Usai Random Testing, Gibran Pastikan Tak Ada Klaster PTM di Solo
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka memastikan tak klaster Covid-19 yang muncul usai pembelajaran tatap muka (PTM) seperti yang terjadi di Jepara dan Purbalingga. Hal tersebut dibuktikan dengan tidak ditemukannya siswa maupun guru yang terpapar usai dilakukan random testing di sejumlah sekolah.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka memastikan tak klaster Covid-19 yang muncul usai pembelajaran tatap muka (PTM) seperti yang terjadi di Jepara dan Purbalingga. Hal tersebut dibuktikan dengan tidak ditemukannya siswa maupun guru yang terpapar usai dilakukan random testing di sejumlah sekolah.
"Sudah kami antisipasi dari awal. Kemarin kami juga melakukan random testing di beberapa sekolah, misalnya SMKN 2. Alhamdulillah kemarin ya negatif semua, tenang aja," ujar Gibran di Loji Gandrung, Kamis (23/9).
-
Siapa yang didampingi Gibran Rakabuming Raka saat mengunjungi warga Solo? Pada kunjungannya di Kampung Mutihan, Kelurahan Sondakan, Kecamatan Laweyan, Solo, Jawa Tengah, Gibran datang bersama Respati Ardi-Astrid Widayani.
-
Apa yang sebenarnya terjadi dengan Gibran Rakabuming Raka? Penelusuran Setelah dilakukan penelusuran, klaim Gibran Rakabuming Raka ditangkap polisi karena narkoba adalah tidak benar alias hoaks.
-
Kapan Gibran menyindir Cak Imin soal IKN? Cawapres nomor urut dua Gibran Rakabuming Raka menyelepet Cak Imin soal rencana pembangunan 40 kota besar. Gibran menyindir Cak Imin ingin bangun puluhan kota besar tetapi menolak IKN "Gus Muaimin ini agak aneh ya, pengen membangun kota seperti Jakarta tapi enggak setuju IKN. Tapi ya monggo lah ya enggak apa-apa," kata Gibran dalam debat Cawapres di JCC, Senayan, Jakarta, Jumat (22/12).
-
Apa tujuan dari gagasan hilirisasi yang digaungkan oleh Gibran Rakabuming Raka? Program tersebut bertujuan untuk memperluas hilirisasi yang dilakukan pemerintah, terutama dengan mempertimbangkan cadangan nikel dan timah serta potensi besar energi baru dan terbarukan di Indonesia.
-
Siapa yang membela Gibran soal asam sulfat? Sekretaris Tim Kampanye Nasional (TKN) Nusron Wahid mengatakan, bahwa sorotan terkait asam sulfat sudah dikoreksi oleh Gibran.
-
Kenapa Gibran menilai Cak Imin aneh soal IKN? Cawapres nomor urut dua Gibran Rakabuming Raka menyelepet Cak Imin soal rencana pembangunan 40 kota besar. Gibran menyindir Cak Imin ingin bangun puluhan kota besar tetapi menolak IKN "Gus Muaimin ini agak aneh ya, pengen membangun kota seperti Jakarta tapi enggak setuju IKN. Tapi ya monggo lah ya enggak apa-apa," kata Gibran dalam debat Cawapres di JCC, Senayan, Jakarta, Jumat (22/12).
"Kita selalu melakukan testing. Jadi kita pastikan tidak klaster-klaster sekolah. Kalau ada murid atau guru yang positif ya kita tutup dulu," sambungnya menegaskan.
Gibran menyampaikan, semua harus siap dengan kemungkinan apapun saat dimulainya PTM. Apalagi saat ini pandemi Covid-19 belum usai. Sehingga kegiatan PTM akan terus berlangsung.
Terkait swab acak di sekolah, Gibran meminta para siswa termasuk siswa SD tidak takut. Karena semua harus dilakukan demi kebaikan dan keberlangsungan PTM.
" Ya harus mau. Sekali lagi, PCR test, Swab test, antigen itu untuk kebaikan bersama. Kita tahunya orang positif atau negatif dari mana kalau nggak ditest, ya harus mau. Meskipun kasusnya sudah turun," katanya.
"Kita antisipasi dengan random testing. Pokoknya guru-guru, staf, murid-murid tetap jaga prokes, PTM jalan terus," tandasnya.
Ia kembali menegaskan, bahwa PTM harus tetap dijalankan, meski ada klaster di kota lain. Menurutnya, pendidikan harus dinomorsatukan.
Baca juga:
Disdik Kaget Disebut 25 Sekolah Jakarta Jadi Klaster Penularan Covid-19
Disdik DKI Tegaskan Belum Ada Laporan Klaster Covid-19 di Sekolah Sejak PTM
Jatim Jadi Provinsi Paling Banyak Timbulkan Klaster Covid-19 selama PTM Terbatas
25 Sekolah di Jakarta Jadi Klaster Penularan Covid-19
149 Sekolah di Jawa Barat Jadi Klaster Covid-19 Selama PTM Terbatas
15 Ribu Siswa dari 1.303 Sekolah Positif Covid-19 selama Gelar PTM Terbatas