Rusuh di Depan KPK Mereda, Polisi Tetap Berjaga
Namun demikian sejumlah polisi masih berjaga. Kapolres Jakarta Selatan, Bastoni Purnama, juga sudah berada di Gedung KPK.
Kericuhan sempat terjadi di depan gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Massa dari Himpunan Aktivis Milenial Indonesia dan Aliansi Mahasiswa dan Pemuda Relawan Cinta NKRI mendesak bertemu Wadah Pegawai KPK dan membuka kain hitam penutup lambang KPK.
Beruntung peristiwa itu tak berlangsung lama. Polisi yang berjaga sigap mengawal massa yang membakar karangan bunga dukungan untuk KPK.
-
Dimana penggeledahan dilakukan oleh KPK? Kepala Bagian (Kabag) Pemberitaan KPK Ali Fikri menyebut penggeledahan kantor PT HK dilakukan di dua lokasi pada Senin 25 Maret 2024 kemarin. "Tim Penyidik, telah selesai melaksanakan penggeledahan di 2 lokasi yakni kantor pusat PT HK Persero dan dan PT HKR (anak usaha PT HK Persero)," kata Ali Fikri kepada wartawan, Rabu (27/3).
-
Apa yang tertulis di karangan bunga yang diterima oleh KPK? Dalam karangan bunga tertulis 'selamat atas keberhasilan anda memasuki pekarangan tetangga'. Tertulis pengirimnya adalah Tetangga.
-
Apa yang ditemukan oleh KPK di kantor PT Hutama Karya? Penyidik, kata Ali, mendapatkan sejumlah dokumen terkait pengadaan yang diduga berhubungan dengan korupsi PT HK. "Temuan dokumen tersebut diantaranya berisi item-item pengadaan yang didug dilakukan secara melawan hukum," kata Ali.
-
Apa yang jadi dugaan kasus KPK? Pemeriksaan atas dugaan pemotongan dan penerimaan uang, dalam hal ini dana insentif ASN Bupati Sidoarji Ahmad Muhdlor Ali diperiksa KPK terkait kasus dugaan pemotongan dan penerimaan uang, dalam hal ini dana insentif ASN di lingkungan BPPD Pemkab Sidoarjo.
-
Kenapa Mulsunadi ditahan KPK? Untuk kebutuhan penyidikan tim penyidik melakukan penahanan MG untuk 20 hari pertama terhitung tanggal 31 Juli 2023 sampai dengan 19 Agustus 2023
-
Siapa yang ditahan oleh KPK? Eks Hakim Agung Gazalba Saleh resmi ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Kamis (30/11/2023).
Pantauan merdeka.com, Jumat (13/9), saat ini situasi di depan gedung sudah kembali normal. Massa juga tidak lagi terlihat di lokasi.
Namun demikian sejumlah polisi masih berjaga. Kapolres Jakarta Selatan, Bastoni Purnama, juga sudah berada di Gedung KPK.
Sampah sisa lemparan batu juga sudah dibersihkan. Begitu juga karangan buang yang dirusak massa aksi. Hanya terlihat titik bekas bambu yang karangan bunga.
Ruas jalan yang sebelumnya ditutup sudah kembali dibuka. Arus lalu lintas sudah lancar.
Baca juga:
Fraksi Gerindra Pertimbangkan Menolak Revisi UU KPK
Massa Pendemo di KPK Lempar Batu dan Botol, Polisi Tembakkan Gas Air Mata
Masih Ricuh, Pendemo Desak Wadah Pegawai Copot Kain Hitam Penutup Lambang KPK
Pendemo ke Polisi: Kalian Paham Enggak Sih, Mereka Tidak Mau Polri Pimpin KPK
Demo Pendukung Revisi UU KPK Rusuh, Massa Bakar Karangan Bunga
Tanggapan Pimpinan KPK Terpilih soal Pro Kontra Revisi UU KPK
VIDEO: Jokowi Setuju KPK Bisa Keluarkan SP3 untuk Hentikan Penyidikan