Kombes AM Kamal, Rabu (18/9).
Kamal belum mau menjelaskan lebih detail mengenai penangkapan ini. Menurut dia, tersangka saat ini masih dimintai keterangan.
"Lagi dalami," ucap dia.
Reporter: Ady Anugrahadi
Baca juga:
Mengenal KNPB, Pihak Diduga Berada di Balik Pemulangan Mahasiswa Papua dari Malang
Ada Andil KNPB dalam Pemulangan Mahasiswa Papua dari Malang
Jawab Tuduhan Polisi, Ini Pernyataan Lengkap Veronica Koman Soal Konflik Papua
Veronica Koman: Polisi Gunakan 'Shoot the Messenger' di Konflik Papua
Veronica Koman: Saya Cuma Kambing Hitam Kerusuhan Papua
Menyerahkan Diri, Anggota KKB Papua Cium Bendera Merah Putih